#dp2kbp3a
Sukabumi12 Mei 2023, 13:53 WIB

Cegah Kekerasan Seksual, Psikolog Bahas Underwear Rule kepada Pelajar Kota Sukabumi

DP2KBP3A Kota Sukabumi melalui tenaga psikolog Dikdik Hardy menjelaskan terkait underwear rule kepada para pelajar.
Kegiatan pendekatan deteksi dini kekerasan seksual di salah satu sekolah di Kota Sukabumi pada Jumat (12/5/2023). | Foto: SU/Asep Awaludin
Sukabumi05 Mei 2023, 11:34 WIB

DP2KBP3A akan Dampingi Korban Dugaan Pencabulan di Citamiang Sukabumi

Dugaan pencabulan ini menyita perhatian publik. Betapa tidak, terduga pelaku sudah melakukan aksi bejatnya sejak 2015.
(Foto Ilustrasi) DP2KBP3A Kota Sukabumi akan mendampingi korban kasus dugaan pencabulan anak di bawah umur di Kecamatan Citamiang. | Foto: Freepik
Sukabumi04 Mei 2023, 14:37 WIB

Masuk Tiga Besar Jabar, DP2KBP3A Kota Sukabumi Terima Tim Rechecking KB Pria

Tim rechecking melakukan interview kepada KB Pria Idaman Kota Sukabumi.
DP2KBP3A Kota Sukabumi menerima tim rechecking KB Pria Idaman yang masuk tiga besar tingkat Jawa Barat. | Foto: Instagram/@dp2kbp3a_kotsi
Sukabumi12 April 2023, 12:26 WIB

Pemkot Sukabumi Beri Tips Cegah Kenakalan Remaja, Termasuk Pola Asuh saat Ramadan

Wali Kota Sukabumi Achmad Fahmi mengatakan Ramadan merupakan momen yang tepat untuk kembali menguatkan jalinan keluarga dan pola asuh anak.
(Foto Ilustrasi) Wali Kota Sukabumi Achmad Fahmi dan DP2KBP3A mengajak para orang tua memperhatikan pola asuh untuk menghindarkan anak terlibat berbagai kasus kenakalan. | Foto: Pixabay
Sukabumi07 April 2023, 10:44 WIB

Cegah Stunting, DP2KBP3A Kota Sukabumi Gelar Semarak Ramadhan Kampung Berkualitas

DP2KBP3A Kota Sukabumi menyatakan Semarak Ramadhan Cegah Stunting Kampung Berkualitas diisi beberapa kegiatan.
Semarak Ramadhan Cegah Stunting Kampung Berkualitas yang digelar DP2KBP3A Kota Sukabumi di Kecamatan Cibeureum, Kamis, 6 April 2023. | Foto: Instagram/@dp2kbp3a_kotsi
Sukabumi06 Maret 2023, 12:05 WIB

Gugus Tugas KLA Harus Pastikan Hak Anak di Kota Sukabumi Terpenuhi

Wali Kota Sukabumi Achmad Fahmi mengatakan KLA bukan sekadar meraih penilaian terbaik, namun memastikan hak anak terpenuhi.
(Foto Ilustrasi) DP2KBP3A Kota Sukabumi membahas tentang KLA. | Foto: Pixabay
Sukabumi02 Maret 2023, 16:23 WIB

Komitmen Jadi KLA, Pemkot Sukabumi Mulai Bersiap Hadapi Penilaian Tahun 2023

Rakor KLA ini dipimpin langsung oleh Sekretaris Daerah Kota Sukabumi Dida Sembada.
Pemerintah Kota Sukabumi menggelar rapat koordinasi gugus tugas Kota Layak Anak (KLA) di Balai Kota Sukabumi, Kamis (2/3/2023). | Foto: Dokpim Kota Sukabumi
Sukabumi06 Februari 2023, 13:47 WIB

DP2KBP3A Kota Sukabumi Lakukan Layanan KB dan Koordinasi P2WKSS

Kabar kegiatan itu disampaikan DP2KBP3A Kota Sukabumi lewat unggahan akun Instagram.
DP2KBP3A Kota Sukabumi saat melakukan layanan KB Metoda Kontrasepsi Jangka Panjang (MKJP). | Foto: Instagram/@dp2kbp3a_kotsi
Sehat01 Februari 2023, 15:34 WIB

Percepatan Penurunan Stunting, DP2KBP3A Kota Sukabumi Bina Keluarga Balita

Selain merangkul remaja putri, keluarga balita juga akan menjadi fokus dari program sosialisasi dan pendampingan DP2KBP3A Kota Sukabumi dalam menangani stunting.
Ilustrasi. Untuk memastikan tidak ada kasus stunting baru, DP2KBP3A Kota Sukabumi perkuat program Bina Keluarga Balita (Sumber: pixabay)
Life18 Januari 2023, 20:33 WIB

Dekati Remaja Putri, Upaya DP2KBP3A Kota Sukabumi untuk New Zero Stunting

Remaja putri akan menjadi fokus penanganan untuk masalah ini. DP2KBP3A akan mengupayakan sekuat tenaga, untuk memastikan tidak ada kasus-kasus stunting baru dimasa mendatang.
Ilustrasi hamil. Remaja putri akan menjadi fokus penanganan DP2KBP3A Kota Sukabumi untuk masalah stunting DP2KBP3A (Sumber: pixabay)
Life18 Januari 2023, 15:26 WIB

Hamil Diluar Nikah, DP2KBP3A Kota Sukabumi Efektifkan PIKR dan Posrem

DP2KBP3A. Kabid Ritta Rosita mengatakan DP2KBP3A punya program program khusus untuk mengantisipasi fenomena hamil diluar nikah, khususnya remaja atau pelajar.
Ilustrasi hamil diluar nikah. (Sumber: pixabay)