5 Resep Pisang Cokelat Lumer, Topping Keju hingga Milo Dijamin Mantap!

Rabu 14 September 2022, 06:00 WIB

SUKABUMIUPDTAE.com - Pisang Cokelat atau piscok merupakan salah satu kudapan yang sampai saat ini masih digemari banyak orang. 

Rasa piscok yang gurih dan manis terpadu dengan lelehan cokelat yang lumer di mulut, membuat kudapan ini laris manis dan cocok disantap saat santai.

Jika Anda biasa membeli pisang cokelat ini di pedagang kali lima, kamu sebenarnya bisa juga mencoba membuatnya sendiri di rumah. 

Untuk bahan pembuatan pisang cokelat pun sangat mudah yakni kulit lumpia siap pakai, pisang serta cokelat. Yuk simak beberapa resep dan cara membuat piscok berikut ini seperti melansir dari Suara.com.

Baca Juga :

Resep dan Cara Membuat Tahu Telur Asin, Gurihnya Bikin Nagih!

1. Pisang Cokelat Sederhana

photoPisang Cokelat Sederhana - (via: cookpad)</span

Untuk membuat piscok sederhana terbilang sangat mudah, Anda hanya memerlukan 

Bahan-bahan:

  • Kulit lumpia siap pakai secukupnya
  • Pisang kepok secukupnya, belah jadi 2
  • Cokelat meses
  • Minyak untuk menggoreng
  • 2 sdm tepung larutkan dengan sedikit air (bahan perekat)

Cara Membuat:

  • Belah pisang kepok menjadi 2 bagian.
  • Siapkan kulit lumpia di atas piring datar kemudian tata pisang kepok dengan memberikan sedikit cokelat meses
  • Setelah itu oles bahan perekat ke seluruh sisi kulitnya lalu gulung dengan rapi sebelum dirapatkan seluruh sisinya.
  • Goreng dalam minyak panas hingga keemasan. Pisang cokelat pun siap disajikan

2. Pisang Cokelat Keju

photoPisang Cokelat Keju - (via: cookpad)</span

Bahan-bahan yang diperlukan untuk membuat piscok keju antara lain:

  • 1 sisir pisang kepok (iris kecil-kecil sesuai selera)
  • 100 gram tepung terigu
  • 3 sdm margarin
  • Gula (secukupnya)
  • Garam (secukupnya)
  • Keju parut (secukupnya)
  • Cokelat blok parut (secukupnya)
  • Susu kental manis cokelat
  • Air (secukupnya)
  • Minyak goreng (secukupnya)

Cara Membuat:

  • Campur tepung terigu, margarin, sedikit gula, sedikit garam dan air menjadi satu. Kemudian buatlah adonan yang cukup encer.
  • Masukkan pisang yang telah dipotong-potong lalu aduk rata ke dalam adonan tepung.
  • Panaskan minyak, goreng pisang hingga berwarna kuning kecokelatan dengan api sedang.
  • Angkat pisang yang telah matang dan sajikan di piring saji.
  • Taburkan keju parut dan cokelat parut di atasnya.
  • Untuk mendapatkan rasa legit menggigit dan enak, berikan susu kental manis cokelat secukupnya.
  • Pisang goreng cokelat keju yang super praktis dan enak siap disantap bersama keluarga di rumah.

3. Pisang Cokelat Lumer

photoPisang Cokelat Lumer - (via: resepkoki)</span

Piscok lumer dapat menjadi alternatif kudapan bersama keluarga yang dapat dibuat dengan mudah. Anda hanya perlu menyiapkan bahan-bahan:

  • 20 lembar kulit lumpia secukupnya
  • Pisang ambon secukupnya
  • Selai cokelat
  • 2 sdm tepung larutkan dengan sedikit air

Cara Membuat:

  • Ambil 1 lembar kulit lumpia lalu letakkan pisang dan selai cokelat.
  • Kemudian, lipat dan  bungkus lagi dengan 1 lembar kulit lumpia. Setelah itu olesi dengan dengan larutan tepung untuk merekatkan.
  • Goreng piscok hingga keemasan, angkat dan sajikan.

