Ragil Gilang
Ragil Gilang
Kumpulan konten dari Ragil Gilang
Sukabumi30 September 2024, 18:03 WIB

Gula Semut Ciracap Sukabumi, Tanpa Bahan Kimia Dijual hingga Mancanegara

Ketua Kelompok Tani Warung Waru, M. Supendi mengatakan selain melayani permintaan dari pasar lokal, gula semut juga diminati pasar luar negeri, seperti Eropa dan Asia.
Proses pembuatan gula semut oleh Poktan Warung Waru Ciracap Kabupaten Sukabumi | Foto : Ragil Gilang
Musik30 September 2024, 10:51 WIB

Ada di YouTube! Seniman Sukabumi Ciptakan Lagu RA Kartini, Berlirik Soal Kepahlawanan

Lagu RA Kartini diciptakan Nanna pada September 2023.
Nanna Valanza (54 tahun), seniman asal Kecamatan Jampangtengah, Kabupaten Sukabumi, menciptakan lagu berjudul RA Kartini. | Foto: Istimewa
Food & Travel28 September 2024, 22:31 WIB

Cerita Pantai Amanda Ratu, Wisata Pantai Rasa Tanah Lot Bali di Ciracap Sukabumi

Pantai Amanda Ratu berada di kawasan perkebunan kelapa Citespong, yang dikelola PT. Asabaland. Di areal tersebut terdapat objek wisata dengan julukan sebagai pantai Sukabumi rasa tanah lot, Bali.
Pantai Amanda Ratu, Ciracap Kabupaten Sukabumi | Foto : Ragil Gilang
Sukabumi28 September 2024, 20:38 WIB

Hari Bakti Karang Taruna ke-64, Kadinsos Sukabumi Bicara Sinergi Pemberdayaan Masyarakat

Kepala Dinas Sosial Kabupaten Sukabumi, Wawan Godawan Saputra menghadiri peringatan Hari Bakti Karang Taruna ke-64, bertempat di Lapang Desa Margaluyu, Kecamatan Sagaranten, Sabtu (28/9/24).
Kepala Dinsos Wawan Gondawan Saputra  dan Ketua Karang Taruna Asep Aripin dalam cara Hari Bakti ke-64 tingkat Kabupaten Sukabumi | Foto : Istimewa
Bola27 September 2024, 23:21 WIB

Granat FC Kembali Juarai Open Turnamen Kades Ciracap Sukabumi

Kesebelasan Granat FC Desa Purwasedar, meraih juara pertama dalam open turnamen piala Kepala Desa Ciracap setelah membungkam kesebelasan YDT Desa Ujunggenteng
Sopandi Kepala Desa Ciracap saat menyerahkan piala kepada Granat FC | Foto : Ragil Gilang
Food & Travel27 September 2024, 20:42 WIB

Pantai Cikadal Berlatar Cagar Alam Cibanteng, Rekomendasi Wisata Pantai di Sukabumi

Pantai Cikadal berlokasi di Desa Mandrajaya, Kecamatan Ciemas merupakan salah satu destinasi wisata pantai di kawasan Ciletuh Palabuhanratu Unesco Global Geopark (CPUGGp)
Pantai Cikadal dan Cagar Alam Cibanteng di Ciemas Sukabumi | Foto : Ragil Gilang
Food & Travel27 September 2024, 14:54 WIB

Leuwi Buleud: Kolam Renang Tengah Sungai di Sukabumi, Spot Wisata Alam Musiman

Sebagai spot wisata alam sukabumi dan aset wisata alam Jawa Barat Leuwi buleud adalah cekungan alam yang berada di tengah sungai Cikarang, berjarak kurang lebih 20 meter kurang lebih dari pinggir sungai.
Anak-anak kampung Cikupa berenang di kolam tengah sungai. Spot alam musiman di Sukabumi (Sumber: su/ragil)
Sukabumi27 September 2024, 14:27 WIB

Melihat Puluhan Kincir Air di Lengkong Sukabumi, Tradisi Pertanian Anti Kemarau yang Tetap Terjaga

Satu kincir air terbuat dari bambu ini bisa mengaliri puluhan hektare sawah di Desa Neglasari Lengkong Sukabumi.
Bentuk kincir air yang dibuat petani Desa Neglasari, Kecamatan Lengkong, Kabupaten Sukabumi. (Sumber : SU/Ragil Gilang)
Sukabumi26 September 2024, 21:26 WIB

Hari Tani di Eks Bumiloka Jampangtengah Sukabumi, Soroti Penguasaan Lahan oleh Pengusaha

Memperingati hari tani ke-64 tahun 2024, petani anggota Serikat Petani Indonesia (SPI) mengadakan rapat umum bertempat dilahan perjuangan Eks HGU PT. Bumiloka Swakarya Kecamatan Jampangtengah, Kabupaten Sukabumi
Peringatan Hari Tani Nasional 2024 SPI Sukabumi di Eks HGU Bumiloka Jampangtengah | Foto : Ragil Gilang
Sukabumi26 September 2024, 18:33 WIB

Cerita Sekawanan Banteng Tinggalkan Cagar Alam Cibanteng Sukabumi

Hutan Cagar Alam Cibanteng dan Suaka Margasatwa Cikepuh merupakan dua wilayah yang yang termasuk pada kawasan Geopark Ciletuh Palabuhanratu Sukabumi. Kedua hutan itu, merupakan habitat Banteng.
Ilustrasu sekawanan Banteng di sebuah taman satwa | Foto : Pixabay
Sukabumi26 September 2024, 14:40 WIB

