Polres Sukabumi Kota Buru Terduga Pelaku Penipuan Pajak Kendaraan

Selasa 09 Mei 2023, 23:14 WIB
AKP Yanto Sudiarto, Kasatreskrim Polres Sukabumi Kota | Foto : Oksa

AKP Yanto Sudiarto, Kasatreskrim Polres Sukabumi Kota | Foto : Oksa

SUKABUMIUPDATE.com – Satuan Reskrim Polres Sukabumi Kota terus bekerja keras mendeteksi keberadaan RES, terduga pelaku penipuan dan penggelapan pajak kendaraan di Samsat Kota Sukabumi.

Kasat Reskrim Polres Sukabumi Kota, AKP Yanto Sudiarto mengatakan, Jajarannya telah melakukan berbagai upaya untuk mengetahui keberadaan terduga pelaku.

"Terkait kasus ini, prosesnya masih berjalan dan pastinya, kami pun masih melakukan upaya pengejaran terhadap terduga pelaku," kata Yanto kepada awak media, Selasa (9/5/2023).

"Kami harap masyarakat, khususnya pelapor bisa bersabar, kami akan terus bekerja keras menangkap terduga pelaku dan kami juga memohon bantuannya, bila ada warga yang melihat atau mengetahui keberadaan pelaku, bisa langsung melaporkannya kepada kami secara langsung atau melalui program Lapor Pak Polisi SIAP MAS di nomor WhatsApp 082126054961," sambungnya.

Baca Juga: Walikota Sukabumi Sambut Kunker Kapolda Jabar: Persiapan Pengaman Pemilu 2024

Yanto memastikan, kasus dugaan tindak pidana penipuan dan penggelapan yang diduga melibatkan oknum tenaga honorer Pusat Pengelolaan Pendapatan Daerah Wilayah (P3DW) Kota Sukabumi berjalan sesuai dengan prosedur.

"Dapat kami pastikan bahwa penanganan kasus dugaan penipuan dan penggelapan pajak kendaraan ini berjalan sesuai dengan standar prosedur yang ada," terang Yanto.

"Jadi kami dari Sat Reskrim telah menerima Satu laporan Polisi pada 31 Desember 2022 dan Tiga pengaduan di awal bulan Februari 2023. Dari laporan dan pengaduan ini, kami telah melakukan langkah Kepolisian dengan memeriksa beberapa orang saksi dan sekarang masih dalam tahap pencarian terhadap terduga pelaku." pungkasnya.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkait
Berita Terkini
Sukabumi Memilih28 Agustus 2024, 23:27 WIB

Muraz-Andri Lanjut Tes Kesehatan, Usai Lengkapi Berkas Pendaftaran Di KPU Kota Sukabumi

KPU Kota Sukabumi menyatakan paslon Muraz-Andri akan lanjut ke tahapan pemeriksaan kesehatan di RSUD R Syamsudin SH setelah memenuhi semua peryaratan calon.
Paslon Muraz-Andri saat tiba di Kantor KPU Kota Sukabumi. Selasa (27/82024) | Foto : Asep Awaludin
Inspirasi28 Agustus 2024, 22:47 WIB

IDC 2024: Inovasi Berita Agar Pembaca Mudah Memahami, Bercerita dalam Berita

Perusahaan media atau publisher dituntut untuk berinovasi dalam menciptakan produk berita yang tidak hanya berkualitas, tetapi juga mudah dipahami agar dapat menarik lebih banyak pembaca.
Diskusi di Indonesia Digital Conference (IDC) 2024 yang digelar AMSI dengan tema "Inovasi Cara Bercerita (Storytelling) dan Jurnalisme untuk Audience Digital" di Hotel Santika Premiere, Jakarta, Rabu (28/8/2024) | Foto : Istimewa
Sukabumi Memilih28 Agustus 2024, 22:35 WIB

Berkas Asep Japar-Andreas Dinyatakan Lengkap, KPU Sukabumi Jadwalkan Tes Kesehatan

