Dinas Perindustrian ESDM Kabupaten Sukabumi Sebut Produk IKM Perlu Sertifikasi Halal

Rabu 16 Januari 2019, 07:57 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Kepala Bidang Industri Adro, Dinas Perindustrian ESDM Kabupaten Sukabumi, Yana Chefiana memfokuskan perhatian pada Industri Kecil Menegah (IKM) di Kabupaten Sukabumi. Pria yang baru menjabat enam hari di Dinas Perindustrian ESDM Kabupaten Sukabumi ini berjanji untuk mengakselerasi peningkatan kualitas IKM agar dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat, serta diharapkan berdampak pada peningkatan kontribusi PDRB sektor perindustrian.

Kendati demikian, dalam mengakselerasi program tersebut, Yana menilai perlu adanya sinergitas antar instansi, seperti kecamatan serta pemerintahan desa. Termasuk juda perangkat daerah primer seperti Dinas Pertanian, Dinas Perikanan dan Kelautan, serta Dinas Peternakan.

Ia mencontohkan, di tahap awal misalnya, bisa dengan melakukan pembinaan kepada para petani sampai dengan pengolahan hasil. Apabila hasil pertanian, peternakan, perikanan dan kelautan diolah menjadi barang dalam bentuk lain baik setengah jadi, maupun siap konsumsi, disini merupakan peran Dinas Perindustrian ESDM. Sementara jika hasil industri harus difasilitasi pasarnya, termasuk fasilitasi promosi, maka peran yang dibutuhkan dari Dinas Perdagangan, Koperasi dan UKM.

"Andai saja pola pembangunan bisa selaras, maka peningkatan perluasan kesempatan kerja dan kesempatan usaha, peningkatan kesejahteraan masyarakat dapat segera terwujud," ungkap Yana kepada sukabumiupdate.com, Rabu (16/1/2019).

Ia menyebut, ada 10 IKM pada bidang industri agro melalui kontribusi CSR Bank Jabar Banten yang difasilitasi sertifikasi halalnya. Diantaranya Ratu pelangi snack, kerupuk wortel Giessa, Denox, Ridho Frozen Food, Aqwa Snack, Pasra Food, Home Snack, Poklahsar Mulus Delima, Quree dan Saung Palapah Katresna.

"IKM yang telah difasilitasi dan bersirtifikasi halal selanjutnya akan menjadi prioritas untuk memperoleh bantuan kemasan. Sehingga diharapkan IKM bisa bersaing di tingkat regional, bahkan nasional," sambung Yana.

BACA JUGA: Kementrian ESDM Pastikan Pasokan BBM dan Listrik Aman, Pasca Tsunami Selat Sunda

Agung juga sempat menyinggung soal gaya kepeimpinan Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil yang piawai membangun tanpa melulu mengandalkan dana APBD. Ia menyebut, pembangunan juga bisa melibatkan pihak ketiga yang memang betul-betul peduli pada Kabupaten Sukabumi.

"Gaya kepemimpinan Ridwan Kamil perlu ditiru. Jadi pembangunan itu tidak hanya mengandalkan dana APBD, bisa juga bersumber dari pihak ketiga yang peduli," tandasnya.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Sukabumi16 April 2024, 16:06 WIB

Pengakuan Sopir Ambulans yang Dihentikan Polisi di GT Parungkuda Sukabumi

Berikut pengakuan sopir ambulans yang dihentikan polisi di simpang GT Parungkuda Sukabumi usai dilaporkan ugal-ugalan saat one way.
Ambulans yang dicegat polisi di GT Parungkuda Sukabumi. (Sumber : SU/Ibnu)
Bola16 April 2024, 16:00 WIB

