#buruh
Sukabumi09 Mei 2023, 23:09 WIB

BPJS Ketenagakerjaan Sukabumi Temui Buruh, Jawab Keluhan Calo hingga Program JKP

Kepala Kantor BPJS Ketenagakerjaan Cabang Sukabumi Oki Widya Gandha menemui langsung para buruh dan menjawab setiap keluhan yang disampaikan.
Buruh yang tergabung dalam SP TSK SPSI Sukabumi lakukan aksi demonstrasi di depan kantor BPJS Ketenagakerjaan Sukabumi, Selasa (9/5/2023). (Sumber : SU/Asep Awaludin)
Life30 April 2023, 06:30 WIB

Sejarah Hari Buruh 1 Mei: Kota Lumpuh Tanpa Pekerja dan Demo Tuntut Upah

Sejarah Hari Buruh 1 Mei diantaranya untuk memperingati Kota Lumpuh Tanpa Pekerja serta aksi demonstrasi besar-besaran dengan tuntutan jam kerja dan upah yang layak.
Aksi Perempuan Mahardhika Suarakan Nasib Buruh Pabrik Wanita di Museum Palagan Bojongkokosan, Parungkuda, Sukabumi, Minggu (5/3/2023). | Sejarah Hari Buruh 1 Mei: Kota Lumpuh Tanpa Pekerja dan Demo Tuntut Upah (Sumber : Istimewa)
DPRD Kab. Sukabumi14 April 2023, 00:56 WIB

Sambangi Pabrik AMDK, DPRD Sukabumi: Mayoritas Sudah Cairkan THR Bagi Pekerjanya

Dalam kunjungan tersebut, Komisi IV DPRD Kabupaten Sukabumi mengapresiasi pihak perusahaan sudah mencairkan THR bagi karyawannya jauh-jauh hari sebelum Idulfitri.
Anggota Komisi IV DPRD Kabupaten Sukabumi saat menyambangi PT Djojonegoro C-1000. (Sumber : Istimewa)
Nasional12 April 2023, 22:04 WIB

Kronologi Buruh Sukabumi Meninggal di Atas Kapal Saat Mudik dari Papua

Jenazah buruh Sukabumi yang meninggal di atas kapal KM Gunung Dempo kini sudah dimakamkan di Cibadak sesuai permintaan keluarganya.
Kapal Laut KM Gunung Dempo (Sumber : Ilustrasi/Istimewa)
Sukabumi12 April 2023, 03:43 WIB

Mudik dari Papua, Buruh Asal Sukabumi Ditemukan Meninggal di Atas Kapal

Jenazah buruh tersebut dikabarkan kini sudah dikebumikan di daerah Cibadak Sukabumi.
Ilustrasi. Seorang buruh asal Sukabumi bernama Mamat (56 tahun) ditemukan meninggal dunia di atas Kapal Motor (KM) Gunung Dempo saat perjalanan mudik dari Manokwari Papua Barat. (Sumber : Freepik)
Nasional21 Maret 2023, 19:11 WIB

Izinkan Upah Dipangkas, Menaker Dituding Langgengkan Kemiskinan Buruh Perempuan

Koordinator Perempuan Mahardhika Sukabumi, Lilis Suryati menyebut kebijakan pengurangan upah akan membuat hidup buruh perempuan semakin terpuruk di dalam kemiskinan.
Aksi Perempuan Mahardhika Suarakan Nasib Buruh Pabrik Wanita di Museum Palagan Bojongkokosan, Desa Bojongkokosan, Kecamatan Parungkuda, Kabupaten Sukabumi, Minggu (5/3/2023). (Sumber : Istimewa)
Nasional19 Maret 2023, 18:39 WIB

