Kenali Resiko Kanker Paru-Paru, Verawaty Fajrin Meninggal Karena Menderita Ini

Senin 22 November 2021, 08:00 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Masyarakat Indonesia masih berduka atas wafatnya legenda bulu tangkis Indonesia Verawaty Fajrin karena kanker paru-paru.

Ia menghembuskan nafas terakhirnya usai menjalani perawatan penyakit yang dideritanya di Rumah Sakit Dharmais, Jakarta pada Minggu (21/11/2021) pukul 06.58 WIB.

Baca Juga :

Menurut WHO, kanker paru-paru salah satu penyebab utama kematian yang telah menewaskan 1,59 juta pada tahun 2012.

Kanker paru-paru ini termasuk jenis kanker yang bisa menyerang semua orang dari segala usia, khususnya orang yang memiliki kebiasaan merokok. Karena itu, Anda disarankan untuk lebih memperhatikan perubahan emosional dan fisik yang mungkin saja pertanda kanker paru-paru.

Berikut ini dilansir dari Hellosehat, beberapa gejala kanker paru-paru yang bisa dialami pasien.

1. Batuk darah

Gejala lain kanker paru-paru yang perlu diwaspadai adalah batuk darah. Menurut Medline Plus, batuk akibat kanker paru-paru biasanya ada darah pada dahak. Darah itu biasanya berasal dari paru-paru.

2. Sesak napas saat beraktivitas normal

Orang dengan kanker paru-paru stadium awal biasanya juga akan mengalami sesak napas meskipun melakukan aktivitas normal. Kondisi ini terjadi karena tumor menghalangi saluran pernapasan atau cairan di sekitar paru meningkat.

photoMenteri BUMN Erick Thohir sempat membesuk Verawaty Fajrin saat masih menjalani perawatan - (Instagram/@erickthohir)</span

3. Mengi

Selain sesak napas, penderita kanker paru-paru juga biasanya mengeluarkan suara ketika bernapas atau mengi. Kondisi ini terjadi ketika paru-paru berkontraksi, tersumbat atau meradang. Tetapi, mengi juga bisa terjadi akibat kondisi kesehatan lainnya.

4. Berat badan menurun

Penurunan berat badan yang terjadi mendadak tanpa penyebab jelas pun bisa menjadi pertanda kanker paru-paru. Umumnya, orang yang mengalami kanker paru-paru sering kehilangan berat badan dalam waktu singkat. Karena, sel kanker menggunakan semua energi dan nutrisi di dalam tubuhnya.

5. Sakit kepala terus-menerus

Sakit kepala juga termasuk salah satu gejala kanker paru-paru yang tak boleh diabaikan. Kondisi ini bisa mengindikasikan bahwa kanker paru-paru sudah menyebar hingga ke otak.

Hal ini terjadi ketika tumor menekan saraf yang melalui bagian dada. Tekanan inilah yang mengakibatkan penderita kanker paru-paru mengalami sakit kepala.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Motor25 April 2024, 11:00 WIB

8 Dampak yang Terjadi Apabila Motor Jarang Dipanaskan, Yuk Kenali!

Jarang memanaskan motor dapat menimbulkan beberapa dampak negatif.
Jarang memanaskan motor  dapat menimbulkan beberapa dampak negatif. | (Sumber : Freepik.com/@ pressfoto)
Keuangan25 April 2024, 08:21 WIB

Daftar Lengkap 537 Pinjol Ilegal Terbaru yang Diblokir Satgas Pasti

Satgas Pasti mengimbau masyarakat untuk selalu waspada dan berhati-hati.
(Foto Ilustrasi) Satgas Pasti memblokir 537 entitas pinjol ilegal di sejumlah situs dan aplikasi. | Foto: Istimewa
Sehat25 April 2024, 08:00 WIB

10 Rekomendasi Asupan Sehat untuk Mengatasi Serangan Asam Urat

Berikut Rekomendasi Asupan Sehat untuk Mengatasi Serangan Asam Urat. Yuk Coba Konsumsi!
Ilustrasi. Minyak Zaitun. Rekomendasi Asupan Sehat untuk Mengatasi Serangan Asam Urat (Sumber : pixabay.com/@SteveBuissinne)
Life25 April 2024, 07:00 WIB