PSM Makassar vs PSIS Semarang di Liga 1: H2H, Susunan Pemain dan Prediksi Skor

PSM Makassar vs PSIS Semarang akan tersaji malam ini mulai pukul 19.00 WIB.
PSM Makassar vs PSIS Semarang akan tersaji malam ini mulai pukul 19.00 WIB. (Sumber : X@PSM_Makassar/@psisfcofficial).
Sehat16 April 2024, 15:30 WIB

6 Air Rebusan yang Bisa Membantu Menurunkan Gula Darah

Berikut Beberapa Rekomendasi Air Rebusan yang Bisa Membantu Menurunkan Gula Darah. Bisa Dibuat Sendiri di Rumah!
Ilustrasi. Rekomendasi Air Rebusan yang Bisa Membantu Menurunkan Gula Darah. (Sumber : Pexels/Teejay)
Sukabumi16 April 2024, 15:24 WIB

Rata dengan Tanah, Tiga Rumah Habis Kebakaran di Gegerbitung Sukabumi

Api diduga muncul di atap rumah semi permanen milik Mak Ijah (74 tahun).
Petugas saat memadamkan kebakaran rumah di Kampung Gegerbitung RT 04/01 Desa/Kecamatan Gegerbitung, Kabupaten Sukabumi, Selasa (16/4/2024). | Foto: P2BK Gegerbitung
Inspirasi16 April 2024, 15:00 WIB

Lowongan Kerja Juru Masak (Cook) di Salah Satu Coffee di Kota Sukabumi

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Ilustrasi - Lowongan Kerja Juru Masak (Cook) di Salah Satu Coffee di Kota Sukabumi (Sumber : Freepik.com/@wirestock)
Sukabumi16 April 2024, 14:50 WIB

Perumdam TJM Sukabumi Suplai Air Bersih untuk Kebutuhan Pemudik di Parungkuda

Perumdam TJM Sukabumi suplai puluhan ribu liter air bersih untuk kebutuhan pemudik melalui mobil toilet gratis di Parungkuda.
Mobil toilet gratis yang disediakan Kementerian PUPR di posko mudik disuplai air bersih dari Perumdam TJM Sukabumi. (Sumber : Istimewa)
Bola16 April 2024, 14:30 WIB

Link Live Streaming Persebaya vs Dewa United Liga 1: Bajol Ijo Incar 3 Poin di Kandang!

Bagi kamu yang ingin menyaksikan pertandingan Liga 1 2023/2024 antara Persebaya Surabaya vs Dewa United berikut kami sediakan layanan live streamingnya.
Bagi kamu yang ingin menyaksikan pertandingan Liga 1 2023/2024 antara Persebaya Surabaya vs Dewa United berikut kami sediakan layanan live streamingnya. (Sumber : persebaya.id/istimewa).
Sukabumi16 April 2024, 14:21 WIB

Ditinjau Pj Wali Kota, MPP Sukabumi Buka 83 Layanan saat Hari Pertama Kerja

Ada sekitar 100 layanan yang bisa digunakan masyarakat di MPP.
Pj Wali Kota Sukabumi Kusmana Hartadji saat meninjau MPP DPMPTSP pada Selasa (16/4/2024). | Foto: Website Pemkot Sukabumi
Sukabumi16 April 2024, 14:13 WIB

Ragam Potensi Wisata hingga Perikanan di Kecamatan Caringin Kabupaten Sukabumi

Sentra ikan hias, berikut ragam potensi wisata dan ekonomi di Kecamatan Caringin Sukabumi.
Kantor Kecamatan Caringin Kabupaten Sukabumi. (Sumber : SU/Asep Awaludin)
Sehat16 April 2024, 14:00 WIB

5 Manfaat Air Rebusan Daun Sirsak untuk Kesehatan, Bisa Mengatur Gula Darah

Kandungan dalam daun sirsak ini dapat membantu meningkatkan sistem kekebalan tubuh (imun) dan melindungi tubuh dari infeksi.
Ilustrasi. Manfaat Air Rebusan Daun Sirsak untuk Kesehatan (Sumber : Pexels/ArturoA)