Pelajar SMK Doa Bangsa Sukabumi Juara Asian Music Games 2021, Kalahkah 7 Negara!

Senin 17 Januari 2022, 13:45 WIB

SUKABUMIUPDATE.com  - Prestasi kembali diraih Anfal Afril Sopyan (18 tahun), pelajar SMK Doa Bangsa Palabuhanratu, Kabupaten Sukabumi. Anfal menjadi juara Asian Music Games 2021 tingkat Asia dalam kategori drum major solo baton mace male senior. 

Kepala Sekolah SMK Doa Bangsa Nanda Perdana mengatakan Anfal adalah salah satu anggota marching band Genta Persada Bangsa dari SMK Doa Bangsa Palabuhanratu. "Alhamdulilah Anfal berprestasi di tingkat asia dengan predikat gold medal atau juara 1," ujar Nanda kepada sukabumiupdate.com, Senin (17/1/2022). 

Baca Juga :

Menurut Nanda, ada 8 negara yang ada di Asia yang mengikuti event yang diselenggarakan Asian Marching Band Confederation (AMBC) itu. Negara-negara tersebut adalah Indonesia, Philippines, Thailand, Sri Lanka, Singapore, Malaysia, Jepang dan Vietnam. 

"Anfal berhasil mengalahkan semua perwakilan dari negara-negara yang ada di Asia, kita bangga punya anak seperti dia," tuturnya. 

photoSertipikat penghargaan untuk Anfal April Sopyan, pelajar SMK Doa Bangsa yang menjadi juara 1 kategori Drum Major Solo Baton Mace Male Senior dalam event Asian Music Games 2021. - (Istimewa)</span

Pihak sekolah tentu bangga, karena sebelum meraih juara di lomba tingkat asia itu, Anfal meraih juara Asian Music Games 2021-Indonesia pada kategori Solo Drum Major Male Senior.

Dengan prestasi Anfal ini membuktikan bahwa tidak ada halangan dalam upaya untuk terus berprestasi walaupun masih dalam masa pandemi. 

"Ini piala yang kedua kami dalam masa pandemi covid-19, Mudah-mudahan kedepannya bisa menjadi juara di tingkat internasional dan Anfal yang juga atlet PDBI Kabupaten Sukabumi ini dapat menginspirasi siswa-siswa lainnya untuk terus berkarya," jelasnya.

Koleksi Video Lainnya:

Viral Video Polisi Dibonceng Pelajar Cewek Tak Pakai Helm

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Sukabumi29 Maret 2024, 03:21 WIB

Terekam CCTV, Dua Pria Beraksi Pecah Kaca Mobil Lalu Gondol Tas Sekolah di Brawijaya Sukabumi

Waspada, korban pecah kaca mobil yang terekam CCTV ini mengaku sudah kedua kalinya mengalami kejadian serupa di Brawijaya Sukabumi.
Tangkapan layar video CCTV dua pria beraksi pecah kaca mobil di Jalan Brawijaya Sukabumi. (Sumber : Istimewa)
Food & Travel29 Maret 2024, 03:00 WIB

Resep Kue Nastar Keju 6 Kuning Telur Khas Lebaran Idul Fitri

Yuk Recook Resep Kue Nastar Keju 6 Kuning Telur Khas Lebaran Idul Fitri!
Ilustrasi. Resep Kue Nastar Keju 6 Kuning Telur Khas Lebaran Idul Fitri. Sumber Foto : Instagram/@sukabikinkue
Life29 Maret 2024, 00:57 WIB

Jangan Salah Kaprah, Ini 6 Etika Makan di Depan Calon Mertua Agar Tidak Canggung

Saat makan dengan calon mertua, etika makan yang benar sangat penting untuk diperhatikan dan dapat memengaruhi kesan pertama yang Anda buat pada mereka.
Ilustrasi makan makan bersama calon mertua. (Sumber : Pixabay)
Life29 Maret 2024, 00:51 WIB

6 Cara Ampuh Hilangkan Kecoak di Rumah Dalam Sekejap

Pengendalian kecoak di dalam rumah merupakan salah satu langkah penting dalam menjaga kebersihan dan kesehatan rumah tangga.
Ilustrasi kecoak. (Sumber : Pixabay)
Life28 Maret 2024, 23:54 WIB

7 Skill yang Wajib Dimiliki oleh Mahasiswa, Harus Bisa Beradaptasi

Sebagai seorang mahasiswa, terdapat banyak tuntutan dan tantangan dalam menghadapi dunia akademik dan persiapan untuk karir masa depan.
Ilustrasi mahasiswa. (Sumber : Pixabay)
Produk28 Maret 2024, 23:16 WIB

Pekan Ketiga Ramadan, Beras dan Cabai-cabaian Turun Harga di Pasar Parungkuda Sukabumi

Harga komoditas pangan di Pasar Parungkuda Sukabumi seperti beras dan cabai-cabaian kompak alami penurunan di pekan ketiga ramadan.
Ilustrasi Cabai. (Sumber : SU/Ibnu)
Life28 Maret 2024, 22:58 WIB

Jangan Diberi Racun, Ternyata Ini 6 Cara Ampuh Usir Tikus di Rumah

Tikus adalah salah satu hama yang sering menjadi masalah bagi banyak orang karena dapat merusak makanan, kabel listrik, dan bahkan kesehatan kita.
Ilustrasi. Hewan tikus yang sering dianggap hama di rumah. (Sumber : Pixabay)
Keuangan28 Maret 2024, 22:41 WIB

KPPN Sukabumi Telah Realisasikan Seratus Persen Pembayaran THR 2024

Jelang Hari Raya Idul Fitri, KPPN Sukabumi telah merealisasikan pembayaran THR untuk 7.917 penerima di 67 satuan.
Kepala KPPN Sukabumi, Abdul Lutfi. (Sumber : Istimewa)
Sukabumi28 Maret 2024, 22:11 WIB

Modal Rayuan di Medsos, Playboy asal Sukabumi Ini Kencani 5 Wanita untuk Gasak Motor

Polisi berhasil menangkap seorang Playboy asal Sukabumi yang melakukan penipuan dan penggelapan motor milik korban yang dikencaninya.
Tampang HH pria asal Cisaat Sukabumi pelaku penipuan dan penggelapan sepeda motor korban dengan modus berkencan dan berkenalan via medsos saat diinterogasi petugas. (Sumber : Istimewa)
Sukabumi28 Maret 2024, 21:11 WIB

Tingkatkan Pelayanan, Perumdam TJM Sukabumi Pasang Jaringan Pipa Baru di Cikembar

Perumdam TJM Sukabumi cabang Cikembar melakukan pemasangan koneksi jaringan baru pada Kamis (28/3/2024) pagi.
Perumdam TJM Sukabumi melakukan uji coba sambungan pipa distribusi baru di Cikembar. (Sumber : Istimewa)