Siap-siap Ada Festival Buah Kabupaten Sukabumi 2020, Cek Tanggalnya!

Sabtu 18 Januari 2020, 05:45 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Pemerintah Kabupaten Sukabumi dalam waktu dekat ini akan menyelenggarakan Festival Buah Kabupaten Sukabumi 2020.  

BACA JUGA: Distan Salurkan Bantuan Alsintan Kepada Kelompok Tani Sukabumi

Festival buah itu digagas oleh Dinas Pertanian Kabupaten Sukabumi dan rencanya akan digelar Kamis, 30 Januari sampai 1 Februari 2020, di Lapang Cangehgar, Palabuhanratu dengan tema Gerakan Dorong Produksi Eksport dan Ramah Lingkungan (Gedor).

"Dalam festival itu nanti menampilkan buah-buahan yang ditanam para kelompok tani di 47 kecamatan," ujar Kepala Unit Pelaksana Teknis Dinas Pertanian Wilayah IV Palabuhanratu, Ira Nuryanti kepada sukabumiupdate.com, Sabtu (18/1/2020).

Nantinya, lanjut Ira setiap kecamatan akan menampilkan berbagai jenis buah-buahan di stand yang sudah disediakan. Di festival juga akan digelar kontes durian, makan durian sepuasnya, lomba mewarnai buah, lomba merangkai buah, gemar makan buah dan sayur, kontes stand buah terbaik, serta talkshow.

BACA JUGA: Musim Hujan Tiba, Distan Sukabumi Imbau Petani Waspadai Serangan Hama

"Sekarang komoditas buah-buahan dari tiap kecamatan sudah dipersiapkan untuk pelaksanaan festival nanti," jelasnya. 

Menburut Ira, buah-buahan hasil pertanian yang akan ditampilkan pada festival di antaranya, komoditas rambutan dan pisang dari Kecamatan Warungkiara, sawo dan pisang dari Kecamatan Bantargadung, mangga dan pisang dari Kecamatan Simpenan, durian dan manggis dari Kecamatan Palabuhanratu, durian dari Kecamatan Cikakak, serta manggis dan salak dari Kecamatan Cisolok.

"Selain festival buah, di tempat kegiatan juga nanti ada display penjualan buah-buahan yang diperuntukan bagi pengunjung," tandasnya.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkini
Film19 Maret 2024, 16:00 WIB

Sinopsis dan 4 Fakta Menarik Drama Korea Beauty and Mr Romantic

Beauty and Mr. Romantic adalah drama yang cukup menarik untuk ditunggu oleh para penggemar drama Korea.
Beauty and Mr. Romantic adalah drama yang cukup menarik untuk ditunggu oleh para penggemar drama Korea. (Sumber : soompi.com).
Sehat19 Maret 2024, 15:30 WIB

Cara Mudah Mencegah Lonjakan Gula Darah, Coba Lakukan 8 Tips Ini di Rumah

Berikut ini beberapa cara mudah yang bisa mencegah lonjakan gula darah dalam tubuh dan penting diketahui penderita diabetes
Ilustrasi - Berikut ini beberapa cara mudah yang bisa mencegah lonjakan gula darah dalam tubuh dan penting diketahui penderita diabetes (Sumber : Freepik/Lifestylememory)
Sukabumi Memilih19 Maret 2024, 15:23 WIB

Survei Calon Bupati Sukabumi 2024, Ananda Omesh Saingi Elektabilitas Iyos dan Asep Japar

Lembaga Kajian dan Penelitian Skala Institute merilis hasil survei terkait popularitas dan elektabilitas bakal calon bupati Kabupaten Sukabumi untuk Pilkada 2024 yang akan datang.
Bakal calon Bupati Sukabumi: Iyos Somantri, Ananda Rusdiana Omesh, dan Asep Japar | Foto : Sukabumi Update
Inspirasi19 Maret 2024, 15:00 WIB

Lowongan Kerja Sebagai Driver Minimal Lulusan SMA di Rumah Sakit Swasta Sukabumi

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Ilustrasi Driver - Lowongan Kerja Sebagai Driver Minimal Lulusan SMA di Rumah Sakit Swasta Sukabumi. | (Sumber : Freepik.com/@standret)
Fashion19 Maret 2024, 14:30 WIB

Banyak Pilihan, 5 Ide Outfit Perempuan Untuk Rayakan Hari Raya Idul Fitri 2024

Berikut ini beberapa ide outfit perempuan untuk merayakan momen Hari Raya Idul Fitri bersama keluarga
Ilustrasi - Banyak Pilihan, 5 Ide Outfit Perempuan Untuk Rayakan Hari Raya Idul Fitri 2024 (Sumber : Freepik/freepik)
Life19 Maret 2024, 14:00 WIB

Kecemasan yang Berlebihan, 11 Ciri Seseorang Mengalami Gangguan Kesehatan Mental

Gangguan kesehatan mental adalah kondisi yang memengaruhi pikiran, perasaan, dan perilaku seseorang.
Ilustrasi - Gangguan kesehatan mental adalah kondisi yang memengaruhi pikiran, perasaan, dan perilaku seseorang. (Sumber : Freepik.com)
Food & Travel19 Maret 2024, 14:00 WIB

Minuman Super Segar Buat Takjil Puasa Nih, Bun! Cek Resep Lengkap Es Buah Hongkong Ini, Yuk!

Saat berbuka puasa, akan terasa segar jika tenggorokan kita dibasuh dengan minuman manis dan segar. Banyak resep minuman segar yang bisa jadi takjil puasa, salah satunya adalah Es Buah Hongkong atau Ximilu.
Salah satu minuman super segar yang cocok jadi takjil puasa keluarga, resep lengkap Es Buah Hongkong atau Ximilu yang manis dan nikmat | Foto : YouTube / Frisian Flag Indonesia
Life19 Maret 2024, 13:42 WIB

Apakah Cuka Sari Apel Bisa Mengobati Sakit Kepala? Simak Ulasan Berikut

Sakit kepala adalah gangguan umum bagi kebanyakan orang. Ada banyak klaim mengenai manfaat cuka sari apel, termasuk kemampuannya dalam membantu mengatasi sakit kepala.
Ilustrasi wanita merasakan sakit kepala. | Foto: Freepik/@stocking
Food & Travel19 Maret 2024, 13:34 WIB

Takjil Puasa Super Gurih, Ekonomis, dan Nikmat! Cek Resep Lengkap Martabak Internet Ini

Membuat takjil puasa memang selalu menguras tenaga dan pikiran, apalagi di tengah kenaikan harga bahan pokok seperti sekarang ini.
Martabak Internet yang wajib dicoba. | Foto: YouTube Kreasi Bogasari
Life19 Maret 2024, 13:30 WIB

Pentingnya Menghargai Waktu, 10 Kunci Hidup Bahagia Ini Jarang Disadari Banyak Orang

Berikut ini beberapa kunci hidup bahagia yang jarang disadari banyak orang
Ilustrasi - Pentingnya Menghargai Waktu, 10 Kunci Hidup Bahagia Ini Jarang Disadari Banyak Orang (Sumber : Freepik/freepik)