#kelurahan tangguh bencana
Sukabumi02 Mei 2023, 12:49 WIB

Hadapi Cuaca Ekstrem, Pemkot Sukabumi Perkuat Penanggulangan Bencana

Pertemuan ini menjadi pemacu semangat bagi petugas dan relawan supaya siaga menghadapi bencana di Kota Sukabumi.
Wali Kota Sukabumi Achmad Fahmi saat bertemu petugas BPBD dan relawan di kantor BPBD Kota Sukabumi, Senin, 1 Mei 2023. | Foto: Dokpim Kota Sukabumi
Sukabumi01 Maret 2023, 10:22 WIB

Ada Soal Vertical Rescue, BPBD Latih TRC Kelurahan Tangguh Bencana Kota Sukabumi

Peserta kegiatan ini berjumlah 20 orang yang sebagian besar merupakan utusan Kelurahan Tangguh Bencana yang telah dibentuk BPBD Kota Sukabumi.
BPBD Kota Sukabumi menggelar outbound pengembangan kapasitas TRC bagi Relawan Kelurahan Tangguh Bencana pada 25 Februari 2023 di Taman Strawberry, Perbawati, Kabupaten Sukabumi. | Foto: BPBD Kota Sukabumi
Sukabumi13 Januari 2023, 14:54 WIB

Hingga 2022, BPBD Sudah Bentuk 17 Kelurahan Tangguh Bencana di Kota Sukabumi

Kelurahan tangguh bencana merupakan desa atau kelurahan yang memiliki kemampuan untuk mengenali ancaman di wilayahnya.
Petugas BPBD Kota Sukabumi saat menangani jembatan putus di Gang Jayaniti, Kampung Babakan Jampang RT 01/10 Kelurahan Cisarua, Kecamatan Cikole, Kota Sukabumi, Oktober 2022. | Foto: BPBD Kota Sukabumi