Cara Menjual Barang dan Mendapatkan Uang di NFT

Kamis 13 Januari 2022, 18:14 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - NFT yang kini tengah viral di media sosial disebut-sebut membantu para seniman atau siapapun untuk menjual karya mereka dalam bentuk aset kripto. 

Non-Fungible Token atau NFT ramai diperbincangkan di Indonesia setelah seorang WNI dengan akun bernama Ghozali Everyday, sukses menjual foto selfienya sebagai karya seni lalu menjualnya dalam bentuk aset NFT.

Ghozali menjual foto-foto tersebut dengan harga 0,001 ETH (3.25 Dollar) atau sekira Rp 45 ribu. Konten miliknya tersebut kini telah terjual sebanyak 194 ETH (560.000 USD) atau sekira Rp 8 miliar.

Baca Juga :

Jual Koleksi Foto Selfie, NFT Ghozali Everyday Laku Keras Hingga Rp12 Miliar!

photoGhozali Everyday, seorang WNI yang berhasil mendapatkan profit karena menjual foto selfienya dalam bentuk aset NFT - (via Open Sea)</span

Gelombang viral ini turut menimbulkan pertanyaan dan banyak orang yang kini termotivasi untuk mengetahui bagaimana caranya mendapatkan pendapatan seperti Ghozali yang berhasil menjual karya sederhana dalam bentuk aset NFT hingga laku keras.

Baca Juga :

Mengapa NFT Digemari Banyak Orang?

Dilansir dari suara.com. salah satu yang membuat NFT mendadak viral, berawal dari sebuah karya dengan judul 'Everydays-The First 5000 Days' yang terjual sampai menembus angka 69.346.250 USD atau sekira Rp 990 miliar lewat rumah lelang Christie's. 

Baca Juga :

NFT: Aset Karya Seni Digital yang Makin Digandrungi

Karya tersebut dibuat oleh seniman AS Mike Winkelmann atau dikenal dengan nama Beeple. 

Karya itu berupa foto kolase 5.000 gambar individu yang dibuat satu per satu setiap hari selama 13 tahun. 

NFT vs Kripto

NFT sebenarnya merupakan token digital yang ditautkan dengan sistem bernama blockchain. 

Fungsinya tidak jauh berbeda dengan aset mata uang kripto. Hanya saja, NFT tidak dapat dipertukarkan hanya bisa diperjualbelikan. 

Pendek kata, NFT juga dikenal sebagai sertifikasi kepemilikan atas sebuah barang seperti sebuah karya seni yang dijual di forum digital, namun memiliki bukti kepemilikan yang sah dan tidak dapat diubah sama sekali. 

Oleh karena itu, NFT digunakan untuk membeli dan menjual karya seni. Dalam transaksi digital terkait karya seni ini, yang menjadi daya tarik ialah NFT memperkuat tanda kepemilikan karya seni tersebut.

Contoh Penjualan dengan NFT

Selain karya seni berupa kolase foto seperti yang dicontohkan di atas, contoh lain karya yang bisa dijual dengan NFT ialah tweet seorang pendiri twitter, Jack Dorsey. 

Dorsey bisa menjual tweet pertamanya memakai NFT. Bahkan miliarder Mark Cuban juga menjajal NFT untuk menjual quote-quote motivasinya di internet. 

Barang yang Bisa Dijual dengan NFT

Benda atau objek yang bisa dijual dengan NFT sangatlah beragam. Bentuknya berbeda-beda, sesuai dengan objek apa yang akan dijual dengan disematkan NFT oleh pemiliknya. 

Oleh karena itu, benda-benda NFT ini bisa saja berupa koleksi karya seni atau benda objek fisik. 

Misalnya, seorang seniman menyematkan NFT pada karya lukisnya, kemudian dia bisa mematok harga untuk setiap NFT yang dijualbelikan. 

Cara mencairkan hasil penjualan NFT

  • Buka situs OpenSea
  • Miliki Ethereum Wallet terlebih dulu agar bisa membuat akun di OpenSea, kamu bisa menggunakan MetaMask atau CoinBaseWallet.
  • Masuk ke stus OpenSea, klik bagian profile yang terletak di kanan atas halaman OpenSea.
  • Pilih NFT yang ingin kamu jual dari wallet yang kamu punya.
  • Kalau sudah memilih, klik sell di pojok kanan atas untuk membawamu ke halaman listing.
  • Di halaman listing, kamu bisa mengatur harga dan tipe penjualan yang kamu inginkan. Selain harga, kamu juga bisa atur berapa hari barang masuk ke listing, misal tiga hari sampai satu minggu.
  • Bila ingin menjual suatu objek dengan harga tetap, pilih Fixed Price.
  • Bisa juga jual barang dengan cara lelang, dengan pilih Timed Auction.
  • Jika sudah selesai membuat listing NFT, akan muncul pesan konfirmasi.
  • Kalau sudah terjual, kamu bisa melakukan withdrawall

Lantas, bagaimana cara melakukan withdrawall? 

Langkah 1: Kunjungi situs web Binance NFT, buka Pusat Pengguna dan klik [Withdraw]. Selanjutnya, klik WonderBox yang ingin Anda tarik dan klik tanda [+] untuk input lalu klik [Konfirmasi] untuk melanjutkan.

Langkah 2: Klik [Konfirmasi] lagi seperti yang ditunjukkan pada tangkapan layar di bawah ini.

Langkah 3: Klik [Tambahkan Dompet]. Pilih [BSC Binance Smart Chain] dan klik [Konfirmasi]. 

Langkah 4: Terhubung ke dompet Metamask Anda. Klik [Tanda] untuk menyambungkan dompet.

