Kasat Reskrim, Kabag Ops dan Tiga Kapolsek di Polres Sukabumi Berganti

Jumat 07 Februari 2020, 10:45 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Dua pejabat utama dan tiga Kapolsek di Jajaran Polres Sukabumi berganti, proses serah terima jabatan dipimpin Kapolres Sukabumi AKBP Nuredy Irwansyah Putra di lapang Polres Sukabumi, Jumat (7/2/2020).

Kasat Reskrim yang sebelumnya dijabat AKP Firman Taufik kini pindah tugas ke Polresta Bogor. Dia digantikan AKP Rizka Fadhila pindahan dari Polda Jabar. Kemudian Kabag Ops Polres Sukabumi dari Kompol Sumarta menjadi Kompol Suwardi.

BACA JUGA: Gantikan Yadi Jabat Kasat Reskrim Polres Sukabumi, Inilah Rekam Jejak AKP Firman Taufik

Sementara itu, Kapolsek Parungkuda dari Kompol Maryono Edy Suseno kepada AKP Endah Sri Wigiarti lalu Kapolsek Simpenan dari AKP Aguk Khusaini kepada Iptu Dadi serta Kapolsek Cikidang dijabat oleh AKP Aah Hermawan.

Adapun jabatan yang diserahterimakan berdasarkan Surat Telegram Kapolda Jabar Nomor : Kep/67/I/2020 tanggal 17 Januari 2020.

BACA JUGA: Jabat Kapolresta Sukabumi, Intip Rekam Jejak Ahli Cyber Crime AKBP Wisnu Prabowo

"Rotasi pejabat dalam lingkungan Polri merupakan hal biasa dan wajar dilakukan, ini juga berlaku bagi para pejabat utama dan Kapolsek di jajaran Polres Sukabumi," ujar Kapolres Sukabumi AKBP Nuredy Irwansyah Putra kepada sukabumiupdate.com, seusai memimpin sertijab, Jumat (7/2/2020).

Nuredy berharap dengan adanya rotasi jabatan tersebut pelaksanaan tugas di masing-masing satuan Polres Sukabumi semakin lebih baik kedepannya. Karena menurutnya ada beberapa agenda yang sedang dilaksanakan seperti penertiban tambang illegal dan agenda lainya.

BACA JUGA: Jabat Wakapolres Jakarta Pusat, Dua Kasus Ini yang Paling Diingat Susatyo di Sukabumi

"Kegiatan masyarakat menjadi tugas dan kewajiban pejabat baru untuk melaksanakannya pelayanan secara optimal, bagi yang pindah tugas ke wilayah luar tali silaturahmi tetap terjaga dengan baik, meningkatkan kinerja lebih baik dari sebelumnya. Rotasi jabatan ini dalam rangka Tour Of Duty dan penyegaran serta regenerasi untuk menunjang pelaksanaan tugas Polri," pungkasnya.

Pantauan dilapangan, sertijab dihadiri Wakapolres Sukabumi, Para PJU Polres Sukabumi, para Kapolsek, para Perwira Staf dan anggota Polres Sukabumi, Ketua Bhayangkari Cabang Sukabumi Nina Nuredy serta pengurus Bhayangkari Cabang Sukabumi.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Sukabumi27 April 2024, 10:32 WIB

435 Kasus DBD Tercatat di Kota Sukabumi pada Triwulan Pertama 2024

Periode triwulan pertama 2024, sebanyak 132 pasien berasal dari usia 5-14 tahun.
(Foto Ilustrasi) Dinkes Kota Sukabumi merilis data terbaru kasus DBD selama Januari hingga Maret 2024. | Foto: Pixabay
Life27 April 2024, 10:30 WIB

Stres dan Kecemasan, 5 Penyebab Susah  Tidur  yang Harus Anda Diwaspadai

Stres dan kecemasan adalah salah satu faktor utama yang menjadi penyebab orang susah tidur.
Ilustrasi - Stres dan kecemasan adalah salah satu faktor utama yang menjadi penyebab orang susah tidur. | (Sumber : Freepik.com/@DCStudio)
Sukabumi Memilih27 April 2024, 10:15 WIB

