5 Keunggulan Kendaraan Listrik Jika Digunakan Sebagai Kendaraan Militer

Selasa 11 Januari 2022, 08:00 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Kendaraan listrik dinilai memiliki banyak keunggulan jika dibandingkan dengan kendaraan konvensional.

Kendaraan dengan sumber tenaga listrik ini selain digunakan pada kendaraan sipil juga bisa diaplikasikan pada kendaraan militer.

Dilansir dari Tempo.co, saat ini beberapa pasukan militer di beberapa negara sudah menggunakan kendaraan listrik untuk mobilitasnya.

Tidak hanya mobil atau truk pikap listrik, sepeda listrik pun digunakan sejumlah angkatan bersenjata di dunia.

Baca Juga :

Kendaraan listrik memang memiliki kendala pada sisi jarak tempuh dan kecepatannya.

Namun, kendaraan listrik memiliki beberapa faktor pendukung untuk misi angkatan bersenjata.

Misalnya suara kendaraan yang senyap dan ketahanannya mampu mendukung pasukan militer dalam menjalankan misi senyap militer.

Belum lama ini Angkatan Darat Australia bahkan tengah menguji coba sepeda listrik Sur Ron Firefly yang mampu menerobos jalur yang sempit dengan nyaman.

Sejumlah keunggulan yang dimiliki kendaraan listrik, tidak menutup kemungkinan untuk menjadikan kendaraan ramah lingkungan ini sebagai opsi utama mobilitas militer di masa mendatang.

Berikut adalah keunggulan kendaraan listrik jika digunakan sebagai kendaraan militer:

photo(Ilustrasi) Trik militer konvensional - (Pexels Rik Schots)</span

1. Suara Mesin Lebih Senyap

Salah satu alasan angkatan militer untuk menggunakan kendaraan listrik sebagai mobilitasnya adalah senyapnya suara mesin kendaraan listrik.

Bagi angkatan bersenjata yang ditugaskan untuk melakukan pengintaian, kendaraan listrik akan sangat membantu pergerakan mereka tanpa diketahui target pengintaian.

2. Tangguh Dalam Segala Medan

Kendaraan listrik mampu mendukung mobilitas militer karena dapat digunakan dalam segala cuaca dan medan.

Kendaraan listrik bisa digunakan dalam kondisi basah tanpa khawatir air masuk ke powertrain.

Selain itu, untuk sepeda motor listrik, bisa diangkut ke mana saja tanpa ribet dan bisa segera digunakan.

3. Bobot Lebih Ringan

Kendaraan listrik punya bobot yang lebih ringan bila dibandingkan dengan kendaraan mesin konvensional.

Bobot yang ringan ini memungkinkan kendaraan bermanuver dengan mudah, khususnya untuk sepeda dan sepeda motor listrik.

4. Minim Panas

Kendaraan bermesin konvensional menghasilkan panas dari mesin yang cukup besar dan hal ini bisa menjadi ancaman serius untuk keamanan dalam bertugas. Penggunaan kendaraan listrik akan lebih membantu karena panas yang dihasilkan tidak terlalu besar dibanding mobil konvensional.

Bahkan kendaraan listrik mampu mendinginkan mesin lebih cepat ketimbang mobil ICE (Internal Combustion Engine).

5. Bisa Digunakan di Medan Sulit

Angkatan Darat Australia telah melakukan uji coba sepeda motor listrik untuk melintasi sungai dangkal.

Hasilnya, sepeda motor listrik ini mampu mengarungi sungai dangkal dengan mudah dan tidak mengalami masalah pada powertrainnya.

Sumber: Tempo.co/DICKY KURNIAWAN

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkini
Sukabumi16 Mei 2024, 00:10 WIB

Warga Swadaya Cor Jalan Rusak di Cidahu Sukabumi, Ini Tanggapan PU

Ruas jalan Caringin-Cidahu rusak, warga dan komunitas di Cidahu Sukabumi swadaya perbaiki dengan pengecoran.
Warga dan komunitas di Cidahu Sukabumi swadaya cor jalan rusak. (Sumber : SU/Ibnu)
Sukabumi15 Mei 2024, 22:50 WIB

Diduga Kesal Sering Dimarahi, Motif Rahmat Tega Bunuh Ibunya di Kalibunder Sukabumi

