Wakili PII Sukabumi, Dosen Universitas Nusa Putra Hadiri Woman Engineer Summit at Cafeo 37

Jumat 13 September 2019, 09:55 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - The ASEAN Federation of Engineering Organisations (AFEO) bekerjasama dengan Persatuan Insinyur Indonesia (PII) menyelenggarakan acara Woman Engineer Summit at Cafeo 37 atau Konferensi Tingkat Tinggi Wanita di Cafeo, bertempat di Jakarta International Expo, Kemayoran, Jakarta, Kamis (12/9/2019). 

BACA JUGA: Peran Trilogi Nusa Putra Dalam Membangun Sikap Toleransi di Era Distruktif 

Event yang mempertemukan para insinyur dari Negara Asean ini mengusung tema woman Technology Innovation for Susitanable Development Goals. Acara tersebut, dihadiri oleh ratusan peserta perwakilan Insinyur dari berbagai daerah se Indonesia dan perwakilan negara-negara Asean serta menampilkan pembicara dari berbagai negara, diantaranya dari India, Singapura dan Belanda. 

Menurut peserta perwakilan PII Sukabumi yang mewakili insinyur wanita dari Universitas Nusa Putra (NPU) Sukabumi, Marina Artiyasa dalam acara tersebut para nara sumber, umumnya berbicara mengenai pembangunam berkelanjutan dan energi terbarukan untuk masa depan. Selain para pakar Asean, lanjut dia, hadir juga para pebisnis sukses dari beberapa negara yang bercerita tentang kiat bisnisnya yang bertahan di suasana yang terus berubah.

"Dari Indonesia ada Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan, Siti Nurbaya Bakar bercerita tentang wanita Indonesia dan kesenjangan  insinyur di Indonesia, ternyata ada kesenjangan antara insinyur wanita dengan profesi lainnya. Beliau juga menyampaikan bagaimana wanita harus berguna bagi masyarakat," kata Marina kepada sukabumiupdate.com, Jumat (13/9/2019).

"Tadinya menteri Keuangan, Bu Sri Mulyani juga mau jadi pembicara, namun tidak jadi karena harus ke pemakaman Almarhum pa Habibie," imbuhnya.

BACA JUGA: Juara, DKV Universitas Nusa Putra Sukabumi Satu-satunya PT Swasta Jawa Barat di PSMN XIV Yogyakarta

Acara teresebut, kata Marina sangat diminati oleh dirinya dan rekan-rekan insinyur lainnya. Karena, kata dia selain bisa bertemu dengan insinyur-insinyur dari Asean juga bisa sharing tentang kemajuan masing-masing.

"Menarik sekali dari pembicara Belanda, dia bercerita tentang negaranya yang menjadi pengekspor makanan terbesar ke dua di dunia, padahal negara kecil di dunia," tuturnya.

"Dan yang paling memotivasi saya adalah saya harus mengembangkan ilmu buat di aplikasikan di masyarakat. Karena, dari semua pembicara ada benang merah yang sama, yaitu jika perempuan berpendidikan, itu berarti dapat menghasilkan generasi yang lebih pintar," pungkasnya.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Editor :
Berita Terkini
Sukabumi18 Januari 2025, 17:55 WIB

Sidak Peternakan Sapi Tanpa Izin Di Cicurug, Ini Arahan DPMPTSP Sukabumi

Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kabupaten Sukabumi melakukan inspeksi ke eks gedung garmen yang kini digunakan sebagai ternak sapi di Kampung Nangklak, RT 06/06, Desa Tenjoayu, Kecamatan Cicurug
DPMPTSP Kabupaten Sukabumi inspeksi ke eks gedung garmen yang kini digunakan sebagai kandang sapi di Desa Tenjoayu, Kecamatan Cicurug, Sabtu (18/1/2025) | Foto : Istimewa
Sukabumi18 Januari 2025, 17:34 WIB

