Sultan Ageng Tirtayasa adalah salah satu pahlawan nasional Indonesia yang berasal dari Banten. Sultan Ageng Tirtayasa memiliki nama asli Sultan Maulana Syarif Abdul Fattah. Ia lahir pada tahun 1631 dan menjadi Sultan Banten ke-6 pada tahun 1651, menggantikan kakeknya, Sultan Abdul Mafakhir. Sultan Ageng Tirtayasa adalah simbol keberanian dan kepemimpinan yang kuat dalam sejarah Indonesia.

Kamis 20 Feb 2025, 14:37 WIB
Mengenal Sultan Ageng Tirtayasa, Pahlawan Banten yang Bergelar Pangeran Surya
Video Update