#dprd kabupaten sukabumi
DPRD Kab. Sukabumi10 Agustus 2023, 12:41 WIB
DPRD Sukabumi Apresiasi Deklarasi Kampung Tangguh Anti Narkoba di Parungkuda
Anggota DPRD Kabupaten Sukabumi menilai Deklarasi Kampung Tangguh Anti Narkoba di Parungkuda diharapkan jadi wujud nyata keseriusan semua pihak dalam melawan peredaran narkotika.DPRD Kab. Sukabumi09 Agustus 2023, 20:25 WIB
DPRD Sukabumi Minta PLTMH Segera Tangani Dampak Pembuangan Limbah di Sungai Cikaso
Dari laporan warga, hingga hari ini aliran air Sungai Cikaso masih keruh karena adanya pengurasan bendungan oleh PLTMHDPRD Kab. Sukabumi09 Agustus 2023, 00:06 WIB
Mengenal Anwar Sadad, Santri Politisi dari Pajampangan Sukabumi
Anwar Sadad adalah anggota DPRD Kabupaten Sukabumi dari Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa. Ia terpilih mewakili masyarakat Daerah Pemilihan VI Kabupaten SukabumiDPRD Kab. Sukabumi08 Agustus 2023, 20:59 WIB
Pansus III DPRD Sukabumi Ekspose Naskah Akademik Raperda PDRD
Pansus III DPRD Kabupaten Sukabumi berharap Raperda PDRD apabila sudah disahkan jadi Perda dapat memperkuat Local Taxing Power.DPRD Kab. Sukabumi08 Agustus 2023, 17:03 WIB
Meriahkan HUT RI Ke-78, Setwan DPRD Sukabumi Adakan Berbagai Perlombaan
Setwan DPRD Kabupaten Sukabumi memeriahkan HUT Kemerdekaan RI Ke-78 dengan menggelar berbagai Perlombaan.DPRD Kab. Sukabumi07 Agustus 2023, 20:30 WIB
DPRD Kabupaten Sukabumi Bentuk Panitia Khusus Bahas Raperda PDRD
Berikut nama-nama utusan Fraksi DPRD Kabupaten Sukabumi yang jadi Panitia Khusus Raperda PDRD.DPRD Kab. Sukabumi07 Agustus 2023, 18:56 WIB
DPRD dan Pemkab Sukabumi Sepakati RP2APBD 2022 Jadi Perda Definitif
DPRD Kabupaten Sukabumi dan Pemda sepakat RP2APBD Tahun 2022 menjadi Perda definitif. Keputusan tersebut tertuang dalam Rapat Paripurna.DPRD Kab. Sukabumi07 Agustus 2023, 11:59 WIB
Jajal Tol Bocimi Seksi 2, DPRD Sukabumi Cerita Pengalamannya Masuk Lewat Cigombong
Dari pintu masuk Cigombong, pengendara tidak langsung dapat ke Tol Bocimi Seksi 2.Sukabumi05 Agustus 2023, 08:59 WIB
Banggar DPRD dan TAPD Gelar Rapat Gabungan Bahas RP2APBD Sukabumi Tahun 2022
Badan Anggaran DPRD Kabupaten Sukabumi menggelar Rapat Gabungan dengan Tim Anggaran Pemerintah Daearh (TAPD) membahas evaluasi Gubernur atas Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD tahun 2022DPRD Kab. Sukabumi04 Agustus 2023, 17:07 WIB
Budi Azhar dan Legislator Jabar Serap Aspirasi Masyarakat Jampang Sukabumi
Aspirasi masyarakat tersebut yakni terkait jalan rusak ruas Jampangtengah-Kiaradua Sukabumi.DPRD Kab. Sukabumi04 Agustus 2023, 15:51 WIB
Tol Bocimi Seksi 2 Diresmikan, DPRD Sukabumi sebut Jadi Kado Merdeka dari Macet
Anggota DPRD Kabupaten Sukabumi Agus Mulyadi sambut baik diresmikannya Tol Bocimi Seksi 2 oleh Presiden Jokowi.DPRD Kab. Sukabumi03 Agustus 2023, 19:57 WIB
DPRD Sukabumi Percayakan Penanganan Masalah Bantuan Hukum Desa ke Inspektorat
Ketua Komisi 1 DPRD Kabupaten Sukabumi Paoji Nurjaman angkat bicara terkait polemik kerjasama bantuan hukum Desa.DPRD Kab. Sukabumi03 Agustus 2023, 14:27 WIB
Anjak Bicara Soal Prestasi Olahraga Lewat Penataan Lapang Citanglar Sukabumi
Kepala Desa Citanglar berterima kasih kepada Anjak karena aspirasi warga terealisasi.DPRD Kab. Sukabumi01 Agustus 2023, 16:05 WIB
Warga Nangela Sukabumi Keluhkan Kondisi Jembatan Gantung, Ini Respons DPRD
Anjak Priatama Sukma Ketua Komisi III DPRD Kabupaten Sukabumi respon keluhan warga Nangela terkait kondisi jembatan gantung.Sukabumi Memilih31 Juli 2023, 07:32 WIB
Ada 99 Bacaleg, Ayep Zaki Hadiri Rapat Konsolidasi Pemilu 2024 di Sukabumi
Ayep Zaki Menghadiri Rapat Konsolidasi Pemenangan Pemilu 2024 di Sukabumi, Minggu (30/7/2023). Kegiatan juga diikuti oleh 99 Bakal Calon Legislatif (Bacaleg).DPRD Kab. Sukabumi27 Juli 2023, 08:41 WIB
Respons Komisi IV DPRD Sukabumi terkait Kasus Kematian Peserta MPLS di Ciambar
Kasus meninggalnya MA (13), seorang siswa SMP peserta MPLS di Kecamatan Ciambar mendapat perhatian khusus dari Komisi IV DPRD Kabupaten Sukabumi.DPRD Kab. Sukabumi24 Juli 2023, 23:42 WIB
Peserta MPLS di Ciambar Tewas, Ketua DPRD Sukabumi Soroti Keamanan
Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi Yudha Sukmagara angkat bicara terkait meninggalnya siswa SMP peserta MPLS di Ciambar yang tenggelam di Sungai Cileuleuy.DPRD Kab. Sukabumi24 Juli 2023, 12:13 WIB
Komisi IV DPRD Sukabumi Minta Disdik Evaluasi Kegiatan MPLS
Wakil Ketua Komisi IV DPRD Kabupaten Sukabumi, Muhamad Yusuf meminta Dinas Pendidikan (Disdik) melakukan evaluasi dan pengawasan terhadap kegiatan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS).DPRD Kab. Sukabumi24 Juli 2023, 09:32 WIB
Mengenal Yusuf Ridwan, Legislator Senior nan Kiai dari Cibaraja Sukabumi
Drs. KH. Yusuf Ridwan adalah legislator senior DPRD Kabupaten Sukabumi dari Fraksi Partai Persatuan Pembangunan (PPP).DPRD Kab. Sukabumi23 Juli 2023, 21:26 WIB
Pandum Raperda PDRD, F-Gerindra DPRD Sukabumi Minta Pemda Tekan Kebocoran PAD
Selain itu dalam Pandum Raperda PDRD, Fraksi Partai Gerindra DPRD Kabupaten Sukabumi meminta Pemda optimalisasi pungutan pajak dan retribusi.BERITA TERPOPULER