#pemilu 2024
Sukabumi Memilih11 Mei 2023, 20:24 WIB

Daftar 50 Bacaleg NasDem di Kabupaten Sukabumi, Ucok Siap Mundur Jika Gagal 6 Kursi

50 bacaleg didaftarkan NasDem untuk enam dapil DPRD Kabupaten Sukabumi.
Ketua DPD Partai NasDem Kabupaten Sukabumi Ucok Haris Maulana Yusuf saat menyerahkan berkas pendaftaran bacaleg ke KPU pada Kamis, 11 Mei 2023. | Foto: SU/Ibnu Sanubari
Sukabumi Memilih11 Mei 2023, 19:47 WIB

Hingga Hari Kesebelas, Baru 4 Parpol yang Daftarkan Calegnya ke KPU Kota Sukabumi

Dari keempat parpol yang sudah mendatangi Kantor KPU Kota Sukabumi, total KPU menerima pendaftaran sebanyak 140 Bacaleg.
Agung Dugaswara, Kepala Divisi Teknis KPU Kota Sukabumi. (Sumber : SU/Asep Awaludin)
Sukabumi Memilih11 Mei 2023, 16:47 WIB

Pemilu 2024 Target 11 Kursi, Daftar 50 Bacaleg PDIP Kabupaten Sukabumi

PDIP secara serentak mendaftarkan para bacaleg ke KPU, Kamis (11/5/2023). Pengajuan daftar bacaleg ini juga dilakukan DPC PDIP Kabupaten Sukabumi.
Pengajuan daftar bacaleg oleh DPC PDIP Kabupaten Sukabumi ke KPU, Kamis (5/11/2023). (Sumber : Ibnu Sanubari).
Sukabumi Memilih11 Mei 2023, 13:25 WIB

Daftar Nama 50 Bacaleg PKS untuk Enam Dapil di Kabupaten Sukabumi

Dari 50 Bacaleg dari PKS Kabupaten Sukabumi, 19 diantaranya merupakan perempuan.
PKS mendaftarkan 50 bakal calon anggota legislatif atau bacaleg ke KPU Kabupaten Sukabumi, Rabu 10 Mei 2023. (Sumber : Istimewa/instagram@pks.kabsi)
Sukabumi Memilih11 Mei 2023, 10:29 WIB

Daftar Nama 35 Bacaleg PKS untuk Tiga Dapil di Kota Sukabumi

PKS merupakan partai politik pertama yang mendaftarkan bacaleg ke KPU Kota Sukabumi, sejak dibuka pendaftaran pada 1 Mei 2023.
Rombongan DPD PKS Kota Sukabumi saat mendaftarkan para bacalegnya ke KPU Kota Sukabumi pada Rabu, 10 Mei 2023 (Sumber : Foto: DPD PKS Kota Sukabumi)
Sukabumi Memilih11 Mei 2023, 01:19 WIB

2 Tokoh Sukabumi dari 55 Orang Calon DPD RI Jawa Barat pada Pemilu 2024

Jumlah bakal calon yang dinyatakan memenuhi syarat minimal dukungan pemilih dan sebaran pemilih dari sekurang-kurangnya 50 persen jumlah kabupaten dan kota se-Jawa Barat berjumlah 55 orang.
Pemilu 2024 | Ist
Sukabumi Memilih10 Mei 2023, 23:28 WIB

Ratusan Bacaleg Sukabumi Tes Kesehatan Jiwa Sebelum Daftar KPU

Tes kesehatan MCU Bacaleg di RS Bunut Sukabumi terdiri dari pemeriksaan fisik, jasmani, termasuk pemeriksaan bebas narkoba.
Suasana antrian tes MCU di RS Bunut Sukabumi, Selasa 9 Mei 2023. (Sumber : SU/Denis)
Sukabumi Memilih10 Mei 2023, 18:31 WIB

Kenalin, Ini Daftar Bacaleg Dapil 6 Kabupaten Sukabumi Berlatar Belakang Kades

Para Bacaleg di Kabupaten Sukabumi sudah bersiap menghadapi Pileg 2024 mendatang. Bacaleg berasal dari berbagai kalangan, termasuk yang berlatar belakang Kades.
Bacaleg dengan latar belakang Kades di dapil 6 Kabupaten Sukabumi. (Sumber : Istimewa)
Sukabumi Memilih10 Mei 2023, 12:49 WIB

PKS Daftarkan 50 Bacaleg DPRD Kabupaten Sukabumi, Keterwakilan Perempuan 38,6 Persen

DPD PKS Kabupaten Sukabumi menjadi partai politik yang pertama mendaftarkan bacaleg kepada KPU Kabupaten Sukabumi.
Ketua DPD PKS Kabupaten Sukabumi M.Sodikin menyerahkan berkas pencalonan Bacaleg kepada Ketua KPU Kabupaten Sukabumi Ferry Gustaman. (Sumber : Istimewa)
Sukabumi Memilih04 Mei 2023, 23:02 WIB

Jokowi Kumpulkan Ketum Parpol di Istana, Pengamat: Itu Bukan Tempat Bicara Koalisi dan Calon Presiden

Presiden Jokowi bertemu enam Ketum Parpol di Istana Negara pada Selasa, 2 Mei 2023. Pengamat Politik dari Universitas Al-Azhar Ujang Komarudin menuturkan pertemuan tersebut rawan kritik sebab lokasinya di Istana Negara
Jokowi kumpulkan enam Ketum Parpol di Istana Negara | Foto : Ist
Sukabumi Memilih04 Mei 2023, 13:47 WIB