Langkah 5: Di halaman arahan [Konfirmasi penarikan], klik [Konfirmasi] untuk melanjutkan penarikan NFT.

Langkah 6: Setelah penarikan diajukan, Anda dapat pergi ke [Pusat Pengguna]-[Riwayat]-[Deposito &Penarikan]-[Penarikan] untuk memeriksa status penarikan NFT Anda.

Sumber: suara.com

Koleksi Video Lainnya:

Masyarakat Dibuat Bingung, Warna Seragam Satpam Yang Mirip Polisi Bakal Diubah Lagi

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Tags :
Berita Terkini
Sukabumi22 November 2024, 18:30 WIB

Duku Tumbang Dievakuasi, Kondisi Rumah Warga Nagrak Sukabumi Usai Tertimpa Pohon

Reruntuhan pohon duku yang menimpa rumah milik Santibi di Kampung Pasir Huni RT 06 RW 01, Desa Pawenang, Kecamatan Nagrak akhirnya berhasil dievakuasi, Jumat (22/11/2024)
P2BK bersama tim gabungan mengevakuasi pohon tumbang yang menimpa rumah Santibi di Nagrak Sukabumi, Jumat (22/11/2024) | Sumber foto : P2BK Nagrak
Food & Travel22 November 2024, 18:30 WIB

Berbalut Legenda Dayang Sumbi, Air Terjun Sanghyang Taraje Garut HTM Cuma Rp10 Ribu!

Curug Sanghyang Taraje Garut dikelilingi oleh hutan hijau yang sejuk dan suasana alam yang tenang.
Curug Sanghyang Taraje adalah sebuah air terjun yang terletak di Kampung Kombongan, Desa Pakenjeng, Kecamatan Pamulihan, Kabupaten Garut, Jawa Barat. Foto: IG/smiling.westjava
Life22 November 2024, 18:00 WIB

Amalkan Doa Imam Al-Ghazali Saat Menghadapi Masalah Hidup

Doa dari Imam Al-Ghazali ini dianjurkan diamalkan saat sedang dirundung maslaah kehidupan.
Ilustrasi - Doa ini dibaca saat sedang dirundung masalah kehidupan (Sumber : Pexels.com/@Pavel Danilyuk)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 17:49 WIB

Iyos-Zainul Janji Hilangkan Pungli Tenaga Kerja di Sukabumi

Debat kedua Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Sukabumi 2024 yang digelar di Hotel Sultan Raja, Bandung, Jumat (22/11/2024), berlangsung meriah. Pendukung dari masing-masing pasangan calon memadati area sekitar hotel
Iyos-Zaenul janji hilangkan pungli tenaga kerja di Kabupaten Sukabumi (Sumber : Youtube/@kpukab.sukabumi)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 17:36 WIB

Serentak di 7 Kecamatan! Jalan Sehat SERASI Sukabumi Ngahiji untuk Fahmi-Dida

Kegiatan ini dapat dihadiri secara gratis dan menyediakan hadiah utama umrah.
Informasi kegiatan Jalan Sehat SERASI Sukabumi Ngahiji pada Sabtu, 23 November 2024. | Foto: Tim Fahmi-Dida
Sukabumi Memilih22 November 2024, 17:35 WIB

Asep Japar-Andreas: Bersama Wujudkan Sukabumi Maju, Berbudaya, dan Berkah

Asep Japar-Andreas siap wujudkan Sukabumi maju dan berkah! Dengan kolaborasi lintas sektoral, tata kelola prima, dan komitmen pro-rakyat, mereka hadir membawa perubahan nyata untuk masa depan Sukabumi.
Asep Japar-Andreas: Kolaborasi Nyata untuk Sukabumi Maju dan  Berkah! Dengan semangat kerja bersama, mereka hadir membawa komitmen nyata untuk pembangunan yang pro-rakyat. Siap mendukung? (Sumber : Youtube/@kpukab.sukabumi)
Musik22 November 2024, 17:00 WIB

Lirik dan Terjemahan Lagu Thats The Dream​ Shawn Mendes yang Viral di TikTok

Berikut Lirik Lagu Thats The Dream​ Shawn Mendes, cocok untuk playlist musik hari ini!
Official Video Lirik Lagu Thats The Dream Shawn Mendes. Foto: YouTube/Shawn Mendes
Sukabumi Memilih22 November 2024, 16:56 WIB

Iyos-Zainul: Komitmen Nyata untuk Sukabumi yang Lebih Baik, Bukan Sekadar Janji!

Iyos-Zainul hadir dengan komitmen nyata! Dari gizi balita, pasar murah, hingga 10 ribu lapangan kerja, mereka tawarkan solusi untuk Sukabumi yang sejahtera, agamis, dan inovatif. Yuk, kenali visi mereka!
Iyos-Zainul: Bersama Wujudkan Sukabumi yang Lebih Baik! Dari bantuan gizi hingga peluang kerja, mereka hadir membawa perubahan nyata untuk Sukabumi. Siap mendukung? (Sumber : Youtube/@kpukab.sukabumi)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 16:44 WIB

Debat Pilbup Sukabumi: Kata Kedua Paslon soal Isu Perikanan, Cold Storage Jadi Sorotan

Kata kedua Paslon soal isu perikanan dan kelautan dalam Debat Terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024.
Suasana debat publik terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024 membahas isu kelautan dan perikanan. (Sumber : YouTube Sukabumiupdate)
Sukabumi22 November 2024, 15:46 WIB

Sukabumi dalam Lingkaran Setan Judi Online

Sadbor merupakan fenomena gunung es kasus judi online di Sukabumi.
Foto ilustrasi tentang kasus judi online di Sukabumi. | Foto: SU