#kejaksaan agung
Nasional28 Oktober 2024, 08:47 WIB

Kematian Wanita Sukabumi Bongkar Mafia Peradilan, Seret Hakim hingga Mantan Pejabat MA

Tindakan tiga hakim ini menjadi pukulan keras bagi korps hakim.
Mantan pejabat Mahkamah Agung, Zarof Ricar. | Foto: Istimewa
Nasional26 Oktober 2024, 14:32 WIB

Terlibat Perkara Pembunuhan Wanita Sukabumi, Eks Pejabat MA 10 Tahun Biasa Mainkan Kasus

Zarof biasa memainkan perkara ketika berdinas di MA sejak 2012 hingga 2022.
(Foto Ilustrasi) Zarof Ricar biasa mengurusi perkara kasasi di MA yang dapat menguntungkan pihak yang sedang berperkara. | Foto: Istimewa
Nasional25 Oktober 2024, 08:42 WIB

Profil Tiga Hakim Kasus Ronald Tannur, Pelaku Suap Perkara Pembunuhan Wanita Asal Sukabumi

Hakim ini sebelumnya memutus bebas Ronald Tannur atas dakwaan pembunuhan.
(Foto Ilustrasi) Tiga hakim Pengadilan Negeri Surabaya yang menangani perkara Gregorius Ronald Tannur ditangkap oleh Kejaksaan Agung. | Foto: Pixabay
Nasional24 Oktober 2024, 09:53 WIB

Jaksa Sita Uang Miliaran, Kasus Dugaan Suap Ronald Tannur Si Pembunuh Wanita Sukabumi

Kejaksaan Agung telah menetapkan tiga hakim PN Surabaya dan pengacara Ronald Tannur sebagai tersangka dan menahannya.
(Foto Ilustrasi) Kejaksaan Agung menggeledah enam tempat terkait dengan dugaan suap dalam putusan bebas Gregorius Ronald Tannur. | Foto: Istimewa
Nasional16 November 2023, 15:59 WIB

Kejagung Tunda Pemeriksaan Kasus Korupsi yang Libatkan Peserta Pemilu 2024

Kejaksaan Agung berkomitmen untuk menjaga netralitas di pemilihan umum 2024
Kejagung berkomitmen menjaga netralitas di  dan memerintahkan untuk menunda pemeriksaan dugaan tindak pidana korupsi peserta Pemilu 2024 | Foto : Ist
Nasional21 Agustus 2023, 09:53 WIB

Kejagung Tunda Proses Kasus yang Libatkan Capres-Caleg hingga Pemilu Selesai

Tujuannya untuk mengantisipasi indikasi terselubung yang bersifat Black Campaign.
(Foto Ilustrasi) Kejagung menunda proses pemeriksaan tahap penyelidikan maupun penyidikan terhadap capres dan cawapres serta caleg. | Foto: Istimewa
Nasional15 Agustus 2023, 19:40 WIB

Terlibat Skandal Pemalsuan Dokumen, Kejagung Tangkap Anggota DPR RI Ismail Thomas

Kejaksaan Agung menetapkan Anggota DPR RI dari Fraksi PDIP Ismail Thomas sebagai tersangka dalam skandal pemalsuan dokumen perjanjian pertambangan Sendawar Jaya
Ismail Thomas, Anggota DPR RI Fraksi PDI Perjuangan | Foto : Ist
Nasional03 Juli 2023, 17:22 WIB

Menpora Diperiksa Dua Jam dengan 25 Pertanyaan di Kejagung Soal Korupsi BTS

Dito diperiksa sebagai saksi untuk kasus dugaan korupsi proyek penyediaan infrastruktur BTS 4G dan infrastruktur pendukung paket 1, 2, 3, 4, dan 5 BAKTI Kominfo Tahun 2020-2022.
Menpora RI Dito Ariotedjo. | Foto: Eegan/kemenpora.go.id
Nasional17 Mei 2023, 12:27 WIB

Menkominfo Johnny G Plate Jadi Tersangka Kasus Korupsi BTS

Nilai kerugian keuangan negara akibat korupsi ini mencapai Rp 8 triliun.
Kejaksaan Agung menetapkan Menkominfo Johnny G Plate sebagai tersangka kasus korupsi proyek penyediaan infrastruktur BTS. | Foto: Istimewa
Nasional06 Desember 2022, 17:21 WIB

Progres Tol Bocimi Pasca Direktur Operasi II Waskita Karya Jadi Tersangka Korupsi

Bambang Rianto diduga melakukan penyimpangan penggunaan fasilitas pembiayaan dari beberapa bank yang dilakukan oleh PT Waskita Karya (persero) Tbk dan PT Waskita Beton Precast.
Direktur Operasi II PT Waskita Karya (persero) Tbk. periode 2018 sampai dengan sekarang Bambang Rianto jadi tersangka dugaan korupsi, Senin (5/12/2022). | Foto: Antara/HO-Puspenkum Kejagung (suara.com)