Komunikasi Terbuka, 10 Cara Mendidik Anak Laki-laki yang Susah Diatur

Penting untuk terus beradaptasi dengan kebutuhan dan kepribadian anak laki-laki yang sulit diatur sambil tetap memegang nilai-nilai dan prinsip yang diyakini.
Ilustrasi pola asuh orang tua. | Komunikasi Terbuka: Cara Mendidik Anak Laki-laki yang Susah DiaturFoto: Freepik/@foto tekan
Food & Travel25 April 2024, 06:00 WIB

Cara Membuat Rebusan Daun Mahkota Dewa untuk Mengatur Gula Darah, Ini 7 Langkahnya!

Jika Anda memiliki kondisi kesehatan tertentu atau sedang mengonsumsi obat-obatan tertentu, penting untuk berkonsultasi dengan profesional kesehatan sebelum mengonsumsi rebusan atau ramuan herbal apa pun, termasuk rebusan daun mahkota dewa.
Cara Membuat Rebusan Daun Mahkota Dewa. Foto: Instagram/@kebuhbuahkita
Science25 April 2024, 05:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 25 April 2024, Pagi Cerah Berawan dan Siang Potensi Hujan

Cuaca Sukabumi dan sekitarnya pada 25 April 2024, berpotensi pagi cerah dan hujan siang hari di semua wilayah Jawa Barat.
Ilustrasi - Cuaca Sukabumi dan sekitarnya pada 25 April 2024, berpotensi pagi cerah dan hujan siang hari di semua wilayah Jawa Barat. (Sumber : Freepik)
Sukabumi Memilih25 April 2024, 00:04 WIB

Ditutup 25 April, DPC Demokrat Jaring 7 Bacalon Bupati/Wakil Bupati Sukabumi

Tercatat sebanayk tujuh orang yang menyatakan akan maju menjadi calon bupati / wakil bupati Sukabumi yang akan maju melalui partai demokrat
Bambang Topan Firmasyah bakal calon wakil Bupati di Pilkada 2024 saat mendaftar di Kantor DPC Partai Demokrat Kabupaten Sukabumi | Foto : Ilyas Supendi
Sukabumi24 April 2024, 23:27 WIB

Dinas PU Perbaiki Titik Kerusakan di Jalan Ahmad Yani Palabuhanratu Sukabumi

Dinas Pekerjaan Umum (PU) Kabupaten Sukabumi melakukan perbaikan jalan rusak yang sempat menjadi keluhan warga di ruas Jalan Jendral Ahmad Yani, Kelurahan Palabuhanratu, Kecamatan Palabuhanratu.
Petugas Dinas Pekerjaan Umum (PU) Kabupaten Sukabumi perbaiki jalan Jendral Ahmad Yani di Palabuhanratu | Foto : Ilyas Supendi
Sukabumi24 April 2024, 22:55 WIB

Pelaksanaan PSAJ Tingkat SMP di Kabupaten Sukabumi Diikuti 25.576 Siswa

Pelaksanaan ujian sekolah kini berganti nama menjadi Penilaian Sumatif Akhir Jenjang (PSAJ).
Siswa SMPN 1 Bojonggenteng Kabupaten Sukabumi saat mengikuti Penilauan Sumatif Akhir Jenjang atau PSAJ | Foto : Ibnu Sanubari
Sukabumi24 April 2024, 22:03 WIB

Pengelola Parkir Pasar Surade Sukabumi Anggap Keluhan Pengunjung Bahan Evaluasi

Pengelola parkir di Pasar Surade Kabupaten Sukabumi memberikan tanggapan terkait keluhan pengunjung soal tata cara memungut uang parkir yang dilakukan oleh petugas.
Kondisi pasar Surade Sukabumi pada, Rabu (24/4/2025) | Foto : Ragil Gilang