Aturan Pemotongan Gaji Buruh Hingga 25%, Kemnaker: THR Tetap Full

Dirjen PHI Jamsos, Indah Anggoro Putri mengatakan perhitungan THR karyawan tetap mengacu pada kesepakatan sebelum Permenaker 5/2023 diterbitkan.
Dirjen PHI Jamsos Kemnaker, Indah Anggoro Putri | Permenaker 5/2023 Atur Pemotongan Gaji Sampai 25%, Kemnaker: THR Tetap Full (Sumber : Instagram/@kemnaker)
Inspirasi10 Januari 2023, 20:56 WIB

Berbekal Uang Pesangon PHK, Pasangan Muda di Sukabumi Ini Terinspirasi Mochi

Dengan uang pesangon PHK dari pabrik, mereka berjuang lewat bisnis rumahan sebagai produsen bakery, dan mochi adalah inspirasinya.
Mochi dan berbagai kue kusuka, produksi pasangan muda di Sukabumi yang bangkit dari PHK (Sumber: istimewa)
Sukabumi10 Januari 2023, 11:26 WIB

Perusahaan Sepatu di Sukalarang Sukabumi Kurangi 850 Karyawan

Dalam kondisi operasional yang sulit, perusahaan sepatu ini terus berusaha mempertahankan kesempatan bekerja bagi semua karyawan.
(Foto Ilustrasi) Salah satu perusahaan sepatu di Sukalarang, Kabupaten Sukabumi, mengurangi 850 karyawannya. | Foto: Pixabay
Nasional09 Januari 2023, 10:10 WIB

Mengenal Sistem Outsourcing yang Dihidupkan Lewat Perpu Cipta Kerja

Peraturan outsourcing (alih daya) diterbitkan sejak masa kepemimpinan Presiden Megawati Soekarnoputri.
(Foto Ilustrasi) Outsourcing merupakan istilah yang tidak asing dalam dunia kerja. | Foto: Pixabay
Nasional04 Januari 2023, 14:21 WIB

Daftar 10 Pekerja yang Tak Bisa Kena PHK Sepihak Menurut Perpu Cipta Kerja

Di luar 10 katetori pekerja yang tak bisa di-PHK sepihak, Perpu Cipta Kerja ditolak tak hanya oleh kalangan pengusaha, tapi juga buruh.
(Foto Ilustrasi) Perpu Cipta Kerja mengatur 10 kategori pekerja yang tak bisa terkena PHK sepihak. | Foto: Unsplash/@jontyson
Sukabumi09 Desember 2022, 11:54 WIB

Tak Hanya UMK 2023, Buruh Sukabumi Minta Ada Aturan Upah Pekerja di Atas Satu Tahun

SP TSK-SPSI Kabupaten Sukabumi menilai keputusan tersebut bukan keputusan ideal dan membahagiakan semua pihak termasuk buruh.
Buruh anggota SP TSK-SPSI Kabupaten Sukabumi saat berunjuk rasa soal UMK. | Foto: SP TSK-SPSI Kabupaten Sukabumi
Keuangan01 Desember 2022, 14:15 WIB

UMP Jabar 2023 Naik 7,88 Persen, Ridwan Kamil: Selamatkan Buruh dan Dunia Usaha

keputusan UMP Jabar 2023 dan landasan yang dipakai adalah keberpihakan Gubernur pada buruh, sekaligus menjaga dunia usaha di Jawa Barat
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil | Foto: Istimewa
Jawa Barat29 November 2022, 17:30 WIB

UMP 2023 Jawa Barat Diminta Naik 12 Persen, Buruh: Untuk Tingkatkan Daya Beli

Konfederasi Serikat Pekerja Seluruh Indonesia meminta UMP 2023 Jawa Barat naik 12 persen
(Ilustrasi) Konfederasi Serikat Pekerja Seluruh Indonesia meminta UMP 2023 Jawa Barat naik 12 persen | Foto: Unplash
Sukabumi31 Oktober 2022, 18:56 WIB

PHK Melanda, Buruh dan Warga Benda Cicurug Sukabumi Datangi Pabrik Garmen

"Hari ini terakhir saya bekerja sesuai kontrak. Kami berharap bisa diperpanjang. Apalagi warga sekitar seharusnya dipekerjakan kembali."