Terdampak Gempa Magnitudo 4,3, Tembok Rumah Warga Ambruk Di Loji Sukabumi

Satu unit rumah warga di Kampung Babakan, RT 014/RW 010, Desa Loji, Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi, mengalami kerusakan akibat gempa bumi yang terjadi pada Sabtu (18/1/2025).
Tembok rumah warga ambruk di Loji Sukabumi, akibat diguncang gempa magnitudo 4,3  | Foto : Ilyas
Sukabumi18 Januari 2025, 17:07 WIB

Longsor Gerus Rumpun Bambu, Satu Rumah Warga Di Benda Sukabumi Terdampak

Longsor terjadi di Kampung Bangkongreang RT 1/4, Desa Benda, Kecamatan Cicurug, Kabupaten Sukabumi, pada Sabtu (18/1/2025) sekitar pukul 05.00 WIB
Longsor timpa teras rumah warga di Benda Cicurug Sukabumi | Foto : P2BK Cicurug
Musik18 Januari 2025, 17:00 WIB

Lirik Lagu ‘Mengapa Harus Shin Tae Yong’ - Icha Yolanda dan Om Nirwana

Lagu ‘Mengapa Harus Shin Tae Yong’ yang dipopulerkan Icha Yolanda dan Om Nirwana kini sedang viral.
Lagu ‘Mengapa Harus Shin Tae Yong’ yang dipopulerkan Icha Yolanda dan Om Nirwana kini sedang viral. (Sumber : Screenshot YouTube/ iYon Nirwana).
Bola18 Januari 2025, 16:00 WIB

Prediksi Madura United vs Barito Putera: Duel Dua Tim Papan Bawah!

Madura United akan menjamu Barito Putera dalam lanjutan Liga 1 2024/2025 pekan ke-19 malam ini.
Madura United akan menjamu Barito Putera dalam lanjutan Liga 1 2024/2025 pekan ke-19 malam ini. (Sumber : Instagram).
Sukabumi18 Januari 2025, 15:45 WIB

Buruh dan Pelajar Collab Edarkan Hexymer-Tramadol di Sukabumi, Ditangkap saat Transaksi

Barang bukti yang disita adalah empat paket hexymer dan lima setrip tramadol.
Kedua terduga pelaku kasus obat keras terbatas yang ditangkap di Kecamatan Sagaranten, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (18/1/2025). | Foto: Polsek Sagaranten
Sukabumi18 Januari 2025, 15:23 WIB

Lindas Material Longsor, Truk Terguling di Jalan Nasional di Simpenan Sukabumi

Longsor ini sempat menutup Jalan Nasional Bagbagan-Kiara Dua.
Truk terguling di Jalan Nasional Bagbagan-Kiara Dua, tepatnya di Kampung Cisarakan, Desa Loji, Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (18/1/2025). | Foto: Istimewa
Inspirasi18 Januari 2025, 15:00 WIB

Lowongan Kerja Sukabumi Sebagai Cook Sushi, Cek Kualifikasinya Disini!

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Ilustrasi - Lowongan Kerja Sukabumi Sebagai Cook Sushi, Cek Kualifikasinya Disini! (Sumber : Freepik.com/@ASphotofamily)
Sukabumi18 Januari 2025, 14:58 WIB

Pengendara Terjebak Berjam-jam, Jalan Nasional di Simpenan Sukabumi Buka Tutup Pasca Longsor

Saat ini jalan sudah dibuka, tetapi dengan sistem buka tutup.
Antrean kendaraan di Jalan Nasional Bagbagan-Kiara Dua, tepatnya di Kampung Cimapag, Desa Loji, Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (18/1/2025). | Foto: Dokumen Pengendara
Sukabumi18 Januari 2025, 14:13 WIB

Pulihkan Ekosistem Pasca Bencana, Penanaman Pohon di DAS Sungai Cikaso Sukabumi

Kegiatan ini untuk mencegah bencana serupa di masa depan.
Penanaman pohon di DAS Cikaso, Desa Cibadak dan Desa Pabuaran, Kecamatan Pabuaran, Kabupaten Sukabumi. | Foto: Dokumentasi Panitia