SENTIL Teknik Sipil Nusa Putra Sukabumi, Bahas Rancangan Konstruksi yang Aman

Kamis 08 Desember 2022, 15:09 WIB
Pemateri menjelaskan pentingnya pemakaian seragam safety dalam sebuah proyek di dalam Seminar Teknik Sipil dan Lingkungan atau SENTIL 2022 Universitas Nusa Putra Sukabumi, Kamis (8/12/2022). | Foto: SU/Abdi/Magang

Pemateri menjelaskan pentingnya pemakaian seragam safety dalam sebuah proyek di dalam Seminar Teknik Sipil dan Lingkungan atau SENTIL 2022 Universitas Nusa Putra Sukabumi, Kamis (8/12/2022). | Foto: SU/Abdi/Magang

SUKABUMIUPDATE.com - Program Studi S1 Teknik Sipil Universitas Nusa Putra Sukabumi menggelar Seminar Teknik Sipil dan Lingkungan atau SENTIL. Seminar nasional ini merupakan acara besar tahunan kedua dari Program Studi S1 Teknik Sipil Unversitas Nusa Putra.



SENTIL kali ini mengusung tema Implementasi Perancangan Struktur Konstruksi dengan Mengedepankan Keselamatan Konstruksi dan Optimalisasi Biaya. Dilaksanakan pada Kamis (8/12/2022) secara virtual melalui aplikasi Zoom.

Dibuka pukul 08.00 WIB, seminar kali ini menghadirkan narasumber dari berbagai kampus di Indonesia serta praktisi ahli di bidangnya seperti Ir. Fitri Nugraheni, S.T., M.T., Ph.D.,IPM., yang merupakan dosen tetap pada Program Studi Teknik Sipil di Universitas Islam Indonesia (UII), lalu Dr. Ir. H. Sri Wiwoho Mudjanarko ST., MT., IPM., selaku Wakil Rektor III Bidang Riset dan Ka-PPM dan juga sebagai dosen Teknik Sipil Narotama Surabaya, serta Kurniawan Bima Aryateja SE.,MM selaku Ahli Muda-Human capital dengan keahlian utama Human Resource Generalist di PT Wijaya Arya (Persero) Tbk.

Baca Juga: UKMK GANAS Nusa Putra Raih Juara Harapan Lomba Video Edukasi HIV/AIDS

Disebutkan Utamy Sukmayu Saputri selaku ketua penyelenggara SENTIL 2022, acara ini diharapkan mempertemukan peneliti, praktisi, mahasiswa, serta masyarakat dan pelaku industri di bidang manajemen dan informatika. Seminar nasional teknik sipil dan lingkungan 2022 ke-2 juga akan menampilkan berbagai makalah teoritis dan empiris yang berfokus pada bidang-bidang terkait dengan dunia teknik sipil.

“Harapannya acara ini dapat berlangsung lagi dengan jauh lebih baik lagi dan peserta yg bergabung bisa lebih banyak. Dan apa yang pemateri sampaikan dapat bermanfaat bagi para peserta yang telah mengikuti acara tersebut,” kata Utami kepada sukabumiupdate.com.

Rangkaian acara ini dimulai dengan menyanyikan lagu Indonesia Raya dan Mars Nusa Putra, berlanjut pembukaan oleh ketua panitia SENTIL 2022, lalu sambutan dari Perwakilan Prodi Teknik Sipil Ir. Paikun, ST.,MT.,IPM.,ASEAN Eng., dan sambutan sekaligus pembukaan oleh Wakil Rektor 2 Universitas Nusa Putra Nunik Destriani, M.Kom.

Baca Juga: Peringatan Hari Aids Sedunia, UKMK GANAS dan Nusa Putra Raih Penghargaan

Acara berlanjut dengan pemaparan materi mengenai implementasi perancangan struktur konstruksi dengan mengedepankan keselamatan konstruksi dan optimalisasi biaya oleh ketiga narasumber yang diisi dengan sesi tanya jawab. Setelah itu ada sesi pararel yang dibagi ke dalam tiga room Zoom yang di mana setiap peserta mempresentasikan paper yang telah dikumpulkan sebelumnya kepada panitia penyelenggara, hingga terakhir pengumuman paper terbaik.

Acara ini diikuti oleh sekitar 40 peserta dari Universitas Nusa putra, Universitas Islam Indonesia Yogyakarta, dan Politeknik Negeri Jakarta. Utami mengucapkan terima kasih kepada seluruh panitia yang telah bekerja keras sehingga acara ini dapat terselenggara dengan baik.

