#palabuhanratu pajampangan
Sukabumi27 Desember 2024, 18:19 WIB

Sempat Tertutup Longsor, Akses Jalan Nasional di Simpenan Sukabumi Sudah Bisa Dilalui Motor

Akses Palabuhanratu Pajampangan tersebut mulai dibuka secara terbatas sejak pukul 16.09 WIB, Jumat (27/12/2024) sore dengan sistem buka-tutup.
Kondisi Jalan nasional Bagbagan-Kiaradua di Kampung Cimapag, Desa Loji, Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi, buka tutup satu jalur. (Sumber : SU/Ilyas)