Kebakaran Lahan di Ciemas Sukabumi, Debunya Ganggu Pengendara Motor

Lokasi kebakaran berjarak sekitar 4 sampai 5 meter ke jalan raya.
Kebakaran lahan di jalan provinsi ruas Tamanjaya-Palangpang, tepatnya di Kampung Rancagede, Desa Mekarsakti, Kecamatan Ciemas, Kabupaten Sukabumi, Kamis (26/9/2024). | Foto: SU/Ragil Gilang
Food & Travel26 September 2024, 14:16 WIB

Hutan Mangrove Pantai Cikadal Sukabumi Jadi Pusat Pembibitan Tanaman Pesisir, Cek Ada Apa Saja?

Pembibitan di Pantai Cikadal bukan hanya mangrove, namun juga ada yang lain.
Penanaman pohon di hutan mangrove Pantai Cikadal, Desa Mandrajaya, Kecamatan Ciemas, Kabupaten Sukabumi. | Foto: Istimewa
Sukabumi25 September 2024, 21:52 WIB

Pengerasan Jalan Sektor Perkebunan di Cidolog Sukabumi Disorot Warga, Ini Kata Distan

Pembangunan jalan produksi sektor perkebunan di Kampung Ciwaru, Desa Mekarjaya, Kecamatan Cidolog, Kabupaten Sukabumi, mendapat sorotan dari warga
Proyek pengerasan jalan sektor perkebunan oleh Dinas Pertanian Kabupaten Sukabumi | Foto : Ragil Gilang
Inspirasi25 September 2024, 20:20 WIB

Menengok Pendapatan Warga Bangbayang Sukabumi dari Kuli Sadap Getah Pinus Tegalbuleud

Warga Desa Bangbayang merasa terbantu dengan adanya pekerjaan sampingan sebagai kuli sadap getah pohon pinus Hutan Tegalbuleud Sukabumi.
Kuli sadap getah pinus Hutan Tegalbuleud Sukabumi jadi penghasilan tambahan warga Desa Bangbayang. (Sumber : SU/Ragil)
Food & Travel25 September 2024, 10:08 WIB

Melihat Batuan Unik di Balik Aliran Curug Cimarinjung Geopark Ciletuh Sukabumi

Lokasi Curug Cimarinjung tidak terlalu jauh dari Pantai Palangpang.
Kondisi Curug Cimarinjung di Kampung Ciporeang, Desa Ciemas, Kecamatan Ciemas, Kabupaten Sukabumi. | Foto: SU/Ragil Gilang
Sukabumi24 September 2024, 18:35 WIB

Identitas Mayat di Muara Cibuni Terungkap, Pelajar Bandung yang Tenggelam di Pantai Cianjur

Identitas mayat di Muara Cibuni perbatasan Sukabumi-Cianjur terungkap, pelajar Bandung yang hilang tenggelam di Cidaun.
Ilustrasi. Mayat yang ditemukan mengambang di Muara Cibuni ternyata pelajar Bandung yang tenggelam di Pantai Cianjur. (Sumber : Istimewa)
Sukabumi24 September 2024, 10:34 WIB

Debit Air Sumur Turun, Warga Surade Manfaatkan Aliran Sungai Cikarang Sukabumi

Regi menyebut aktivitas ini setiap tahun dilakukan, khususnya saat musim kemarau.
Aktivitas warga di Sungai Cikarang yang mengalir di antara Kecamatan Waluran dan Kecamatan Surade, Kabupaten Sukabumi. | Foto: SU/Ragil Gilang
Jawa Barat24 September 2024, 09:05 WIB

Gempa Laut Selatan Guncang Sukabumi, Warga Tegalbuleud Kaget Kaca Jendela Bergetar

Hasil monitoring BMKG menunjukkan adanya satu aktivitas gempa bumi susulan.
Peta gempa bumi 4.4 magnitudo yang mengguncang wilayah Sukabumi dan sekitarnya pada Selasa (24/9/2024). | Foto: BMKG
Sukabumi23 September 2024, 22:38 WIB

Bikin Panik Warga, Pemicu Kebakaran Gudang Uci Salon Ludes di Jampangkulon Sukabumi

Rumah dan gudang rias milik Enur (Uci Salon) di Kampung Cinagen, Desa Nagraksari, Kecamatan Jampangkulon, Kabupateb Sukabumi, ludes terbakar pada Senin (23/9/2024) malam, sekitar pukul 18.30 WIB.
Kebakaran di di Kampung Cinagen, Desa Nagraksari, Kecamatan Jampangkulon, Kabupateb Sukabumi, Senin (23/9/2024) | Foto : Ragil Gilang
Sukabumi23 September 2024, 22:11 WIB

Warga Tegalbuleud Sukabumi Digegerkan Penemuan Mayat Mengambang di Muara Cibuni

Sesosok mayat mengambang di Muara Cibuni tersebut berjenis kelamin laki-laki dan kondisinya ditemukan sudah dalam keadaan membusuk.
(Foto Ilustrasi) Mayat laki-laki ditemukan mengambang di Muara Cibuni perbatasan Tegalbuleud Sukabumi dan Agrabinta Cianjur. | Foto: Istimewa