Didukung Golkar Gerindra dan PPP, Asjap Percaya Diri Maju di Pilkada Sukabumi

Asjap mengaku bahagia dan percaya diri atas kepercayaan yang didapatnya.
Asjap setelah acara deklarasi koalisi di Grand Sulanjana, Jalan Salabintana, Kecamatan/Kabupaten Sukabumi, Jumat, 26 April 2024. | Foto: SU/Asep Awaludin
Life27 April 2024, 10:00 WIB

9 Alasan Mengapa Semakin Dewasa Kamu Pasti Merasa Kesepian

Ada beberapa alasan yang menunjukan seseorang mengalami kesepian dalam hidupnya.
Ilustrasi - Ada beberapa alasan yang menunjukan seseorang mengalami kesepian dalam hidupnya. (Sumber : pexels.com/mikoto.raw Photographer).
Life27 April 2024, 09:30 WIB

5 Manfaat Bangun Subuh Bagi Mental dan Fisik, Nomor 3 Bisa Anda Rasakan Sendiri

Secara umum, bangun subuh memiliki banyak manfaat bagi kesehatan fisik, mental, dan spiritual.
Secara umum, bangun subuh memiliki banyak manfaat bagi kesehatan fisik, mental, dan spiritual.| Sumber: Freepik.com (jcomp)
Sehat27 April 2024, 09:00 WIB

Cara Membuat Teh Serai yang Kaya Antioksidan untuk Mengontrol Tekanan Darah Tinggi

Teh serai menyimpan beragam manfaat kesehatan bagi tubuh manusia.
Ilustrasi - Teh serai menyimpan beragam manfaat kesehatan bagi tubuh manusia. (Sumber : Freepik.com/jcomp).
Sehat27 April 2024, 08:45 WIB

5 Manfaat Kesehatan Teh Hijau untuk Program Diet yang Jarang Diketahui

Teh hijau juga dikenal memiliki beragam manfaat untuk kesehatan tubuh seperti mendukung penurunan berat badan.
Ilustrasi - Teh hijau juga dikenal memiliki beragam manfaat untuk kesehatan tubuh seperti mendukung penurunan berat badan. (Sumber : Pixabay.com/arum33).
Inspirasi27 April 2024, 08:12 WIB

LW Doa Bangsa Sosialisasikan Wakaf dalam Acara Temu Rembug PPPH Kabupaten Kuningan

Edukasi Wakaf Indonesia (EWI) melakukan kunjungan silaturahmi sekaligus temu rembug dengan calon pengurus LPPPH EWI kabupaten Kuningan
Edukasi Wakaf Indonesia (EWI) melakukan kunjungan silaturahmi sekaligus temu rembug dengan calon pengurus LPPPH EWI kabupaten Kuningan (Sumber : Istimewa).
Sehat27 April 2024, 08:00 WIB

6 Rekomendasi Makanan Mengandung Omega 3 untuk Kecerdasan Anak

Berikut Rekomendasi Makanan Mengandung Omega 3 untuk Mendukung Kecerdasan Anak. Ayah Bunda Yuk Simak!
Frittata, Olahan Telur. Rekomendasi Makanan Mengandung Omega 3 untuk Kecerdasan Anak (Sumber : via tastyfitnessrecipes)
Life27 April 2024, 07:00 WIB

Lakukan Sekarang! 7 Kebiasaan Positif di Pagi Hari yang Akan Membentukmu Menjadi Orang Sukses

Kebiasaan positif di pagi hari ini akan membentukmu menjadi orang sukses di masa depan.
Ilustrasi. Membaca Buku | Kebiasaan positif di pagi hari ini akan membentukmu menjadi orang sukses di masa depan.(Sumber : pixabay.com/@455992)