Ragil Gilang
Ragil Gilang
Kumpulan konten dari Ragil Gilang
DPRD Kab. Sukabumi07 Februari 2024, 08:55 WIB

Ada Soal Pupuk, Anwar Sadad Dicurhati Warga saat Reses di Surade Sukabumi

Selain masalah pupuk, juga pasokan solar dan BBM untuk nelayan yang sering mengalami kelangkaan.
Anggota Komisi I DPRD Kabupaten Sukabumi Anwar Sadad saat melakukan reses di Kecamatan Surade, Kabupaten Sukabumi, Selasa, 6 Februari 2024. (Sumber : istimewa.)
Sukabumi06 Februari 2024, 22:30 WIB

Sempat Hits, Niagara Mini di Geopark Ciletuh Sukabumi Kini Terbengkalai

Memprihatinkan, objek wisata Curug Awang yang dikenal sebagai Niagara Mininya Geopark Ciletuh di Ciemas Sukabumi kini sepi dan terbengkalai.
Kondisi Curug Awang Geopark Ciletuh Kabupaten Sukabumi yang kini terbengkalai. (Sumber : Istimewa)
Produk06 Februari 2024, 20:44 WIB

Sempat Anjlok Karena Covid, Harga Singkong Gebang Sukabumi Berangsur Naik

Singkong gebang banyak ditanam petani Lengkong Sukabumi. Harganya saat ini berangsur naik pasca pandemi Covid-19.
Petani Lengkong Sukabumi saat panen singkong gebang. (Sumber : Dok. SU)
DPRD Kab. Sukabumi05 Februari 2024, 18:40 WIB

Hadiri Musrenbang RKPD 2025 Kecamatan Sagaranten Sukabumi, Ini Kata Budi Azhar

Adapun hasil Musrenbang RKPD Kabupaten Sukabumi tahun 2025 tingkat Kecamatan Sagaranten itu terdapat 150 usulan program prioritas pembangunan.
Wakil Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi Budi Azhar Mutawali (tengah) menghadiri kegiatan Musrenbang Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) tahun 2025 tingkat Kecamatan Sagaranten, Senin (5/2/2024). (Sumber : Istimewa)
Sukabumi05 Februari 2024, 14:35 WIB

Depresi Lagi, Ngamuk dan Rusak Rumah: Dinkes Tangani Mantan TKW di Purabaya Sukabumi

UPTD Puskesmas Purabaya, membawa Wiwin Winarti (37 tahun) mantan Tenaga Kerja Wanita (TKW) warga Kampung Pasirbitung RT 029/05, Desa Purabaya, Kecamatan Purabaya, Kabupaten Sukabumi, yang mengalami depresi.
Wiwin (kedua dari kanan), mantan TKW asal Purabaya Sukabumi kembali jalani pengobatan akibat depresi yang tak kunjung sembuh | Foto : Ragil Gilang
Sukabumi04 Februari 2024, 11:21 WIB

3 Kali Dibawa ke RSJ, Ortu Bingung Mantan TKW di Sukabumi Tak Kunjung Sembuh

Masih ingat dengan mantan TKW di Purabaya Sukabumi yang dipasung karena depresi? ortunya tengah kebingungan karena tak kunjung sembuh.
Tangkapan layar video yang dikirim keluarga yang merekam Wiwin tengah mengamuk merusak rumah. Mantan TKW asal Purabaya Sukabumi itu mengidap gangguan jiwa usai pulang dari Arab Saudi. (Sumber : Istimewa)
Food & Travel03 Februari 2024, 19:24 WIB

Wisata Panorama Cikondang di Cimanggu Sukabumi Sepi, Omzet Warung Turun Tajam

Encum kini hanya mendapatkan penghasilan Rp 50 ribu sampai Rp 100 ribu per hari.
Kondisi sepi objek wisata Panorama Cikondang di Kampung Cikondang RT 06/02 Desa Cimanggu, Kecamatan Cimanggu, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (3/2/2024). | Foto: SU/Ragil Gilang
Sukabumi03 Februari 2024, 12:02 WIB

Resmikan UGD Puskesmas Kalibunder, Dinkes Sukabumi Tingkatkan Layanan Kesehatan

Agus meninjau layanan kesehatan pemeriksaan gula darah dan sunatan massal.
Kepala Dinkes Kabupaten Sukabumi Agus Sanusi setelah meresmikan UGD Puskesmas Kalibunder pada Sabtu (3/2/2024). | Foto: SU/Ragil Gilang
Sukabumi02 Februari 2024, 20:18 WIB

Momen Langka, Pabrik Semen Di Banten Terlihat Dari Palangpang Ciemas Sukabumi

Warga di pesisir Pantai Palangpang, Desa Ciwaru, Kecamatan Ciemas, Kabupaten Sukabumi, mengabadikan momen langka kemunculan pemandangan pabrik Semen Merah Putih di Lebak, Banten, yang terlihat justru saat musim penghujan.
Pemandangan langka, penampakan pabrik Semen Merah Putih di Banten, terlihat dari pesisir Pantai Palangpang Ciemas Sukabumi | Foto : Ragil Gilang
Sukabumi02 Februari 2024, 11:35 WIB

Pembangunan di Pantai Minajaya Sukabumi Disorot Warga, Dispar Beri Penjelasan

Uleh menerima laporan soal upah pekerja dan utang ke warung yang belum dibayar.
Toilet yang dibangun di objek wisata Pantai Minajaya, Kecamatan Surade, Kabupaten Sukabumi. | Foto: Istimewa
Sukabumi01 Februari 2024, 21:09 WIB

