Lewat Program Bayi Tabung, Akhirnya Anisa Rahma Hamil Anak Kembar

Rabu 18 Mei 2022, 11:30 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Mantan personil Cherrybelle yaitu Anisa Rahma dan suaminya tengah diliputi kabar gembira. Pasalnya pasangan yang menikah tahun 2018 ini akhirnya akan dikaruniai anak kembar lewat program bayi tabung.

photoPotret Anisa dan Suami dengan Dokter - (Instagram @anisarahma_12)</span

Kabar bahagia itu diumumkan Anisa melalui akun Instagramnya, Selasa, 17 Mei 2022. Dalam unggahannya, Anisa memperlihatkan foto sedang memegang hasil cetakan pemeriksaan USG serta beberapa foto saat dia berkonsultasi pada dokter. 

Baca Juga :

“Alhamdulillaaahh Akhirnya penantian aku dan suami selama 4 tahun berbuah manis..MasyaAllah Tabarakallah atas izin Allah kami dititipkan calon malaikat kecil dalam keluarga kami,” tulis dia di keterangan instagramnya yang dikutip oleh tempo.co.

Jalan panjang telah dilalui Anisa untuk mendapatkan anak. Setelah menjalani pemeriksaan, diketahui Anisa mengaku mengalami penyumbatan tuba falopi dan polip di rahim. 

Kedua kondisi itu mempengaruhi kesuburan wanita. Ditambah lagi, suaminya memiliki masalah kualitas spermanya.

Mengetahui kondisi tersebut, pasangan yang menikah pada September 2018 itu pun mengubah gaya hidup menjadi lebih sehat. Anandito dibimbing oleh dokter spesialis andrologi Androniko Setiawan dan hasilnya menggembirakan.

Sementara, Anisa menjalani histeroskopi dengan bantuan konsultan fertilitas endokrinologi reproduksi Beeleonie untuk mengangkat polip-polip yang ada di rahim. Setelah semua permasalahan berhasil atasi, perjalanan bayi tabung kami pun dimulai.

photoPotret Anisa Rahma Saat Melakukan USG - (Instagram @anisarahma_12)</span

“Aku di sini mau sharing bahwa proses panjang yang kami jalani nggak mudah, banyak pasang surutnya. Bahkan aku sempat istirahat dan break selama 1 tahun. Kuncinya, sebagai pasangan harus saling menyemangati dan berjuang, bukan salah satunya aja. Karena kan emang memiliki buah hati itu keinginan berdua bukan salah satunya aja..” tulis Anisa.

Program bayi tabung yang dijalani Anisa berjalan lancar. Bahkan, dia terkejut ketika mengetahui bahwa dia mengandung bayi kembar.

“InsyaAllah semoga Allah jaga selalu, kami berdua akan menyambut baby twins ini,” dia menambahkan.

Menjalani program bayi tabung memang tidak mudah. Dia mulai menjalaninya sejak 2019 dan sempat beberapa kali gagal. Menurut Anisa Rahma, kuncinya adalah jangan stres, dibuat nyaman, jangan patah semangat, sabar menanti waktu yang tepat, dan banyak berdoa.

Baca Juga :

SOURCE: TEMPO.CO

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkini
Sukabumi Memilih22 November 2024, 17:36 WIB

Serentak di 7 Kecamatan! Jalan Sehat SERASI Sukabumi Ngahiji untuk Fahmi-Dida

Kegiatan ini dapat dihadiri secara gratis dan menyediakan hadiah utama umrah.
Informasi kegiatan Jalan Sehat SERASI Sukabumi Ngahiji pada Sabtu, 23 November 2024. | Foto: Tim Fahmi-Dida
Sukabumi Memilih22 November 2024, 17:35 WIB

