IEEE Student Branch Universitas Nusa Putra Sukabumi, Bahas Energi Terbarukan

Selasa 16 Maret 2021, 02:00 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Universitas Nusa Putra Sukabumi menyelenggarakan IEEE Student Branch pada Jumat, 12 Maret 2021 kemarin secara virtual, dengan tema "Peluang dan Tantangan Energi Terbarukan".

IEEE sendiri merupakan singkatan dari Institute of Electrical and Electronic Engineering yang secara umum dapat diartikan sebagai organisasi profesi para engineer. IEEE Student Branch  adalah satu wadah dalam naungan IEEE yang anggotanya merupakan mahasiswa dari seluruh dunia yang saling berbagi ilmu.

Ketua IEEE Student Branch Universitas Nusa Putra, M Galuh Sutisna saat membuka acara menjelaskan, giat ini terselenggara berkat kekompakan mahasiswa Teknik Elektro. "Mudah-mudahan bisa jadi satu pengalaman berharga, baik dari ilmu dan juga pengalaman  selama kuliah di Universitas Nusa Putra," kata mahasiswa semester IV Teknik Elektro tersebut.

Baca Juga :

Dosen sekaligus LPPM Universitas Nusa Putra yang juga Pembina acara IEEE Student Branch Sukabumi, Marina Artiyasa sempat membahas mengenai project panel surya untuk penerangan di kawasan Desa Cibolang, yang notabene masih berada di lingkungan sekitar kampus.

"Saya ingin ke depannya masyarakat mendapat sosialisasi juga workshop dari akademisi Teknik Elektro Universitas Nusa Putra sebagai wujud Tri Dharma Perguruan Tinggi. Ke depannya  mungkin akan merambah ke daerah yang lebih luas tapi sementara mungkin yang dekat dulu. Dan juga mungkin bisa berdampingan dengan PJU atau CSR Sukabumi, dalam hal penerangan jalan atau pengadaan listrik bagi daerah yang belum terjangkau oleh PLN," kata Marina Artiyasa.

Sementara itu, Counselor IEEE Student Branch, Aryo mendukung penuh acara ini. Apalagi, kata Aryo, kali ini bahasannya berkaitan dengan renewable enegy atau energi terbarukan. "Semoga ke depannya terus berlanjut," ujar Aryo.

Baca Juga :

Wakil Rektor Akademik Universitas Nusa Putra, Anggy Pradiftha menilai kegiatan ini sejalan dengan cita-cita Teknik Elektro, yaitu menggalakkan renewable energy.

"Karena ke depannya energy fosil akan habis. Saya sangat mendukung IEEE Student Branch yang merupakan satu-satunya di Sukabumi. Walau baru berdiri tapi sudah aktif," katanya.

Dosen Universitas Nusa Putra, Handrea Bernando Tambunan yang menjadi pemateri utama dalam kegiatan ini menerangkan tentang peluang dan tantangan energi terbarukan di Indonesia.

photoUniversitas Nusa Putra Sukabumi menyelenggarakan IEEE Student Branch pada Jumat, 12 Maret 2021 kemarin secara virtual, dengan tema Peluang dan Tantangan Energi Terbarukan. - (Istimewa)</span

Handrea Bernando Tambunan yang sudah menulis berbagai jurnal internasional ini dalam materinya juga menjelaskan tentang solar panel atau photovoltaic dan berbagai teknologinya. Kemudian tentang komponen solar panel dan duck curve, serta materi lainnya seputar energi.

"Cadangan energi fosil yang akan habis dalam kurun waktu 30 tahun lagi atau kurang. Kita harus bersiap untuk energi terbarukan. Berbagai macam energi terbarukan yang memungkinkan untuk dieksplor, seperti wind energy, solar energy dan banyak lagi," kata Handrea.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Entertainment23 April 2024, 22:28 WIB

Positif Konsumsi Ganja, Selebgram Chandrika Chika dan 5 Temannya Ditangkap Polisi

Selebgram Chandrika Chika ditangkap polisi bersama 5 temannya usai terbukti menyalahgunakan narkoba jenis ganja di salah satu hotel.
Sosok selebgram Chandrika Chika. (Sumber Foto: Instagram)
Sukabumi23 April 2024, 21:55 WIB

Rumah Tertimpa Tembok Bangunan Ambruk, Lansia di Nagrak Sukabumi Terpaksa Mengungsi