Siapkan 53 Caleg, PAN Berhentikan Deni Sasmedi dari Ketua DPD Kabupaten Sukabumi

Pemberhentian ini tercantum dalam Surat Keputusan DPP PAN, Nomor: PAN/A/Kpts/KU-SJ/058/IV/2023. Surat keputusan ditandatangani langsung Ketua Umum DPP PAN, Zulkifli Hasan, dan Sekretaris Jenderal DPP PAN Eddy Soeparno.
Ilustrasi bendera. elang masa pendaftaran caleg untuk Pemilu 2024, Partai Amanat Nasional atau PAN memberhentikan dengan hormat Deni Sasmedi, Ketua DPD Kabupaten Sukabumi (Sumber: istimewa)
Sukabumi03 Mei 2023, 22:53 WIB

Walikota Sukabumi Sambut Kunker Kapolda Jabar: Persiapan Pengaman Pemilu 2024

Kapolda Jabar, Irjen Pol. Dr. Akhmad Wiyagus melaksanakan kunker (kunjungan kerja) dan bertatap muka dengan unsur Forkopimda Kota Sukabumi, Ketua KPU, Ketua Bawaslu dan Tokoh Agama di Mapolres Sukabumi Kota
Walikota Sukabumi, Achmad Fahmi saat menyambut kunjungan kerja Kapolda Jabar Irjen Pol. Dr. Akhmad Wiyagus di Mapolres Sukabumi Kota, Rabu (3/5/2023)| Foto : Ist
Sukabumi Memilih03 Mei 2023, 16:41 WIB

Hari ke-3, Parpol di Kota Sukabumi Belum Ada yang Daftarkan Bacaleg

KPU Kota Sukabumi membuka pendaftaran bacaleg DPRD Kota Sukabumi selama 2 pekan yaitu 1 Mei 2023 hingga 14 Mei 2023.
Ketua KPU Kota Sukabumi Sri Utami. KPU Kota Sukabumi menyatakan belum ada parpol yang mendaftarkan bacaleg mereka hingga Rabu (3/5/2023). (Sumber : Istimewa)
Sukabumi Memilih03 Mei 2023, 09:15 WIB

1-13 Mei 2023, Batas Waktu Pendaftaran Caleg DPR RI Jelang Pemilu 2024

Batas Waktu Pendaftaran Caleg DPR RI Jelang Pemilu 2024 yakni ada di rentang tanggal 1-13 Mei 2023.
Ilustrasi. 1-13 Mei 2023, Batas Waktu Pendaftaran Caleg DPR RI Jelang Pemilu 2024 | Foto: Istimewa
Sukabumi Memilih29 April 2023, 02:33 WIB

Saleh Hidayat: Pemilu 2024 Momentum Membangun Demokrasi Bersih dan Negara Modern

Bacaleg DPR RI dari Partai Bulan Bintang (PBB), Saleh Hidayat, SH menyampaikan pandangannya tentang bagaimana sikap dan tindakan dalam menghadapi Pemilu 2024.
Saleh Hidayat, SH, Bacaleg DPR RI dari Partai Bulan Bintang | Foto : Ist
Sukabumi Memilih28 April 2023, 03:29 WIB

KPU Buka Pendaftaran Caleg DPRD Kabupaten Sukabumi Mulai 1 Mei 2023

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Sukabumi akan membuka tahapan penerimaan pencalonan bakal calon anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sukabumi mulai tanggal 1 sampai 13 Mei 2023.
Ferry Gustaman, Ketua KPU Kabupaten Sukabumi | Foto : Sy
Sukabumi Memilih26 April 2023, 21:44 WIB

PDIP Sukabumi Apresiasi Partai yang Gabung Mengusung Ganjar Capres 2024

Ketua Dewan Pimpinan Cabang Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (DPC PDIP) Kabupaten Sukabumi, Yudi Suryadikrama mengapresiasi keputusan beberapa partai politik yang menyusul untuk bergabung mengusung Ganjar Pranowo
Ganjar Pranowo | Foto : Ist
Sukabumi Memilih24 April 2023, 17:27 WIB

Paska Ditetapkan Jadi Capres, Survey Elektabilitas Ganjar Pranowo Merosot, Anies Baswedan Melejit

Capres pada Pemilu 2024 dari PDIP yakni Ganjar Pranowo di hari yang sama dengan deklarasinya, elektabilitas Ganjar malah merosot.
Anies Baswedan dan Ganjar Pranowo | Foto : Ist
Sukabumi Memilih23 April 2023, 09:00 WIB

Inilah Daftar Pemilih Sementara Pemilu 2024 di Sukabumi

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Sukabumi mencatat Daftar Pemilih Sementara (DPS) untuk Pemilu 2024 sebanyak 2.013.622 orang
Pemilu 2024 | Ist
Sukabumi Memilih19 April 2023, 22:53 WIB

Pemilu 2024, 259.504 Warga Kota Sukabumi Tercatat di Daftar Pemilih Sementara dan 999 TPS

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Sukabumi pada tanggal 12 April 2023 telah menetapkan Daftar Pemilih Sementara (DPS) di Kota Sukabumi.
Kantor KPU Kota Sukabumi, Jl. Otto Iskandardinata No.175, Nanggeleng, Kec. Citamiang, Kota Sukabumi, |  Foto : Awal