Asep Japar-Andreas: Bersama Wujudkan Sukabumi Maju, Berbudaya, dan Berkah

Asep Japar-Andreas siap wujudkan Sukabumi maju dan berkah! Dengan kolaborasi lintas sektoral, tata kelola prima, dan komitmen pro-rakyat, mereka hadir membawa perubahan nyata untuk masa depan Sukabumi.
Asep Japar-Andreas: Kolaborasi Nyata untuk Sukabumi Maju dan  Berkah! Dengan semangat kerja bersama, mereka hadir membawa komitmen nyata untuk pembangunan yang pro-rakyat. Siap mendukung? (Sumber : Youtube/@kpukab.sukabumi)
Musik22 November 2024, 17:00 WIB

Lirik dan Terjemahan Lagu Thats The Dream​ Shawn Mendes yang Viral di TikTok

Berikut Lirik Lagu Thats The Dream​ Shawn Mendes, cocok untuk playlist musik hari ini!
Official Video Lirik Lagu Thats The Dream Shawn Mendes. Foto: YouTube/Shawn Mendes
Sukabumi Memilih22 November 2024, 16:56 WIB

Iyos-Zainul: Komitmen Nyata untuk Sukabumi yang Lebih Baik, Bukan Sekadar Janji!

Iyos-Zainul hadir dengan komitmen nyata! Dari gizi balita, pasar murah, hingga 10 ribu lapangan kerja, mereka tawarkan solusi untuk Sukabumi yang sejahtera, agamis, dan inovatif. Yuk, kenali visi mereka!
Iyos-Zainul: Bersama Wujudkan Sukabumi yang Lebih Baik! Dari bantuan gizi hingga peluang kerja, mereka hadir membawa perubahan nyata untuk Sukabumi. Siap mendukung? (Sumber : Youtube/@kpukab.sukabumi)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 16:44 WIB

Debat Pilbup Sukabumi: Kata Kedua Paslon soal Isu Perikanan, Cold Storage Jadi Sorotan

Kata kedua Paslon soal isu perikanan dan kelautan dalam Debat Terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024.
Suasana debat publik terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024 membahas isu kelautan dan perikanan. (Sumber : YouTube Sukabumiupdate)
Sukabumi22 November 2024, 15:46 WIB

Sukabumi dalam Lingkaran Setan Judi Online

Sadbor merupakan fenomena gunung es kasus judi online di Sukabumi.
Foto ilustrasi tentang kasus judi online di Sukabumi. | Foto: SU
Food & Travel22 November 2024, 15:30 WIB

Curug Dengdeng, Surga Air Terjun Tersembunyi di Garut Selatan

Air Terjun Dengdeng adalah sebuah objek wisata alam tersembunyi yang terletak di bagian selatan Kota Intan, Garut.
Curug Dengdeng Garut Selatan. Foto: IG/curugdengdeng_grt
Sukabumi Memilih22 November 2024, 15:16 WIB

Debat Pilbup Sukabumi: Asep Japar-Andreas Sampaikan Kunci Wujudkan Sukabumi Mubarakah

Paslon nomor urut 2, Asep Japar-Andreas paparkan komitmen dan kunci dalam mewujudkan Kabupaten Sukabumi Mubarakah.
Paslon nomor urut 1 Asep Japar-Andreas saat memaparkan visi-misi dalam sesi pertama debat publik terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024. (Sumber : Youtube Sukabumiupdate)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 15:13 WIB

Debat Pilbup Sukabumi: Iyos-Zainul Sebut Solusi Masyarakat Sejahtera Tak Cukup Melanjutkan

Paslon Iyos-Zainul berkomitmen mengelola seluruh potensi demi mewujudkan Sukabumi yang Agamis, Sejahtera, Inovatif dan Kolaboratif.
Paslon nomor urut 1 Iyos-Zainul saat memaparkan visi-misi dalam sesi pertama debat publik terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024. (Sumber : Youtube Sukabumiupdate)
Inspirasi22 November 2024, 15:00 WIB

Loker Sukabumi Sebagai Cook/Commis 1 Minimal SMK, Cek Kualifikasinya Disini!

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Ilustrasi. Loker Sukabumi Sebagai Cook/Commis 1 Minimal SMK, Cek Kualifikasinya Disini! (Sumber : Freepik)