#lima partai berkoalisi di pilkada sukabumi
Sukabumi Memilih12 Juni 2024, 21:27 WIB

Pilkada Sukabumi, Petinggi PKS Sebut Asjap-Anjak Bisa Jadi Opsi

Salah seorang petinggi PKS mengatakan saat ini DPP PKS masih membahas kedua nama tersebut. Menurutnya, PKS secara tersirat menginginkan kader untuk bisa maju di Pilkada Kabupaten Sukabumi.
Flyer Pasangan bakal calon bupati / wakil bupati Sukabumi, Asep Japar - Anjak Priatama Sukma | Foto : Ist
Sukabumi Memilih02 Juni 2024, 13:01 WIB

Jejak Koalisi Partai di 4 Pilkada Kabupaten Sukabumi

Sejak perubahan sistem pemilihan kepala daerah dari semula dipilih oleh DPRD ke sistem pemilihan langsung oleh masyarakat (one man one vote), Kabupaten Sukabumi telah menyelenggarakan sebanyak empat kali pemilihan kepala daerah
Koalisi Partai di 4 Pilkada Kabupaten Sukabumi | Foto : Ist
Sukabumi Memilih13 Mei 2024, 00:10 WIB

Koalisi 5 Partai Kantongi Tiga Nama Bakal Calon Bupati Sukabumi

Pasca deklarasi koalisi 5 partai untuk bekerjasama di Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024, komunikasi antar pimpinan partai politik terus dilakukan.
Pertemuna Ketua DPC Partai Demokrat Iman Adinugraha dan Ketua DPC PKB Hasim Adnan, Minggu (12/5/2024) | Foto : Sukabumi Update
Sukabumi Memilih06 Mei 2024, 19:31 WIB

Resmi Berkoalisi dengan 4 Partai, PKS Usulkan Tiga Nama untuk Calon Bupati Sukabumi

Dewan Pimpinan Daerah Partai Keadilan Sejahtera (DPD PKS) Kabupaten Sukabumi sudah resmi berkoalisi dengan empat partai lainnya, yaitu PKB, Demokrat, PDIP dan PAN.
M. Sodikin, Ketua DPD PKS Kabupaten Sukabumi | Foto : Syams
Sukabumi04 Mei 2024, 19:40 WIB

Sukabumi Dinilai Stagnan, Koalisi 5 Partai Cenderung Usung Figur Alternatif di Pilkada

ima partai politik yaitu, PKB, PKS, Demokrat, PAN dan PDIP secara resmi berkoalisi di Pikada Kabupaten Sukabumi 2024. Deklarasi koalisi digelar di salah satu kafe di Jalan Cemerlang, Kota Sukabumi, Sabtu, (4/5/2024).
Deklarasi koalisi 5 partai, PKB, Demokrat, PKS, PAN, PDIP | Foto : Asep Awaludin
Sukabumi Memilih04 Mei 2024, 18:39 WIB

5 Partai Resmi Berkoalisi di Pilkada Sukabumi 2024: Optimis Rebut Kursi Bupati

Menghadapai perhelatan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak yang akan berlangsung pada 27 November 2024 mendatang, 5 partai di Kabupaten Sukabumi resmi berkoalisi, yaitu PKB, PKS, Demokrat, PAN dan PDIP.
5 partai politik resmi berkoalisi di Pilkada 2024 Kabupaten Sukabumi, Sabtu 04 Mei 2024 | Foto : Asep Awaludin