Pencarian Anak Perwira Polisi Korban Tenggelam di Karanghawu Belum Membuahkan Hasil

Senin 30 April 2018, 12:48 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Pencarian Hesa Prakasa Ginanjar (16 tahun), korban tenggelam di Pantai Karanghawu, Kecamatan Cisolok kembali dihentikan sementara, Senin (30/4/2018). Pencarian di hari pertama anak Perwira Polisi Cianjur ini belum membuahkan hasil.

Informasi yang dihimpun, Tim SAR Gabungan melanjutkan pencarian dengan radius hingga 3 Noutical Mile. Pencarian menggunakan perahu karet Basarnas dan Satpol Air Polres Sukabumi.

BACA JUGA: Korban Tenggelam di Palabuhanratu Ternyata Anak Perwira Polisi Cianjur

"Sesuai SOP, pencarian dihentikan sementara dengan hasil masih nihil dan dilanjutkan besok pagi," ujar Aulia Sholihanto Korpos Basarnas Sukabumi.

Lebih lanjut, Aulia menjelaskan, kendala gelombang air laut pasang masih menjadi hambatan dalam proses pencarian. Ombak laut cukup tinggi, mencapai 2 hingga 3 meter.

<iframe src="//www.youtube.com/embed/7rmsOOUJE80" width="315" height="177" frameborder="0" allowfullscreen="allowfullscreen"></iframe>

"Mudah-mudahan besok bersahabat dan jasad korban bisa cepat ditemukan," pungkasnya.

BACA JUGA: Siang Ini, Pencarian Korban Tenggelam di Karanghawu Sukabumi Masih Nihil

Sementara itu, Ketua Forum Komunikasi Sar Daerah, Okih Fajri menambahkan selain kondisi ombak laut yang tidak bersahabat, menurutnya kemungkinan jasad korban masih berada di dasar laut.

"Kemungkinan jasad korban belum keatas permukaan air masih di bawah," ujar Okih Singkat.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkini
Sukabumi20 Januari 2025, 13:41 WIB

Satpol PP Sukabumi Patroli Senin Tertib di Palabuhanratu, Dukung Ketertiban dengan Humanis

Pelanggar hanya diberikan teguran lisan dan edukasi.
Personel Satpol PP Kabupaten Sukabumi melaksanakan patroli di Alun-Alun Gadobangkong, Kecamatan Palabuhanratu. | Foto: Istimewa
Inspirasi20 Januari 2025, 13:30 WIB

Pendaftaran PPPK 2024 Tahap 2 Ditutup Hari Ini: Simak Lagi Persyaratan dan Cara Daftarnya!

Masa seleksi pendaftaran PPPK 2024 Tahap 2 akan ditutup hari ini Senin 20 Januari 2025.
Ilustrasi - Masa seleksi pendaftaran PPPK 2024 Tahap 2 akan ditutup hari ini Senin 20 Januari 2025. (Sumber : Instagram/@bkd.jabar)
Keuangan20 Januari 2025, 13:29 WIB

Kendalikan Inflasi, Disdagin Kabupaten Sukabumi Awasi Stok Bahan Pokok di 12 Pasar

Pekan ini (Jelang pekan IV Januari 2-25), Inflasi di Kabupaten Sukabumi mencapai 2,59%, tertinggi di Jawa Barat.
Usep Setyawan, Kepala Bidang Pengawasan dan Pendistribusian, Disdagin Kabupaten Sukabumi di rakor pengendalian inflasi daerah (Sumber: dok Disdagin)
Food & Travel20 Januari 2025, 13:00 WIB

Curug Panetean: Berendam di Kolam Jernih yang Tersembunyi di Tengah Pegunungan Tasikmalaya

Tersembunyi di tengah hutan yang rimbun, air terjun Curug Panetean ini menawarkan keindahan alam yang masih asri dan suasana yang tenang.
Curug Panetean adalah salah satu destinasi wisata alam yang menarik di Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat. (Sumber : Instagram/@yosefibrahim29).
Entertainment20 Januari 2025, 12:30 WIB

Uya Kuya Klarifikasi Soal Ditegur Pemilik Rumah Korban Kebakaran di Los Angeles

Uya Kuya akhirnya buka suara terkait videonya yang viral di media sosial saat membuat konten di depan rumah salah satu korban kebakaran di Los Angeles, Amerika Serikat.
Uya Kuya Klarifikasi Soal Ditegur Pemilik Rumah Korban Kebakaran di Los Angeles (Sumber : Instagram/@king_uyakuya)
Keuangan20 Januari 2025, 12:07 WIB

Inflasi di Kabupaten Sukabumi Capai 2,59% Tertinggi di Jabar, 4 Komoditas Ini Jadi Pemicunya

Sekda Kabupaten Sukabumi Ade Suryaman memimpin tim dalam rapat pengendalian inflasi daerah bersama Pemerintah Pusat, Senin (20/1/2025) secara virtual di Sukabumi Command Center, Palabuhanratu.
Dok. Sekda Kabupaten Sukabumi Ade Suryaman pantau harga komoditas di pasar (Sumber: dokpim Kabupaten Sukabumi)
Bola20 Januari 2025, 12:00 WIB

Semen Padang vs Bali United di Liga 1 2024/2025: H2H, Formasi Pemain dan Prediksi Skor

Semen Padang vs Bali United akan tersaji sore ini dalam lanjutan Liga 1 2024/2025 pekan ke-19.
Semen Padang vs Bali United akan tersaji sore ini dalam lanjutan Liga 1 2024/2025 pekan ke-19. (Sumber : X/@BaliUtd/semenpadangfcid).
Life20 Januari 2025, 11:30 WIB

5 Contoh Pantun Sunda Tentang Nasihat untuk Anak, Orang Tua Yuk Simak!

Berikut lima Contoh Pantun Sunda alias Sisindiran, sebagaimana merujuk Scribd. Cocok untuk Nasihat pada Anak!
Ilustrasi. Orang Sunda. Contoh Pantun Sunda Tentang Nasihat untuk Anak, Orang Tua Yuk Simak! (Sumber : Pexels/IhsanAdityawarman)
Sukabumi20 Januari 2025, 11:17 WIB

Isu Kemiskinan Hingga Bahan Baku Lokal, DPMD Kabupaten Sukabumi Sosialisasi 8 Poin Penggunaan Dana Desa 2025

Peraturan Menteri Keuangan Nomor 108 Tahun 2024 tentang Pengalokasian Dana Desa Setiap Desa, Penggunaan, dan Penyaluran Dana Desa Tahun Anggaran 2025.
Ilustrasi aturan penggunaan dana desa 2025 (Sumber: dok kementerian desa)
Produk20 Januari 2025, 11:11 WIB

Mulai 20 Januari! Catat Jadwal dan Lokasi Pangan Murah di 5 Kecamatan Kota Sukabumi

GPM akan kembali dilaksanakan pada Februari dan Maret mendatang.
Pj Wali Kota Sukabumi Kusmana Hartadji ketika meninjau pelaksanaan GPM di Lapangan Renyah pada 20 Januari 2025. | Foto: Website Kota Sukabumi