#komunitas vespa
Sukabumi13 November 2024, 10:09 WIB

Tersinggung Difoto Lagi Mabuk, Motif Penyerangan Komunitas Vespa di Kota Sukabumi

F alias E dan PF alias AS adalah terduga pelaku utama dari enam terduga pelaku lain.
Konferensi pers kasus penyerangan dan penganiayaan anggota komunitas Vespa di Mapolres Sukabumi Kota pada 12 November 2024. | Foto: SU/Asep Awaludin
Sukabumi13 November 2024, 09:01 WIB

Residivis Kasus Pembunuhan, Salah Satu Pelaku Penyerangan Komunitas Vespa di Sukabumi

Keduanya diduga melakukan penganiayaan menggunakan botol miras.
F alias E (28 tahun), salah satu terduga pelaku penganiayaan anggota komunitas Vespa di Jalan A Yani Kota Sukabumi yang merupakan residivis perkara pembunuhan. | Foto: SU/Asep Awaludin
Sukabumi02 November 2024, 11:10 WIB

Kabur-kaburan, Polisi Ultimatum Pelaku Penyerangan Komunitas Vespa di Kota Sukabumi

Dua pelaku utama berpindah-pindah lokasi dan diduga disembunyikan keluarga.
Kasatreskrim Polres Sukabumi Kota AKP Bagus Panuntun. | Foto: SU/Asep Awaludin
Sukabumi28 Oktober 2024, 21:58 WIB

Kantongi Identitas Pelaku, Polisi Kejar Penyerang Komunitas Vespa di Kota Sukabumi

Kepolisian Polres Sukabumi Kota mengaku telah mengantongi identitas para pelaku penyerangan komunitas vespa yang terjadi di Jalan A Yani Kota Sukabumi pada Minggu (27/10/2024) sekira pukul 01:00 WIB.
Petugas Kepolisian saat melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) di Jalan A Yani Kota Sukabumi | Foto : Dok Polisi
Sukabumi27 Oktober 2024, 19:13 WIB

Viral Komunitas Vespa Diserang Kelompok OTK di Sukabumi, Begini Kesaksian Korban

Berikut kesaksian anggota komunitas vespa yang diserang kelompok OTK di jalan A Yani Kota Sukabumi yang videonya beredar viral di medsos.
Insiden keributan terjadi di Jalan Ahmad Yani Kota Sukabumi. Di jalur pedestrian itu sekelompok komunitas vespa diserang kelompok OTK.. (Sumber : Tangkapan layar video/Istimewa)