Jembatan Cicewol Diresmikan, BPBD Sukabumi Apresiasi Dukungan Masyarakat

Minggu 03 September 2023, 19:19 WIB
Kalak BPBD Wawan Godawan bersama Bupati Sukabumi Marwan Hamami saat peresmian Jembatan Cicewol | Foto : Ist

Kalak BPBD Wawan Godawan bersama Bupati Sukabumi Marwan Hamami saat peresmian Jembatan Cicewol | Foto : Ist

SUKABUMIUPDATE.com - Kepala Pelaksana (Kalak) Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Sukabumi, Wawan Godawan mengucapkan terima kasih kepada masyarakat Kecamatan Cicurug dan Cidahu atas dukungan yang diberikan dalam pelaksanaan pembangunan Jembatan Cicewol.

Hal tersebut disampaikan Wawan Godawan usai menghadiri peresmian jembatan Cicewol oleh Bupati Sukabumi Marwan Hamai pada Minggu (03/09/2023).

Godawan menggaris bawahi bahwa kesuksesan pembangunan jembatan ini tidak mungkin tercapai tanpa partisipasi aktif dan pemahaman mendalam dari lapisan masyarakat setempat.

"Saya barangkali ucapkan terima kasih kepada seluruh lapisan masyarakat kecamatan Cicurug dan Cidahu yang sudah membantu atas suksesnya pelaksanaan pembangunan Jembatan Cicewol. Artinya tanpa dukungan mereka ini, percepatan tidak seperti sekarang," ungkapnya kepada sukabumiupdate.com.

Baca Juga: Hari Jadi Kabupaten Sukabumi, Distan Kembali Gelar Festival Kendaraan Bunga Hias

Ia juga memuji peran masyarakat yang luar biasa dalam menghadapi perubahan arus lalu lintas dan penutupan jalur yang diperlukan selama proses pembangunan. Pemahaman dan kerjasama masyarakat setempat menjadi kunci sukses dalam menjalankan proyek ini tanpa hambatan berarti.

"Harapannya pembangunan ini dapat bermanfaat bagi masyarakat Kecamatan Cicurug dan Cidahu," tambahnya.

Diberitakan sebelumnya, berdasarkan hasil peninjauan, Kepala Pelaksana (Kalak) BPBD Kabupaten Sukabumi Wawan Godawan memastikan dari sisi struktur jembatan semuanya sudah terpenuhi.

Wawan menuturkan, pembangunan Jembatan Cicewol ini bisa terlaksana atas bantuan pendanaan dari Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) melalui hibah RR (rehabilitasi dan rekonstruksi).

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkait
Berita Terkini
Life24 November 2024, 10:43 WIB

Liburan di Musim Penghujan: Petualangan Virtual – Jelajahi Dunia dari Rumah

Musim penghujan sering kali memaksa kita untuk berdiam diri di rumah, menikmati kenyamanan di dalam ruangan. Namun, dengan kemajuan teknologi, hujan yang turun bisa menjadi kesempatan untuk menjelajahi dunia tanpa harus melangkah keluar rumah.
Petualangan Virtual, Jelajahi Dunia dari Rumah (Sumber : Freepik)
Sukabumi Memilih24 November 2024, 10:25 WIB

Hari Tenang Pilkada 2024 Sukabumi, Ada Sanksi Berat Jika Melanggar

Pemungutan suara akan diselenggarakan pada Rabu (27/11/2024). Ini berarti, masa tenang Pilkada 2024 akan berlangsung pada 24-26 November 2024.
Apel Siaga dan Patroli Pengawasan masa tenang Pilkada Kota Sukabumi 2024 | Foto : Sukabumiupdate
Inspirasi24 November 2024, 10:00 WIB

Lowongan Kerja Sebagai Visual Merchandising Area, Penempatan di Kota Sukabumi

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Ilustrasi. Lowongan Kerja Sebagai Visual Merchandising Area, Penempatan di Kota Sukabumi. (Sumber : Freepik)
Sukabumi24 November 2024, 09:21 WIB

Tanah Longsor di Cidolog Sukabumi, 14 Domba Garut Milik Warga Tertimbun

Longsor ini menyebabkan kandang berserta 14 ekor domba Garut bersertifikat milik seorang peternak di Cidolog Sukabumi tertimbun, dan baru diketahui oleh warga pada pagi harinya, Sabtu (23/11/2024).
Longsor di Cidolog Sukabumi, timbun kandang serta 14 ekor domba garut | Foto : Sukabumiupdate.com
Sehat24 November 2024, 09:00 WIB

Cara Membuat Air Rebusannya Kayu Manis dan Mengenal 5 Manfaat Kesehatannya

Kayu manis adalah salah satu rempah-rempah yang memiliki khasiat luar biasa untuk kesehatan.
Ilustrasi - Kayu manis adalah salah satu obat herbal yang bermanfaat bagi kesehatan. (Sumber : Pexels.com/@Ngô Trọng An)
Sukabumi24 November 2024, 08:50 WIB

Sopir Hilang Kendali, Penyebab Honda CRV Tabrak Truk Molen di Cibadak

Kronologi kecelakaan lalu lintas yang terjadi di Jalan Siliwangi, tepatnya di Kampung Cibadak, Kelurahan Cibadak, Kecamatan Cibadak, Kabupaten Sukabumi, pada Sabtu (23/11/2024) sekitar pukul 17.30 WIB
Truk molen yang terlibat kecelakaan di depan kantor Kelurahan Cibadak, Kecamatan Cibadak, Kabupaten Sukabumi, Sabtu sore (23/11/2024). | Foto: Istimewa
DPRD Kab. Sukabumi24 November 2024, 08:38 WIB

DPRD Kabupaten Sukabumi Tetapkan 20 Propemperda 2025, Berikut Daftarnya!

DPRD Kabupaten Sukabumi bersama Pemerintah Kabupaten Sukabumi menyepakati 20 Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) sebagai bagian dari Program Pembentukan Peraturan Daerah (Propemperda) Tahun 2025.
Bayu Permana, Anggota DPRD Kabupaten Sukabumi Fraksi PKB | Foto : Ibnu Sanubari
Food & Travel24 November 2024, 08:00 WIB

Resep Kue Lapis Surabaya 4 Telur, Stok Camilan Manis di Rumah untuk Keluarga

Kue Lapis Surabaya biasanya terdiri dua lapisan kuning dan satu lapisan cokelat.
Resep Kue Lapis Surabaya 4 Telur, Stok Camilan Manis di Rumah untuk Keluarga. Foto: IG/barecamagazine
Science24 November 2024, 06:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 24 November 2024, Pagi Berawan dan Siang Hujan

Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca hujan ringan dan beberapa diantaranya hujan deras disertai petir saat siang hari pada 24 November 2024.
Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca hujan saat siang hari pada 24 November 2024.(Sumber : Pixabay.com/@Horacio30).
Sukabumi23 November 2024, 23:52 WIB

Puluhan Rumah di Cidadap Sukabumi Terendam Banjir, Warga Berupaya Selamatkan Barang

Hingga kini warga masih berupaya menyelamatkan barang-barang.
Situasi banjir di Kampung Ciyocok, Desa Cidadap, Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi, Sabtu malam (23/11/2024). | Foto: Istimewa