Libur Akhir Pekan, Enaknya Berenang di Wisata Curug Sawer Parakansalak

Sabtu 29 Juni 2019, 06:58 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Berenang menjadi pilihan Salihudin warga Kampung Lebakpicung Girang RT 05/07 Desa Lebaksari, Kecamatan Parakansalak, Kabupaten Sukabumi untuk mengisi libut akhir pekan.

BACA JUGA: Berwisata Sambil Salurkan Hobi, Ini Dia Spot Mancing Asyik di Sukabumi

Ia menyambangi objek wisata Curug Sawer di Kampung Cikareo, Desa Parakansalak, Kecamatan Parakansalak, Kabupaten Sukabumi.

"Cuaca cerah begini enaknya berenang," terang Salahudin kepada sukabumiupdate.com di Curug Sawer, Sabtu (29/06/2019).

Salahudin mengatakan selain dekat dari rumahnya, tempat wisata ini memiliki beberapa wahana yang disukai keluarganya. "Selain tempat berenang, disini saya sama anak-anak suka main flying fox," tandas Salahudin.

BACA JUGA: Karang Taruna Nagrak Utara Sukabumi Sulap Irigasi jadi Spot Selfie

Sementara itu, Staf Administrasi Curug Sawer, Eneng memaparkan nama tempat ini terinspirasi dari nama air terjun yang berada tak jauh dari area pemandian. Namun untuk saat ini air terjun tersebut sedang surut karena sedang musim kemarau.

"Di belakang sini ada air terjun bernama Curug Sawer sekitar satu kilometer. Jadi pemandian ini juga diberi nama Curug Sawer," ujar Eneng.

BACA JUGA: Hikayat Leuwi Roke, Sumber Air Bertuah dari Pajampangan Sukabumi

Agar bisa menikmati wahana di tempat ini masyarakat harus merogoh kocek Rp 20.000 untuk dewasa, dan Rp 15.000 untuk anak-anak. Lanjut Eneng, pengunjung yang datang tak hanya dari Sukabumi saja. Bahkan warga Bogor, Depok, Jakarta, Tangerang dan Bekasi sering menghampiri tempat wisata ini. "Banyak yang dari luar kota, mereka kesini rata-rata menggunakan kendaraan pribadi," tukasnya.

Ada beberapa wahana di tempat ini. Antara lain lima area pemandian, dua taman, lahan berkuda, hotel, villa dan tempat karaoke. "Untuk planing kedepannya kita akan tambah wahana kolam renang ombak dan kereta gantung," pungkas Eneng.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Sukabumi18 Mei 2024, 21:43 WIB

Tertimpa Bangunan Akibat Longsor, Kronologi Tewasnya Penjaga Ponpes di Sukabumi

Meninggalnya Jaenudin pertama kali diketahui oleh tenaga pengajar dan santri.
Petugas di lokasi longsor Ponpes Yaspida, Desa Cipetir, Kecamatan Kadudampit, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (18/5/2024). | Foto: Istimewa
Nasional18 Mei 2024, 21:07 WIB

Sempat Dirawat, Tokoh Pers Salim Said Meninggal Dunia

Kabar meninggalnya Prof Salim Said dikonfirmasi oleh istrinya, Herawaty.
Salim Said meninggal dunia. | Foto: Istimewa/Ranahriau.com
Sehat18 Mei 2024, 21:00 WIB

Nyeri Dada, 7 Gejala Tak Biasa Kolesterol Tinggi Pada Pria di Malam Hari

Gejala tak biasa kolesterol tinggi bisa muncul pada pria di malam hari.
Ilustrasi - Gejala tak biasa kolesterol tinggi bisa muncul pada pria di malam hari. (Sumber : Freepik.com/@Lifestylememory)
Sukabumi18 Mei 2024, 20:53 WIB

Jumat Berbagi, Srikandi PLN dan YBM PLN Sukabumi Bagikan 100 Porsi Makanan

Yuniar Budi Satrio menekankan pentingnya berbagi dengan sesama.
Kegiatan Jumat Berbagi Srikandi PLN dan YBM PLN Sukabumi. | Foto: PLN
Sehat18 Mei 2024, 20:00 WIB

Galau Asam Urat Sering Kambuh? Cobain 6 Makanan Ini untuk Mengobatinya

Asam urat yang menyerang tubuh akan membuat si penderitanya merasa terganggu dan tersiksa.
Ilustrasi. Beberapa makanan ini ampuh untuk mengatasi asam urat. (Sumber : Freepik/lifeforstock)
Life18 Mei 2024, 19:00 WIB

9 Cara Terbaik Mendisiplinkan Anak Agar Menjadi Penurut dan Tidak Berontak

Mendisiplinkan anak adalah cara terbaik agar mereka dapat patuh dan menjadi penurut.
Ilustrasi - Mendisiplinkan anak adalah cara terbaik agar mereka dapat patuh dan menjadi penurut. (Sumber : Pexels.com/@Kampus Production)
Sukabumi Memilih18 Mei 2024, 18:56 WIB

Koalisi Harapan Baru Sukabumi, Relawan Deklarasi Iyos Somantri untuk Pilkada 2024

Iyos mengatakan komunikasi dengan beberapa partai politik terus dilakukan.
Iyos Somantri dimintai keterangan oleh wartawan setelah deklarasi di salah satu hotel di Kabupaten Sukabumi, Sabtu (18/5/2024). | Foto: SU/Asep Awaludin
Bola18 Mei 2024, 18:30 WIB

Link Live Streaming Persib Bandung vs Bali United, Siapakah yang Lolos ke Final?

Berikut adalah link live streaming Persib Bandung vs Bali United di Leg 2 Semifinal Championship Series Liga 1 2023/2024.
Berikut adalah link live streaming Persib Bandung vs Bali United di Leg 2 Semifinal Championship Series Liga 1 2023/2024. (Sumber : Instagram/@std.sijalakharupat/Ist).
Sukabumi18 Mei 2024, 18:04 WIB

Penjaga Ponpes di Kadudampit Sukabumi Tewas Akibat Longsor

Polisi berkoordinasi dengan pengurus RT/RW setempat dan Ponpes Yaspida.
Petugas dan warga di lokasi longsor di Kampung Renged RT 10/03 Desa Cipetir, Kecamatan Kadudampit, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (18/5/2024). | Foto: Istimewa
Life18 Mei 2024, 18:00 WIB

5 Doa untuk Membolak Balikan Hati Seseorang, Bisa Bikin Luluh!

Doa membolak balikan hati seseorang ini dapat diamalkan kepada orang yang kita cintai atau kepada mereka yang memiliki hati yang keras.
Ilustrasi berdoa. - Doa membolak balikan hati seseorang ini dapat diamalkan kepada orang yang kita cintai atau kepada mereka yang memiliki hati yang keras. | (Sumber : Foto: Freepik.com)