Polisi mengungkap motif anak bunuh ibu kandung di Kalibunder Sukabumi. Diduga karena pelaku kesal sering dimarahi korban.
Rahmat (25 tahun), Pelaku pembunuhan ibu kandung di Kalibunder Sukabumi | Foto : Ilyas Supendi
Sukabumi15 Mei 2024, 21:09 WIB

Utusan Gyeongsangnam-do Temui Bupati Sukabumi, Program Beasiswa Kuliah di Korsel Berlanjut

Kerjasama Pemkab Sukabumi dan Provinsi Gyeongsangnam-do terkait program beasiswa kuliah di Korsel berlanjut di 2025.
Bupati Sukabumi Marwan Hamami saat menerima utusan provinsi Gyeongsangnam-do di Pendopo. (Sumber : Diskominfosan Kab. Sukabumi)
Food & Travel15 Mei 2024, 21:00 WIB

Seafood! 8 Rekomendasi Makanan Laut yang Aman Dikonsumsi Penderita Asam Urat

Berikut beberapa makanan laut yang relatif aman untuk dikonsumsi oleh penderita asam urat.
Ilustrasi. Seafood Rekomendasi Makanan Laut yang Aman Dikonsumsi Penderita Asam Urat | Foto: Pixabay/ShenXin
Sehat15 Mei 2024, 20:30 WIB

Teri Termasuk 4 Ikan Laut yang Tinggi Purin dan Tidak Aman untuk Penderita Asam Urat

Ikan laut ini sebaiknya dihindari karena kandungan tinggi purin yang tidak aman dikonsumsi penderita asam urat.
Ilustrasi - Ikan laut ini sebaiknya dihindari karena kandungan tinggi purin yang tidak aman dikonsumsi penderita asam urat. (Sumber : Pixabay.com/@Jinhahahaha).
Sukabumi15 Mei 2024, 20:22 WIB

Usai Autopsi, Jenazah Korban Pembunuhan di Kalibunder Sukabumi Dimakamkan

Korban pembunuhan anak kandung dimakamkan di kampung halamannya di Kalibunder Sukabumi.
Puluhan warga, sanak saudara hingga pemerintah kewilayahan setempat mengiri pemakaman jenazah korban pembunuhan anak kandung di Kalibunder Sukabumi. (Sumber : Istimewa)
Life15 Mei 2024, 20:00 WIB

Kenali 8 Ciri Anak Mengalami Stres Karena Sering Dimarahi Orang Tua!

Anak yang stres karena sering dimarahi orang tua mungkin menunjukkan rasa takut atau kecemasan yang berlebihan, terutama terhadap situasi yang terkait dengan orang tua atau lingkungan rumah.
Ilustrasi. Ciri Anak Mengalami Stres Karena Sering Dimarahi Orang Tua. (Sumber : Pexels/JuanPhotoAndVideo)
Sukabumi15 Mei 2024, 19:13 WIB

9 PPK Bermasalah di Pileg 2024 Lolos 10 Besar Penyelenggara Pilkada di Kota Sukabumi

Terdapat 9 nama PPK yang bermasalah di Pileg 2024 dinyatakan lolos 10 besar calon PPK Pilkada Serentak 2024, ini kata KPU Kota Sukabumi.
Ilustrasi PPK Pilkada Serentak 2024. | Foto : Sukabumi Update
Bola15 Mei 2024, 18:30 WIB

Link Live Streaming Madura United vs Borneo FC di Semifinal Leg 1 Championship Series

Bagi kamu yang ingin menyaksikan pertandingan Semifinal Leg 1 Championship Series Liga 1 2023/2024 antara Madura United vs Borneo FC berikut kami sediakan layanan live streamingnya.
Bagi kamu yang ingin menyaksikan pertandingan Semifinal Leg 1 Championship Series Liga 1 2023/2024 antara Madura United vs Borneo FC berikut kami sediakan layanan live streamingnya. (Sumber : maduraunitedfc.com/Ist).
Nasional15 Mei 2024, 18:01 WIB

Gempa M5,4 Guncang Kepulauan Seribu, BMKG: Tidak Berpotensi Tsunami

Berikut hasil analisis BMKG soal gempa M5,4 di Kepulauan Seribu DKI Jakarta.
Episenter Gempa M5,4 di Kepulauan Seribu DKI Jakarta (Sumber : BMKG)