Bacaan Doa Qunut Subuh Latin, Lengkap dengan Terjemahannya

Selasa 16 Agustus 2022, 01:00 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Doa Qunut merupakan amalan yang disunahkan dalam shalat, terutama shalat shubuh dan shalat witir pada pertengahan akhir bulan Ramadhan.

Melansir dari Suara.com, beberapa imam atau ulama terdahulu memiliki pendapat yang berbeda-beda tentang kesunahan dalam membaca doa qunut saat sholat subuh.

Menurut pengikut Imam Abu Hanifah dan Imam Ahmad, doa qunut subuh hukumnya adalah tidak disunahkan, karena hadits Nabi SAW bahwa ia pernah melakukan doa qunut pada saat sholat fajar selama sebulan telah dihapus (mansukh) dengan ijma.

Baca Juga :

Bacaan Doa Pembuka Rezeki yang Paling Mustajab Lengkap dengan Artinya

Sementara itu, menurut pengikut Imam Malik (Malikiyyah) doa qunut subuh hukumnya sunah, tetapi disyaratkan pelan saja (sirr). Sedangkan menurut Syafi’iyyah, hukumnya adalah sunah ab'ad (jika lupa atau tertinggal sunnah sujud sahwi).

Dilakukan pada rakaat kedua sholat subuh, sebab Rasulullah SAW ketika mengangkat kepala dari ruku (i’tidal) pada rakaat kedua shalat subuh membaca doa qunut.

Doa Qunut Subuh Latin dan Terjemahannya

Doa Qunut Subuh Latin:

Allahummah dini fii man hadait,

wa 'afini fiman 'afait,

wa tawallani fi man tawallait,

wa barik li fi ma a'thait,

wa qini syarra ma qadhait,

fa innaka taqdhi wa la yuqdha 'alaik,

wa innahu la yazillu man wa lait,

wa la ya'izzu man 'adait,

tabarakta rabbana wa ta'alait,

fa lakal hamdu a'la ma qadhait,

wa astagfiruka wa atubu ilaik,

wa shallallahu 'ala sayyidina muhammadin nabiyyil ummiyyi wa 'ala alihi wa shahbihi wa sallam".

photo(Ilustrasi) Bacaan Doa Qunut - (via: firstpost.com)</span

Artinya:

"Ya Allah tunjukkanlah kepadaku sebagaimana mereka yang telah Engkau beri petunjuk. Berilah kesehatan kepadaku sebagaimana mereka yang telah Engkau berikan kesehatan. Peliharalah aku sebagaimana mereka yang telah Engkau lindungi. Berikanlah keberkahan kepadaku pada apa yang telah Engkau berikan. Selamatkanlah aku dari bahaya-bahaya kejahatan yang telah Engkau tentukan. Engkaulah yang menghukum dan bukan dihukum. Tidak hina orang-orang yang Engkau jadikan pemimpin. Tidak mulia orang-orang yang Engkau musuhi. Maha Suci Allah, Engkau wahai Tuhan kami dan Maha Tinggi. Bagi-Mu segala pujian di atas apa yang Engkau tentukan. Aku memohon ampunan kepada-Mu dan bertaubat kepada-MU. Semoga Allah mencurahkan segala rahmat dan karunia atas junjungan kami Nabi Muhammad SAW, keluarga, dan para sahabatnya".

Baca Juga :

Bacaan Doa Tahajud di Sepertiga Malam, Lengkap dengan Artinya

Bagi umat muslim yang hendak membaca doa qunut subuh, bacaan latin dan artinya adalah sebagaimana yang telah disebutkan di atas.

Menurut Imam Nawawi, selain dikerjakan pada shalat fardhu, ada juga doa qunut yang dibaca dalam sholat sunnah. Qunut ini dilakukan pada pertengahan dari akhir bulan Ramadhan tepatnya pada rakaat akhir dari sholat witir.

Doa qunut jenis ini disebut dengan qunut witir. Selain qunut subuh dan qunut witir, ternyata ada juga qunut nazilah.

Dalam pandangan Imam Syafi'i, pendapat yang paling benar dan masyhur adalah jika orang muslim tertimpa musibah, maka mereka dapat mengerjakan qunut nazilah dalam sholat fardhu selain sholat subuh. Namun, apabila tidak terjadi musibah, maka doa qunut nazilah tidak perlu dilakukan.

