#sekolah belum aktif
Science23 November 2022, 13:15 WIB
Pentingnya Bangunan Rumah Tahan Gempa di Indonesia, Yuk Disimak!
Indonesia adalah salah satu negara yang rawan akan terjadinya gempa, karena berada di jalur cincin api.Sukabumi23 November 2022, 12:21 WIB
Pakai Motor, Emak-emak Warga Sukabumi Bawa Bantuan untuk Korban Gempa di Cianjur
Ai dan kedua anaknya asal Sukabumi ini membawa bantuan ke Cianjur menggunakan sepeda motor lantaran tak punya kendaraan roda empat.Jawa Barat23 November 2022, 12:20 WIB
Gempa Susulan Kedalaman 1 KM di Cianjur Menjalar Hingga Sukabumi
Data BMKG mencatat gempa susulan ini berkekuatan M3.9 terjadi pukul 11:41:43 WIB, dengan kedalaman 1 kilometer.Mobil23 November 2022, 12:15 WIB
PMI Siap Kerahkan Hagglund untuk Jangkau Daerah Terisolasi Korban Gempa Cianjur
Hagglund adalah sebuah kendaraan khusus spesifikasi all-terrain yang memiliki roda khusus bercangkul untuk memberikan grip di lokasi sulit.Jawa Barat23 November 2022, 10:54 WIB
Gempa Cianjur: 796 Personel SAR Sisir 12 Kecamatan Cari 151 Warga yang Hilang
Hingga saat ini gempa yang terjadi di Cianjur tercatat telah menyebabkan 268 orang meninggal. Sebanyak 122 jenazah korban gempa sudah diidentifikasi. Masih ada 151 orang yang jasadnya belum ditemukan.Jawa Barat23 November 2022, 10:05 WIB
Ini Call Center untuk Laporkan dan Cek Informasi Kondisi Korban Pasca Gempa Cianjur
Call Center 117 untuk BNPB dan 115 Basarnas. Nanti akan terhubung ke posko yang didirikan di Pendopo Cianjur.Keuangan23 November 2022, 09:02 WIB
Bank Bjb Pastikan KC Cianjur Kembali Beroperasi Pascagempa
Pemimpin Divisi Corporate Secretary bank bjb Widi Hartoto memastikan, dampak gempa terhadap jaringan kantor bank bjb di Cianjur langsung ditangani.Jawa Barat23 November 2022, 08:55 WIB
Tercatat 161 Gempa Susulan di Cianjur Sampai Tadi Pagi, Frekuensi Semakin Jarang
Gempa susulan sampai dengan 23 November 2022 pukul 07.00 WIB Terjadi 161 gempa (tidak ada gempa susulan sejak pukul 05.24 WIB).Jawa Barat23 November 2022, 08:35 WIB
Gempa Cianjur Rusak Puluhan Pesantren, Wizstren Buka Galang Dana
Wizstren sebagai lembaga Ziswaf tingkat nasional membuka penggalangan dana untuk korban gempa Cianjur, terutama pondok pesantren.Science22 November 2022, 21:00 WIB
Sesar Aktif Belum Terpetakan, Ini Analisis Badan Geologi Soal Gempa Cianjur
Berdasarkan posisi lokasi pusat gempa bumi, kedalaman dan data mekanisme sumber dari BMKG dan GFZ Jerman, maka kejadian gempa bumi ini diakibatkan oleh aktivitas sesar aktifSukabumi22 November 2022, 20:55 WIB
Terdampak Gempa, BNPB Sebut Pemerintah Akan Bantu Perbaiki Rumah Rusak di Sukabumi
Gempa yang mengguncang Cianjur berdampak hingga Sukabumi.Life22 November 2022, 20:00 WIB
Jangan Panik! Inilah Tips Hadapi Gempa saat Berada dalam Gedung
Ketika gempa terjadi dan sedang berada dalam gedung, hal pertama yang harus dilakukan adalah jangan panik.Jawa Barat22 November 2022, 19:47 WIB
Terjadi 145 Gempa Susulan di Cianjur, BMKG: Melemah Tak Perlu Dicemaskan
Gempa susulan yang paling besar magnitudo 4,2 dan yang paling kecil 1,2 magnitudo.Jawa Barat22 November 2022, 18:34 WIB
Tim Kemanusiaan bank bjb Bangun Posko Bantuan Gempa Cianjur, Ini Lokasinya!
Tim Kemanusiaan dan Posko Bantuan Bencana Gempa Cianjur bank bjb didirikan dengan menggandeng sejumlah lembaga filantropiProduk22 November 2022, 18:34 WIB
Bejo Jahe Merah hadir untuk Korban terdampak Gempa Bumi Cianjur
Bejo Jahe Merah selalu berkomitmen hadir di tengah-tengah masyarakat yang membutuhkan dengan Gerakan BEJOJawa Barat22 November 2022, 18:31 WIB
58.362 orang Mengungsi dan 1.083 orang luka, Update Korban Gempa Cianjur
Yang mengungsi ada sejumlah 58.362 orang. Kerugian material, rumah rusak berat dapat informasi 6570 unit. Rusak sedang 2071 unit. Rumah ringan 12641 unit.Sehat22 November 2022, 18:25 WIB
Mengenal Emergency Food Product: 4 Jenis Pangan Darurat untuk Korban Bencana
bisa menjadi panduan bagi dermawan yang ingin membantu para penyintas bencana di Cianjur dan Sukabumi.Jawa Barat22 November 2022, 18:11 WIB
Update Korban Gempa Cianjur: 268 Orang Tewas, 151 Hilang
Korban tewas akibat gempa di Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, kembali bertambah.Life22 November 2022, 18:00 WIB
Doa Ketika Melihat Orang Lain Terkena Musibah
Musibah memang tidak ada yang tahu kapan akan datang. Dan saat umat muslim yang melihat saudara-saudara kita tertimpa musibah dianjurkan untuk membacakan doaCek Fakta22 November 2022, 17:51 WIB
BMKG Bongkar Hoaks Gempa Cianjur: Sukabumi, Sesar Cimandiri dan Gunung Gede Pangrango
Badan Meteorologi Klimatologi Geofisika mengungkap dua tema hoaks yang beredar di masyarakat pasca gempa cianjur.BERITA TERPOPULER