Dua rumah warga yang salah satu penghuninya merupakan lansia di Nagrak Sukabumi alami kerusakan usai terdampak longsor saat hujan deras.
Kondisi rumah lansia di Nagrak Sukabumi yang alami kerusakan usai tertimpa tembok bangunan rumah warga lainnya yang ambruk karena longsor. (Sumber : P2BK Nagrak)
Sehat23 April 2024, 21:00 WIB

Lawan Asam Urat dengan 8 Obat Alami Ini, Solusi Sehat Kurangi Frekuensi Serangannya

Mengobati asam urat dengan bahan alami dapat membantu mengurangi gejala dan mencegah serangan yang lebih parah.
Ilustrasi Kunyit - 
Mengobati asam urat dengan bahan alami dapat membantu mengurangi gejala dan mencegah serangan yang lebih parah.  (Sumber : Freepik.com/@azerbaijan_stockers)
Sukabumi23 April 2024, 20:30 WIB

Banyak PJU Mati, Jalan Di Depan Komplek Perkantoran Palabuhanratu Gelap di Malam Hari

Ruas Jalan Sudirman di Kecamatan Palabuhanratu, Kabupaten Sukabumi kondisinya gelap di malam hari, karena lampu Penerangan Jalan Umum (PJU) banyak yang tidak menyala alias mati.
Kondisi lampu PJU di ruas jalan Sudirman, Kecamatan Palabuhanratu, Kabupaten Sukabumi, banyak yang tidak menyala | Foto : Ilyas Supendi
Gadget23 April 2024, 20:30 WIB

10 Rekomendasi HP Samsung Harga Rp 1 Jutaan yang Punya Spesifikasi Bagus

HP dari Samsung ini menawarkan solusi untuk memiliki smartphone dengan fitur yang cukup lengkap tanpa harus mengeluarkan biaya besar.
Ilustrasi Samsung A03- HP dari Samsung ini menawarkan solusi untuk memiliki smartphone dengan fitur yang cukup lengkap tanpa harus mengeluarkan biaya besar. (Sumber : samsung.com).
Sukabumi23 April 2024, 20:05 WIB

Viral Emak-emak Ngamuk Maksa Minta Sedekah di Sukabumi, Polisi Turun Tangan

Emak-emak pengemis viral yang ngamuk maksa minta sedekah terekam berulah di Cibeureum dan Baros Sukabumi.
Kolase foto tangkapan layar video viral emak-emak ngamuk maksa minta sedekah di Sukabumi. (Sumber : TikTok esapperdana)
Life23 April 2024, 20:00 WIB

10 Kebiasaan Orang Sopan yang Membuatnya Dihormati dan Disegani

Kebiasaan-kebiasaan sopan membantu menciptakan lingkungan yang positif, menghormati, dan saling mendukung dalam interaksi sosial, sehingga membuat orang yang melakukannya dihormati dan disegani oleh orang lain.
Ilustrasi. Kebiasaan Orang Sopan yang Membuatnya Dihormati dan Disegani. (Sumber : Pexels/Mikhail Nilov.)
Bola23 April 2024, 19:30 WIB

Persib Bandung Siap Tampil dengan Kekuatan Terbaik Saat Jamu Borneo FC di Kandang

Persib akan tampil dengan skuad terbaik saat menjamu Borneo FC.
Persib akan tampil dengan skuad terbaik saat menjamu Borneo FC. (Sumber : Persib.co.id)
Sukabumi23 April 2024, 19:08 WIB

Kuli Bongkar Muat asal Cicurug Sukabumi Meninggal saat Kerja di Area Pabrik Isotonik

Kuli bongkar muat asal Cicurug Sukabumi meninggal saat menurunkan material gula di area TPS Pabrik Isotonik.
Ilustrasi meninggal dunia. (Sumber : Istimewa)
Sehat23 April 2024, 19:00 WIB

5 Daun Herbal untuk Menurunkan Asam Urat dan Cara Membuatnya

Sebelum menggunakan herbal untuk mengurangi kadar asam urat, penting untuk berkonsultasi dengan dokter atau ahli herbal terlebih dahulu, terutama jika Anda sedang mengonsumsi obat-obatan lain atau memiliki kondisi kesehatan yang mendasarinya.
Daun Pepaya Rebus. Daun Herbal untuk Menurunkan Kadar Asam Urat dalam Tubuh. Foto: Instagram/@tunahousegroup