SUMBER: SUARA.COM/Rishna Maulina Pratama

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Editor :
Berita Terkini
Life22 November 2024, 18:00 WIB

Amalkan Doa Imam Al-Ghazali Saat Menghadapi Masalah Hidup

Doa dari Imam Al-Ghazali ini dianjurkan diamalkan saat sedang dirundung maslaah kehidupan.
Ilustrasi - Doa ini dibaca saat sedang dirundung masalah kehidupan (Sumber : Pexels.com/@Pavel Danilyuk)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 17:49 WIB

Iyos-Zainul Janji Hilangkan Pungli Tenaga Kerja di Sukabumi

Debat kedua Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Sukabumi 2024 yang digelar di Hotel Sultan Raja, Bandung, Jumat (22/11/2024), berlangsung meriah. Pendukung dari masing-masing pasangan calon memadati area sekitar hotel
Iyos-Zaenul janji hilangkan pungli tenaga kerja di Kabupaten Sukabumi (Sumber : Youtube/@kpukab.sukabumi)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 17:36 WIB

Serentak di 7 Kecamatan! Jalan Sehat SERASI Sukabumi Ngahiji untuk Fahmi-Dida

Kegiatan ini dapat dihadiri secara gratis dan menyediakan hadiah utama umrah.
Informasi kegiatan Jalan Sehat SERASI Sukabumi Ngahiji pada Sabtu, 23 November 2024. | Foto: Tim Fahmi-Dida
Sukabumi Memilih22 November 2024, 17:35 WIB

Asep Japar-Andreas: Bersama Wujudkan Sukabumi Maju, Berbudaya, dan Berkah

Asep Japar-Andreas siap wujudkan Sukabumi maju dan berkah! Dengan kolaborasi lintas sektoral, tata kelola prima, dan komitmen pro-rakyat, mereka hadir membawa perubahan nyata untuk masa depan Sukabumi.
Asep Japar-Andreas: Kolaborasi Nyata untuk Sukabumi Maju dan  Berkah! Dengan semangat kerja bersama, mereka hadir membawa komitmen nyata untuk pembangunan yang pro-rakyat. Siap mendukung? (Sumber : Youtube/@kpukab.sukabumi)
Musik22 November 2024, 17:00 WIB

Lirik dan Terjemahan Lagu Thats The Dream​ Shawn Mendes yang Viral di TikTok

Berikut Lirik Lagu Thats The Dream​ Shawn Mendes, cocok untuk playlist musik hari ini!
Official Video Lirik Lagu Thats The Dream Shawn Mendes. Foto: YouTube/Shawn Mendes
Sukabumi Memilih22 November 2024, 16:56 WIB

Iyos-Zainul: Komitmen Nyata untuk Sukabumi yang Lebih Baik, Bukan Sekadar Janji!

Iyos-Zainul hadir dengan komitmen nyata! Dari gizi balita, pasar murah, hingga 10 ribu lapangan kerja, mereka tawarkan solusi untuk Sukabumi yang sejahtera, agamis, dan inovatif. Yuk, kenali visi mereka!
Iyos-Zainul: Bersama Wujudkan Sukabumi yang Lebih Baik! Dari bantuan gizi hingga peluang kerja, mereka hadir membawa perubahan nyata untuk Sukabumi. Siap mendukung? (Sumber : Youtube/@kpukab.sukabumi)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 16:44 WIB

Debat Pilbup Sukabumi: Kata Kedua Paslon soal Isu Perikanan, Cold Storage Jadi Sorotan

Kata kedua Paslon soal isu perikanan dan kelautan dalam Debat Terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024.
Suasana debat publik terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024 membahas isu kelautan dan perikanan. (Sumber : YouTube Sukabumiupdate)
Sukabumi22 November 2024, 15:46 WIB

Sukabumi dalam Lingkaran Setan Judi Online

Sadbor merupakan fenomena gunung es kasus judi online di Sukabumi.
Foto ilustrasi tentang kasus judi online di Sukabumi. | Foto: SU
Food & Travel22 November 2024, 15:30 WIB

Curug Dengdeng, Surga Air Terjun Tersembunyi di Garut Selatan

Air Terjun Dengdeng adalah sebuah objek wisata alam tersembunyi yang terletak di bagian selatan Kota Intan, Garut.
Curug Dengdeng Garut Selatan. Foto: IG/curugdengdeng_grt
Sukabumi Memilih22 November 2024, 15:16 WIB

Debat Pilbup Sukabumi: Asep Japar-Andreas Sampaikan Kunci Wujudkan Sukabumi Mubarakah

Paslon nomor urut 2, Asep Japar-Andreas paparkan komitmen dan kunci dalam mewujudkan Kabupaten Sukabumi Mubarakah.
Paslon nomor urut 1 Asep Japar-Andreas saat memaparkan visi-misi dalam sesi pertama debat publik terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024. (Sumber : Youtube Sukabumiupdate)