(Advertorial)

Reporter: Abdi/Magang

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkait
Berita Terkini
Science22 November 2024, 11:13 WIB

14 Kecamatan di Sukabumi Waspada! BMKG Keluarkan Peringatan Potensi Banjir

BMKG memprakirakan intensitas curah hujan di sebagian besar wilayah Jawa Barat pada dasarian atau sepuluh hari ketiga November 2024 berkategori menengah hingga tinggi.
Ilustrasi. Motor terseret banjir di Gang Peda Pasar kawasan Ahmad Yani Kota Sukabumi, 5 November 2024. (Sumber: istimewa)
Sukabumi22 November 2024, 11:02 WIB

Warga Jampangtengah Sukabumi Dibacok OTK hingga Luka Parah di Kepala dan Dagu

Seorang pria di Jampangtengah Sukabumi mengalami luka parah di kepala dan dagu usai dibacok sajam oleh orang tak dikenal (OTK).
Ilustrasi. Seorang pria warga Jampangtengah Sukabumi dibacok OTK hingga luka parah. (Sumber Foto: Istockphoto/ Zoka74)
Inspirasi22 November 2024, 11:00 WIB

Sarjana dengan IPK 3,00 Cari Kerja? Cek Info Loker Jawa Barat Berikut!

Lulusan S1 masih nganggur? Berikut Info Loker Jawa Barat untuk Anda!
Ilustrasi. Karyawan Tetap. Info Loker Jawa Barat Lulusan Sarjana dengan IPK 3,00 (Sumber : Freepik/@katemangostar)
Sehat22 November 2024, 10:46 WIB

Tips Menjaga Kebugaran Tubuh di Musim Penghujan

Musim penghujan memang membawa udara sejuk dan nyaman, namun juga dapat menjadi tantangan bagi kebugaran tubuh. Artikel ini memberikan beberapa tips untuk tetap aktif meski cuaca tidak mendukung.
Menjaga Kebugaran Tubuh di Musim Penghujan (Sumber : Freepik/@pvproductions)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 10:15 WIB

Ustaz Totong Ungkap Alasan Dukung Ayep Zaki-Bobby di Pilkada Kota Sukabumi: Insyaallah Menang

Dalam berbagai kesempatan Ustaz Totong menyampaikan alasannya mendukung Ayep Zaki-Bobby Maulana di Pilkada Kota Sukabumi 2024.
Mantan Ketua DPD PKS Kabupaten Sukabumi, Totong Suparman. (Sumber : Istimewa)
Sehat22 November 2024, 10:00 WIB

7 Khasiat Belimbing untuk Kesehatan, Salah Satunya Atasi Maag

Belimbing memang menyimpan segudang manfaat bagi kesehatan. Buah yang satu ini memiliki rasa yang segar dan kandungan nutrisi yang cukup lengkap.
Ilustrasi - Belimbing, selain enak ternyata memiliki sejumlah manfaat kesehatan. | (Sumber : Pixabay.com/sarangib)
Internasional22 November 2024, 09:57 WIB

Prabowo Perpanjang Kunjungan Luar Negeri, Setelah dari Inggris ke Uni Emirat Arab

Awalnya, Inggris menjadi negara terakhir dalam rangkaian kunjungan luar negeri Presiden Prabowo Subianto yang dilakukan sejak 8 November 2024.
Presiden Prabowo Subianto saat menghadiri KTT G20 yang berlangsung di Museum of Modern Art (MAM), Rio de Janeiro, Brasil, pada Senin, 18 November 2024. (Sumber : Setneg RI)
Food & Travel22 November 2024, 09:00 WIB

Resep Scrambled Egg Toast, Roti Panggang Telur Creamy yang Simpel Dibuat

Scrambled Egg Toast sangat populer sebagai menu sarapan karena praktis, lezat, dan kaya protein.
Ilustrasi. Scramble Egg Toast. (Sumber : Freepik/Timolina)
Sukabumi22 November 2024, 08:36 WIB

Pohon Duku 12 Meter Tumbang Rusak Rumah Warga Nagrak Sukabumi

Dampak hujan deras, pohon duku setinggi 12 meter tumbang rusak rumah warga di Nagrak Sukabumi.
Kondisi rumah yang tertimpa pohon duku tumbang di Desa Pawenang, Nagrak Sukabumi, Kamis, 21 November 2024 | Foto : P2BK Nagrak
Sehat22 November 2024, 08:00 WIB

13 Manfaat Petai untuk Kesehatan: Kunci Jantung Sehat dan Tubuh Bugar

Meski sering dikeluhkan karena baunya yang menyengat, petai ternyata memiliki banyak manfaat bagi kesehatan. Apa saja manfaatnya? Yuk, simak penjelasannya!
Ilustrasi manfaat petai untuk kesehatan (Sumber : pexels.com/@STUDIO LIMA)