Video Joget Tanpa Busananya Viral di Medsos, Gisel Diamankan Polisi

Jumat 22 April 2022, 18:58 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Publik dihebohkan dengan video viral yang memperlihatkan seorang perempuan tengah joget di dalam kamar hotel, tidak hanya itu, orang tersebut berjoget dengan tanpa busana.

Melansir dari Suara.com, pemandangan perempuan joget tanpa busana itu terlihat jelas dari luar hotel oleh orang yang tengah berkeliling untuk membangunkan sahur. Peristiwa itu sendiri terjadi di sebuah hotel di kawasan Subang.

Kekinian diketahui, orang yang tertangkap kamera tengah joget tanpa busana itu bukanlah perempuan. Pelaku merupakan seorang pria bernama Renaldi Agist yang biasa dipanggil Gisel.

Baca Juga :

Hal tersebut diketahui dari video permintaan maaf pelaku Gisel yang diunggah akun Instagram Polres Subang.

"Saya Renaldi Agist biasa dipanggil Gisel. Benari video tersebut itu saya. Saya mengucapkan minta maaf untuk warga Subang atas terjadinya video tersebut," ujar pelaku dikutip Jumat (22/4/2022).

Dari keterangan dalam unggahan video permohonan maaf itu, Polres Subang menulis jika pelaku ditangkap pada Kamis (21/4/2022) kemarin.

"Ketiga Pria Dewasa tersebut berasal dari Desa Sungai Buntu, Desa Tanjung mekar dan Desa Jaya Mulya Kabupaten Karawang. Meminta maaf kepada seluruh warga masyarakat Kabupaten Subang atas aksinya yang telah menghebohkan dunia maya, karena berjoged-joged dengan pakaian minim pada sebuah kamar Hotel di Kabupaten Subang."

photoKetiga Pria Dewasa tersebut berasal dari Desa Sungai Buntu, Desa Tanjung mekar dan Desa Jaya Mulya Kabupaten Karawang - (Instagram/@Polres Subang)</span

"Kami dari Polres Subang menghimbau kepada seluruh masyarakat khusunya masyarakat kabupaten subang agar bijak dalam bermedia sosial dan lebih berhati hati dalam menggunakannya, sajikan tontonan yang terbaik dan tidak terdapat konten negatif yang menggiring kepada pelanggaran hukum," tulis Polres Subang.

Sebelumnya diberitakan, Publik di jagat dunia maya, Instagram dihebohkan dengan video seorang wanita yang berjoget dari dalam kamar hotel. Di duga aksi wanita ini terjadi di salah satu hotel kawasan Subang, Jawa Barat.

Dari video yang viral di sosial media dan diunggah banyak akun Instagram, salah satunya akun @borobudur_media, disebutkan bahwa wanita itu berjoget tanpa sehelai benang pun saat ada pemuda tengah membangunkan sahur.

SUMBER: SUARA.COM

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Editor :
Berita Terkini
Inspirasi25 November 2024, 08:00 WIB

Info Loker Jabodetabek Berikut Terbuka untuk Lulusan SMK/D3, Yuk Daftar!

Penempatan Wilayah Tangerang, Berikut Info Loker Lulusan SMK/D di Jabodetabek.
Ilustrasi. Penerimaan Karyawan. Info Loker Jabodetabek Berikut Terbuka untuk Lulusan SMK/D3, Yuk Daftar! (Sumber : Freepik/@yanalya)
Food & Travel25 November 2024, 07:00 WIB

Resep Membuat Lapis Legit, Kue Tradisional Jadul yang Populer Sejak Zaman Belanda

Kue Lapis Legit juga dikenal dengan nama Spekkoek dalam bahasa Belanda karena diperkenalkan oleh para penjajah Belanda di Indonesia.
Resep Kue Lapis Surabaya 4 Telur, Stok Camilan Manis di Rumah untuk Keluarga. Foto: IG/barecamagazine
Science25 November 2024, 06:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 25 November 2024, Awal Pekan Hujan di Siang Hari

Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca hujan ringan dan beberapa diantaranya hujan deras disertai petir saat siang hari pada 25 November 2024.
Ilustrasi - Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca hujan ringan dan beberapa diantaranya hujan deras disertai petir pada 25 November 2024. | (Sumber : Foto: Freepik.com)
Sukabumi24 November 2024, 23:11 WIB

Mobil Jazz Merah Ngebut, Penyebab Kecelakaan Beruntun Maut di Sukaraja Sukabumi

Peristiwa kecelakaan beruntun maut di Sukabumi yang melibatkan empat mobil dan satu motor itu mengakibatkan satu orang tewas dan 6 orang lainnya terluka.
Mobil Honda Jazz merah penyebab kecelakaan beruntun di Sukaraja Sukabumi saat dievakuasi. (Sumber : Istimewa)
Sukabumi24 November 2024, 22:51 WIB

Kecelakaan Beruntun di Sukaraja Sukabumi Libatkan 5 Kendaraan, 1 Korban Meninggal

Berikut kronologi kecelakaan beruntun di Sukaraja Sukabumi yang libatkan 5 kendaraan.
Kondisi kendaraan yang terlibat kecelakaan di Sukaraja Sukabumi. (Sumber : Istimewa)
Nasional24 November 2024, 22:15 WIB

Siap-siap, Harga Rumah Diproyeksi Bakal Naik Imbas Kebijakan PPN 12 Persen

Kenaikan tarif PPN 12 Persen mulai tahun depan ini disampaikan Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati dalam rapat kerja dengan komisi XI DPR pekan lalu.
Ilustrasi rumah. (Sumber : Shutterstock)
DPRD Kab. Sukabumi24 November 2024, 21:24 WIB

Reses Loka Tresnajaya di Desa Kutajaya Sukabumi, Infrastruktur Mendominasi Aspirasi

Menurut Loka, Desa Kutajaya adalah salah satu desa terluas di Cicurug namun masih memiliki sejumlah wilayah yang belum tersentuh aspal.
Anggota DPRD Kabupaten Sukabumi dari Partai Golkar, H.M. Loka Tresnajaya menggelar reses di Kampung Pereng, Desa Kutajaya, Kecamatan Cicurug, Sabtu 23 November 2024. (Sumber : Istimewa)
Sehat24 November 2024, 21:02 WIB

Tukak Lambung Pada Anak : Ketahui Gejala dan Penyebabnya

Tukak lambung atau yang juga dikenal sebagai tukak peptik diketahui sangat jarang terjadi pada anak-anak dibandingkan orang dewasa, tetapi ternyata hal ini terjadi lebih sering daripada yang dibayangkan.
Ilustrasi seorang anak menderita tukak lambung (Sumber : Freepik/@freepik)
Sukabumi24 November 2024, 20:23 WIB

10 Penumpang Terluka, Kronologi dan Dugaan Penyebab Bus Terguling di Lingsel Sukabumi

Berikut kronologi dan dugaan penyebab bus terguling di jalur Lingkar Selatan atau Lingsel Kota Sukabumi.
Bus yang terguling di Jalur Lingkar Selatan Kota Sukabumi saat dievakuasi oleh mobil derek. (Sumber Foto: Istimewa)
Life24 November 2024, 20:00 WIB

3 Legenda Curug Sanghyang Taraje, Tapak Sangkuriang Hingga Tangga Menuju Kayangan

Konon, Sangkuriang ingin mengambil bintang untuk Dayang Sumbi, ibu yang sangat dicintainya. Untuk mencapai bintang, Sangkuriang melewati Curug Sanghyang Taraje, yang dianggap sebagai tangga menuju kayangan.
Curug Sanghyang Taraje. Foto: IG/smiling.westjava