Kasat Reskrim, Kabag Ops dan Tiga Kapolsek di Polres Sukabumi Berganti

Jumat 07 Februari 2020, 10:45 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Dua pejabat utama dan tiga Kapolsek di Jajaran Polres Sukabumi berganti, proses serah terima jabatan dipimpin Kapolres Sukabumi AKBP Nuredy Irwansyah Putra di lapang Polres Sukabumi, Jumat (7/2/2020).

Kasat Reskrim yang sebelumnya dijabat AKP Firman Taufik kini pindah tugas ke Polresta Bogor. Dia digantikan AKP Rizka Fadhila pindahan dari Polda Jabar. Kemudian Kabag Ops Polres Sukabumi dari Kompol Sumarta menjadi Kompol Suwardi.

BACA JUGA: Gantikan Yadi Jabat Kasat Reskrim Polres Sukabumi, Inilah Rekam Jejak AKP Firman Taufik

Sementara itu, Kapolsek Parungkuda dari Kompol Maryono Edy Suseno kepada AKP Endah Sri Wigiarti lalu Kapolsek Simpenan dari AKP Aguk Khusaini kepada Iptu Dadi serta Kapolsek Cikidang dijabat oleh AKP Aah Hermawan.

Adapun jabatan yang diserahterimakan berdasarkan Surat Telegram Kapolda Jabar Nomor : Kep/67/I/2020 tanggal 17 Januari 2020.

BACA JUGA: Jabat Kapolresta Sukabumi, Intip Rekam Jejak Ahli Cyber Crime AKBP Wisnu Prabowo

"Rotasi pejabat dalam lingkungan Polri merupakan hal biasa dan wajar dilakukan, ini juga berlaku bagi para pejabat utama dan Kapolsek di jajaran Polres Sukabumi," ujar Kapolres Sukabumi AKBP Nuredy Irwansyah Putra kepada sukabumiupdate.com, seusai memimpin sertijab, Jumat (7/2/2020).

Nuredy berharap dengan adanya rotasi jabatan tersebut pelaksanaan tugas di masing-masing satuan Polres Sukabumi semakin lebih baik kedepannya. Karena menurutnya ada beberapa agenda yang sedang dilaksanakan seperti penertiban tambang illegal dan agenda lainya.

BACA JUGA: Jabat Wakapolres Jakarta Pusat, Dua Kasus Ini yang Paling Diingat Susatyo di Sukabumi

"Kegiatan masyarakat menjadi tugas dan kewajiban pejabat baru untuk melaksanakannya pelayanan secara optimal, bagi yang pindah tugas ke wilayah luar tali silaturahmi tetap terjaga dengan baik, meningkatkan kinerja lebih baik dari sebelumnya. Rotasi jabatan ini dalam rangka Tour Of Duty dan penyegaran serta regenerasi untuk menunjang pelaksanaan tugas Polri," pungkasnya.

Pantauan dilapangan, sertijab dihadiri Wakapolres Sukabumi, Para PJU Polres Sukabumi, para Kapolsek, para Perwira Staf dan anggota Polres Sukabumi, Ketua Bhayangkari Cabang Sukabumi Nina Nuredy serta pengurus Bhayangkari Cabang Sukabumi.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkini
Sukabumi Memilih22 November 2024, 16:44 WIB

Debat Pilbup Sukabumi: Kata Kedua Paslon soal Isu Perikanan, Cold Storage Jadi Sorotan

Kata kedua Paslon soal isu perikanan dan kelautan dalam Debat Terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024.
Suasana debat publik terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024 membahas isu kelautan dan perikanan. (Sumber : YouTube Sukabumiupdate)
Sukabumi22 November 2024, 15:46 WIB

Sukabumi dalam Lingkaran Setan Judi Online

Sadbor merupakan fenomena gunung es kasus judi online di Sukabumi.
Foto ilustrasi tentang kasus judi online di Sukabumi. | Foto: SU
Food & Travel22 November 2024, 15:30 WIB

Curug Dengdeng, Surga Air Terjun Tersembunyi di Garut Selatan

Air Terjun Dengdeng adalah sebuah objek wisata alam tersembunyi yang terletak di bagian selatan Kota Intan, Garut.
Curug Dengdeng Garut Selatan. Foto: IG/curugdengdeng_grt
Sukabumi Memilih22 November 2024, 15:16 WIB

Debat Pilbup Sukabumi: Asep Japar-Andreas Sampaikan Kunci Wujudkan Sukabumi Mubarakah

Paslon nomor urut 2, Asep Japar-Andreas paparkan komitmen dan kunci dalam mewujudkan Kabupaten Sukabumi Mubarakah.
Paslon nomor urut 1 Asep Japar-Andreas saat memaparkan visi-misi dalam sesi pertama debat publik terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024. (Sumber : Youtube Sukabumiupdate)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 15:13 WIB

Debat Pilbup Sukabumi: Iyos-Zainul Sebut Solusi Masyarakat Sejahtera Tak Cukup Melanjutkan

Paslon Iyos-Zainul berkomitmen mengelola seluruh potensi demi mewujudkan Sukabumi yang Agamis, Sejahtera, Inovatif dan Kolaboratif.
Paslon nomor urut 1 Iyos-Zainul saat memaparkan visi-misi dalam sesi pertama debat publik terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024. (Sumber : Youtube Sukabumiupdate)
Inspirasi22 November 2024, 15:00 WIB

Loker Sukabumi Sebagai Cook/Commis 1 Minimal SMK, Cek Kualifikasinya Disini!

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Ilustrasi. Loker Sukabumi Sebagai Cook/Commis 1 Minimal SMK, Cek Kualifikasinya Disini! (Sumber : Freepik)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 14:55 WIB

Debat Publik II Pilbup Sukabumi 2024, Tim Asep Japar - Andreas: Visi Misi

Ajang adu gagasan pasangan calon ini disiarkan secara langsung oleh stasiun tv nasional atau bisa diakses melalui kanal youtube sukabumiupdate.com.
Paslon 02 pilkada kabupaten sukabumi 2024, Asep Japar - Andreas (Sumber: dok kpu kabupaten sukabumi)
Life22 November 2024, 14:39 WIB

Media Sosial: Senjata Baru dalam Kampanye Politik?

Media sosial mengubah kampanye politik: cepat, luas, dan interaktif. Namun, hoaks dan manipulasi jadi tantangan. Bagaimana memanfaatkan peluangnya tanpa terjebak risikonya? Simak ulasannya di sini!
Media sosial: alat kampanye politik yang efektif, tapi penuh tantangan. Bijaklah dalam menggunakan dan menerima informasi! (Sumber : freepik)
Food & Travel22 November 2024, 14:30 WIB

Wisata Alam Karacak Valley, Menikmati Keindahan Hutan Pinus dan Curug di Garut Kota

Karacak Valley Garut adalah pilihan yang tepat untuk wisatawan yang mencari ketenangan dan keindahan alam yang masih asri.
Kawasan Taman Wisata Karacak Valley terletak di perbukitan dengan pemandangan hutan pinus yang masih asri. Foto: IG/karacak_valley
Sukabumi Memilih22 November 2024, 14:28 WIB

Debat Publik II Pilbup Sukabumi 2024, Tim Iyos-Zainul: Pengalaman 38 Tahun

Dengan pengalaman Pak Iyos selama 38 tahun di pemerintahan dan Pak Zainul yang juga berpengalaman dalam mengelola pemerintahan, kami tetap percaya diri.
Paslon 01 Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024 (Sumber: dok kpu kabupaten sukabumi)