Halaman Selanjutnya

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Life17 Mei 2024, 19:00 WIB

5 Kelompok Ciri Anak Lelah Mental Karena Sering Dimarahi Orang Tua

Anak yang lelah karena sering dimarahi orang tua berusaha keras untuk menyenangkan orang tua dan menghindari konflik dengan melakukan apa pun yang diminta, tanpa memikirkan kebutuhannya sendiri.
Ilustrasi. Ciri Anak Lelah Mental Karena Sering Dimarahi Orang Tua (Sumber : Pexels/CottonbroStudio)
Sukabumi17 Mei 2024, 18:44 WIB

Dikeluhkan Warga, TPS Pangsor Lio Palabuhanratu Sukabumi Ditutup Sementara

DLH Kabupaten Sukabumi dan pihak kelurahan Palabuhanratu sepakat tutup sementara TPS Pangsor Lio.
TPS Pangsor Lio Palabuhanratu Sukabumi ditutup sementara usai dikeluhkan warga karena sampah menumpuk. (Sumber : SU/Ilyas)
Life17 Mei 2024, 18:30 WIB

Menebak Kepribadian Seseorang Berdasarkan Bahasa Cinta yang Diungkapkan

Kepribadian seseorang dapat diketahui melalui bahasa cinta sekalipun.
Ilustrasi - Kepribadian seseorang dapat diketahui melalui bahasa cinta sekalipun. (Sumber : Freepik.com).
Life17 Mei 2024, 18:00 WIB

Doa untuk Kedua Orang Tua, Sebagai Bentuk Kasih Sayang dari Seorang Anak

Berdoa untuk orang tua merupakan bentuk bakti dan rasa syukur kepada Allah SWT atas segala nikmat yang diberikan, termasuk nikmat memiliki orang tua yang baik.
Ilustrasi doa untuk kedua orangtua - Berdoa untuk orang tua merupakan bentuk bakti dan rasa syukur kepada Allah SWT atas segala nikmat yang diberikan, termasuk nikmat memiliki orang tua yang baik. | (Sumber : Pixabay.com)
DPRD Kab. Sukabumi17 Mei 2024, 17:34 WIB

DPRD Sukabumi Harap PPK Pilkada 2024 Dapat Bekerja dengan Sukses Tanpa Ekses

Usep menjelaskan bahwa kesuksesan PPK adalah kunci dalam menjalankan demokrasi yang baik dan adil untuk memilih pemimpin Kabupaten Sukabumi dan Jawa Barat
Anggota DPRD Usep Wawan berfoto bersama Bupati Sukabumi, Ketua KPU, Forkopimda dan PPK Pilkada 2024. (Sumber : Diskominfosan Kab. Sukabumi)
Musik17 Mei 2024, 17:00 WIB

Lirik dan Terjemahan Lagu Saturn Sza yang Viral di TikTok

Lagu Saturn dari Sza banyak diputar sebagai backsound video galau yang  viral di TikTok hingga Instagram.
SZA, penyanyi yang mempopulerkan lagu Kill Bill | Foto: Instagram/@sza
Sehat17 Mei 2024, 16:00 WIB

5 Kunci Sukses Mencegah Asam Urat Agar Tidak Kembali Kambuh di Masa Depan

Penderita asam urat dapat memperbaiki gejalanya dan mengurangi frekuensi serangan akut dengan mengikuti langkah-langkah tertentu dalam hal perubahan pola makan dan gaya hidup.
Ilustrasi - Penderita asam urat dapat memperbaiki gejalanya dan mengurangi frekuensi serangan akut dengan mengikuti langkah-langkah tertentu dalam hal perubahan pola makan dan gaya hidup. (Sumber : Freepik.com).
Life17 Mei 2024, 15:45 WIB

5 Manfaat Bermain Pura-pura yang Dapat Mengembangkan Imajinasi Anak-anak

Dari memupuk kreativitas hingga mendorong pertumbuhan sosial dan emosional anak, bermain pura-pura atau permainan imajinatif bermanfaat karena berbagai alasan.
Ilustrasi anak-anak yang sedang memainkan permainan pura-pura (Sumber : Pexels.com/@cottonbrostudio)
Life17 Mei 2024, 15:15 WIB

9 Manfaat Kesehatan Menyusui Bayi Bagi Ibu, Salah Satunya Menurunkan Resiko Kanker

ASI memiliki berbagai manfaat bagi si kecil. Tetapi, menyusui juga berdampak baik pada Ibunya
manfaat kesehatan memberikan ASI pada Bayi bagi seorang Ibu (Sumber : Pexels.com/@AnnaShvets)
Nasional17 Mei 2024, 15:01 WIB

Ini Harta Kekayaan Ketua KPU Hasyim Asy'ari yang Disindir Hidup Bermewah-mewahan

Ketua KPU Hasyim As'yari disindir anggota Komisi II DPR RI Fraksi Partai Golkar Riswan Tony soal gaya hidup para anggota KPU yang terlihat bermewah-mewahan.
Ketua KPU RI Hasyim Asy'ari | Foto : Istimewa