KPU Kabupaten Sukabumi mengumumkan bahwa pasangan Asep Japar dan Andreas telah menjadi pendaftar pertama sebagai calon Bupati dan Wakil Bupati Sukabumi dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 2024
Konferensi pers KPU Kabupaten Sukabumi terkait berkas pendafataran Asep Japar-Andreas untuk Pilkada 2024 | Foto : Ibnu Sanubari
Sukabumi28 Agustus 2024, 21:52 WIB

Siswa SMP Tewas Usai Jadi Korban Pembacokan Brutal di Cicurug Sukabumi

Seorang pelajar SMP di Kampung Cicewol, Desa Mekarsari RT 2/1, Kecamatan Cicurug, Kabupaten Sukabumi, GP (15 tahun), menjadi korban pembacokan hingga tewas
Ilustrasi pembacokan. (Sumber : Magang Universitas Nusa Putra)
Sukabumi Memilih28 Agustus 2024, 20:40 WIB

Fahmi-Dida Usai 9 Jam Diperiksa Kesehatan: Menggembirakan, Insyaallah Aman

Proses pemeriksaan kesehatan terhadap pasangan calon Walikota dan Wakil Walikota Sukabumi Achmad Fahmi dan Dida Sembada usai dilaksanakan. Pemeriksaan memakan waktu hingga 9 jam di RASD R. Syamsudin SH, Rabu (28/8/2024).
Pasangan calon Walikota dan Wakil Walikota Sukabumi Fahmi-Dida usai pemeriksaan kesehatan di RSUD R Syamsudin SH Kota Sukabumi, Rabu (28/8/2024) | Foto : Asep Awaludin
Sukabumi28 Agustus 2024, 20:02 WIB

Respons Disdik soal Guru di Cibitung Sukabumi Arungi Sungai Cikaso dengan Perahu Bocor

Kepala Disdik Kabupaten Sukabumi Eka Nandang mengaku telah mendapat informasi terkait kondisi para guru di Cibitung yang naik perahu bocor demi mengajar.
Sejumlah guru di Cibitung Sukabumi naiki perahu bocor untuk seberangi Sungai Cikaso demi mengajar. (Sumber : Tangkapan layar video/Istimewa)
Food & Travel28 Agustus 2024, 20:00 WIB

Curug Cigamea Bogor, Pesona Dua Air Terjun di Kaki Gunung Salak

Tersembunyi di tengah rimbunnya hutan Bogor, Curug Cigamea menawarkan pesona alam yang begitu memukau.
Tersembunyi di tengah rimbunnya hutan Bogor, Curug Cigamea menawarkan pesona alam yang begitu memukau. (Sumber : Instagram/@ardigouw_/@ur_memey).
Sukabumi28 Agustus 2024, 19:50 WIB

Ikan Layang Ekor Merah Kembali Muncul Di Laut Ciemas Sukabumi

Perairan laut Geopark Ciletuh Sukabumi atau Ciletuh Palabuhanratu UNESCO Global Geopark (CPUGGp) di Kecamatan Ciemas, Kabupaten Sukabumi, kembali diserbu ikan Layang ekor merah
Ikan Salayang atau Layang ekor merah hasil tangkapan perahu bagan di laut Ciemas Sukabumi | Foto : Ragil Gilang
Sukabumi Memilih28 Agustus 2024, 19:18 WIB

Naik Mobil Klasik, Asjap-Andreas Resmi Daftar Cabup-Cawabup Sukabumi ke KPU

Paslon Asjap-Andreas resmi mendaftar maju Pilkada 2024 ke KPU Kabupaten Sukabumi dengan diusung 5 partai politik.
Paslon Asjap-Andreas saat tiba di Kantor KPU Kabupaten Sukabumi dengan naik mobil klasik Jeep Willys. (Sumber : SU/Ibnu)
Food & Travel28 Agustus 2024, 19:00 WIB

7 Makanan yang Bisa Mempengaruhi Bau Badan Seseorang, Rempah Hingga Bawang

Rempah-rempah juga mengandung senyawa volatil yang dapat diserap ke dalam aliran darah dan dilepaskan melalui kelenjar keringat, sehingga menimbulkan bau yang khas.
Ilustrasi. Makanan yang Bisa Mempengaruhi Bau Badan Seseorang (Sumber : Freepik/azerbaijan_stockers)