Leuweung Denuh dan Kesurupan Masal Setiap Hari Rabu di SMPN Tegalbuleud Sukabumi

Kesurupan masal yang di alami siswa-siswi SMPN 1 Tegalbuleud menjadi perbincangan, sehingga menimbulkan berbagai asumsi liar di kalangan warga. Bahkan tidak sedikit warga yang mengaitkan dengan cerita Leuweung Denuh
Siswa-siswi SMPN 1 Tegalbuleud alami kesurupan masal | Foto : Ragil Gilang
Sukabumi Memilih01 Februari 2024, 20:06 WIB

Panwaslu Cimanggu Sukabumi Lakukan Pengawasan Distribusi Logistik Pemilu 2024

Panwaslu Kecamatan Cimanggu Kabupaten Sukabumi mengadakan Rapat Koordinasi (Rakor) terkait distribusi logistik untuk pemilihan Presiden-Wakil Presiden, DPR RI, DPRD provinsi, DPRD Kabupaten, serta DPD.
Rakor pengawasan distribusi logistik Panwaslu Kecamatan Cimanggu Kabupaten Sukabumi | Foto : Ist
Sukabumi Memilih01 Februari 2024, 19:53 WIB

Panwaslu Cimanggu Sukabumi Pastikan Tahapan Kampanye Sesuai Aturan

Panwaslu Kecamatan Cimanggu Kabupaten Sukabumi mengadakan Rakor terkait periode tahapan kampanye untuk pemilihan Presiden-Wakil Presiden, DPR RI, DPRD provinsi, DPRD Kabupaten, serta DPD.
Pelaksanaan rakor tahapan kampanye Panwaslu Kecamatan Cimanggu Kabupaten Sukabumi | Foto : Ist
Sukabumi01 Februari 2024, 15:36 WIB

Banyak Pasien DBD di RSUD Jampangkulon Sukabumi? Begini Kata Rumah Sakit

Lia tak dapat memastikan penyakit pasien karena di IGD tak bisa dilakukan diagnosis.
Kondisi di IGD RSUD Jampangkulon, Kabupaten Sukabumi, Kamis (1/2/2024). Beberapa pasien ditangani atau tidur di pelbet. | Foto: Istimewa
Sukabumi01 Februari 2024, 15:04 WIB

Sekolah Diliburkan Usai Kesurupan Hantui Siswa SMP Tegalbuleud Sukabumi

Terdapat puluhan pelajar putra dan putri yang mengalami kesurupan.
Bangunan tua di SMPN 1 Tegalbuleud, Desa Buniasih, Kecamatan Tegalbuleud, Kabupaten Sukabumi. | Foto: Istimewa
DPRD Kab. Sukabumi01 Februari 2024, 09:49 WIB

DPRD Ingin Tarif Masuk Pantai Cibuaya Sukabumi Berdampak pada Ekonomi Warga

Hera menyebut polemik pemberlakuan tarif ini sudah selesai dimusyawarahkan.
Papan tarif masuk ke Pantai Cibuaya, Desa Pangumbahan, Kecamatan Ciracap, Kabupaten Sukabumi. | Foto: SU/Ragil Gilang
Sukabumi31 Januari 2024, 20:49 WIB

Petani Ciemas Sukabumi Keluhkan Namanya Hilang dari Penerima Pupuk Subsidi

Akibatnya Kelompok Tani di Blok Nyalindung Ciemas Sukabumi tidak mendapatkan jatah alokasi pupuk subsidi di tahun 2024 ini.
Ilustrasi. Sejumlah petani di Ciemas Sukabumi keluhkan nama mereka tak terdata sebagai penerima pupuk bersubsidi. (Sumber : Freepik)
Sukabumi31 Januari 2024, 15:44 WIB

Dinsos Salurkan Bantuan untuk Korban Kebakaran Ciracap Sukabumi

Dinas Sosial Kabupaten Sukabumi memberikan bantuan kepada Ayan (71 tahun) warga Kampung Cipangwaren RT 010/002 Desa Pasirpanjang Kecamatan Ciracap, yang rumahnya habis terbakar pada Sabtu (27/1/2024), pukul 22.30 WIB.
Dinas Sosial Kabupaten Sukabumi menyalurkan bantuan kepada korban kebakaran di Ciracap Sukabumi | Foto : Ist
Sukabumi31 Januari 2024, 12:58 WIB

Siswa SMP Tegalbuleud Sukabumi Kesurupan Lagi, Ingin Hampiri Bangunan Tua

Mereka ingin menghampiri bangunan lama yang sudah tak digunakan.
Siswa SMPN 1 Tegalbuleud, Kecamatan Tegalbuleud, Kabupaten Sukabumi, kembali kesurupan pada Rabu (31/1/2024). | Foto: Istimewa
Sukabumi31 Januari 2024, 11:32 WIB

Kades Sukabumi Demo ke DPR, Minta Dana Desa Naik dan Jabatan Jadi 9 Tahun

Mereka bersama ratusan kepala desa berunjuk rasa menyampaikan aspirasi soal revisi UU Desa.
Demo Apdesi di depan Gedung DPR, Senayan, Jakarta Pusat, Rabu (31/1/2024). | Foto: Istimewa