101 Personil Satpol PP Kabupaten Sukabumi Siap Jaga Keamanan Natal dan Tahun Baru

Sabtu 21 Desember 2019, 01:30 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol-PP) Kabupaten Sukabumi, siap menerjunkan ratusan personilnya untuk ikut serta menjaga keamanan dan ketertiban hari raya Natal dan tahun baru 2020.  

BACA JUGA: Didata Satpol PP: Ada 21 Perempuan Muda Pelayan Warung Wisata di Ujung Genteng Sukabumi

Kasat Pol PP Kabupaten Sukabumi, Acep Saefudin mengaku sudah mengagendakan kegiatan pengamanan dalam menjaga ketertiban umum dan ketentaraman Masyarakat (Tibuntranmas), yang tergabung dalam giat pengamanan Natal dan Tahun Baru dalam Sandi operasi Lilin Lodaya 2019.

"Kegiatan yang akan dilaksanakan nanti anggota kami akan di tempatkan di posko gabungan terpadu siaga bencana yang poskonya nantinya akan disiapkan di depan mako Polres Sukabumi, Jalan Jendral Sudirman, Desa Citepus, Kecamatan Palabuhanratu," ujarnya kepada sukabumiupdate.com, Jumat (20/12/2019).

Selain diposko siaga bencana, kata Acep anggotanya bergabung bersama dengan tim gabungan, terutama untuk wilayah Sukabumi Selatan. "Khususnya di jalur dan objek objek wisata Palabuhabratu," jelasnya.

Sementara untuk di wilayah utara, sambung Acep personil Satpol PP akan di tempatkan untuk ikut pengamanan malam Natal, yang ada di wilayah Kecamatan Cikembar, Cibadak, dan Cicurug yang akan dilaksanakan pada 24 dan 25 Desember 2019.

BACA JUGA: Satpol-PP Kabupaten Sukabumi, Latih Puluhan Linmas Soal Trauma Healing Bencana

"Khusus menjelang libur pergantian tahun, personil juga ditempatkan anggota bergabung dengan Pos Pam dan Pos Gatur yang sudah disiapkan oleh Polsek Cicurug, Parungkuda, Cibadak, Cisaat, Sukaraja, Cikembar, dan Cisolok," teranganya.

Ia menegaskan akan berupaya mengoptimalkan unit Patroli wilayah sekaligus pengamanan baik di wilayah Kota Palabuhanratu dan daerah-daerah objek Pariwisata lainnya di Kabupaten Sukabumi.

"Kekuatan personil yang akan diterjunkan nanti dari pejabat sruktural 13 orang, pejabat fungsional 28 orang personil dan anggota 60 orang personil," pungkasnya.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkini
Sehat11 Mei 2024, 13:00 WIB

Langkah Simpel Membuat Air Lemon untuk Mengobati Asam Urat, Hidup Jadi Sehat!

Air lemon mempunyai beberapa manfaat bagi kesehatan salah satunya untuk mengobati asam urat.
Ilustrasi - Air lemon mempunyai beberapa manfaat bagi kesehatan salah satunya untuk mengobati asam urat.  (Sumber : Freepik.com)
Nasional11 Mei 2024, 12:53 WIB

Masih Ditutup! Cek Progres Perbaikan Longsor di Tol Bocimi Seksi 2 (Parungkuda)

Perbaikan longsor di di KM 64+600 yang terjadi pada 3 April 2024 lalu hingga saat ini masih terus dilakukan.
Kondisi perbaikan longsor tol bocimi seksi 2 di KM 64, pada awal Mei 2024 (Sumber: akun youtube sukabumi infrastruktur)
Sehat11 Mei 2024, 12:00 WIB

Asam Urat Hilang dan Hidup Sehat: 12 Tips Mencegahnya dengan Cara Alami

Dengan mengikuti tips-tips ini dan mengelola asam urat, Anda dapat mencegahnya datang kembali.
Ilustrasi -  Dengan mengikuti tips-tips ini dan mengelola asam urat, Anda dapat mencegahnya datang kembali.  (Sumber : Freepik.com)
Sehat11 Mei 2024, 11:00 WIB

7 Cara Ampuh untuk Penderita Asam Urat Agar Bisa Tidur Nyenyak di Malam Hari

Ada beberapa cara yang bisa dilakukan agar penderita asam urat bisa tidur nyenyak di malam hari.
Ilustrasi - Ada beberapa cara yang bisa dilakukan agar penderita asam urat bisa tidur nyenyak di malam hari. (Sumber : Freepik.com/@Drazen Zigic.)
Entertainment11 Mei 2024, 10:50 WIB

Resepsi Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini Digelar Dengan Konsep Internasional

Rizky Febian dan Mahalini Raharja menggelar resepsi pernikahan di hari yang sama dengan mengusung konsep internasional. Resepsi ini dihadiri oleh presiden Joko Widodo
Potret Resepsi Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini Raharja (Sumber : instagram @/ferdinan_sule)
Sukabumi11 Mei 2024, 10:42 WIB

Hampir Terlupakan, Nasib Tak Terawat Tugu Jangilus Ikon Palabuhanratu Sukabumi

Tugu Jangilus terlihat kumuh dan banyak rumput liar yang tumbuh di sekitarnya.
Kondisi Tugu Jangilus di Kampung Batu Sapi, Kelurahan/Kecamatan Palabuhanratu, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (11/5/2024). | Foto: SU/Ilyas Supendi
Sukabumi11 Mei 2024, 10:12 WIB

Light Up the Dream, Bantuan Penyambungan Listrik Gratis Bagi Masyarakat Membutuhkan

PLN berkomitmen selalu hadir di tengah-tengah masyarakat untuk memberikan kontribusi positif.
PLN Unit Layanan Pelanggan Cicurug, Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan Sukabumi, berhasil melaksanakan program Light Up the Dream. | Foto: PLN
Entertainment11 Mei 2024, 10:00 WIB

Sudah Sah! Rizky Febian dan Mahalini Raharja Telah Resmi Menjadi Suami Istri

Penyanyi Rizky Febian dan Mahalini Raharja telah resmi menikah dengan mengusung adat sunda di Hotel Raffles Kuningan, Jakarta Selata, pada Jumat, 5 Mei 2024
Potret Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini Raharja (Sumber : Instagram /@rizkyfbian)
Life11 Mei 2024, 10:00 WIB

9 Makanan yang Menghambat Pertumbuhan Tinggi Badan Anak dan Penyebab Lainnya

Penting bagi orang tua untuk membatasi konsumsi makanan-makanan yang menghambat pertumbuhan tinggi badan anak.
Ilustrasi - Penting bagi orang tua untuk membatasi konsumsi makanan-makanan yang menghambat pertumbuhan tinggi badan anak. (Sumber : pexels.com/@Kampus Production)
Sukabumi11 Mei 2024, 09:51 WIB

Ngeri! Sampah Kembali Tutup Pantai Loji Sukabumi, Sempat Bersih Pasca Viral Pandawara

Sampah kembali muncul di Pantai Loji dan sekitarnya akibat gelombang pasang.
Kondisi sampah yang menutupi Pantai Loji dan sekitarnya di Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (11/5/2024). | Foto: SU/Ilyas Supendi