ANBK 2024, Calon Wali Kota Achmad Fahmi Bicara Masa Depan Pendidikan Sukabumi

Kamis 31 Oktober 2024, 08:32 WIB
Achmad Fahmi saat menjabat Wali Kota Sukabumi periode 2018-2023. | Foto: Dokpim Kota Sukabumi

Achmad Fahmi saat menjabat Wali Kota Sukabumi periode 2018-2023. | Foto: Dokpim Kota Sukabumi

SUKABUMIUPDATE.com - Calon Wali Kota Sukabumi nomor urut 1 Achmad Fahmi mengucapkan selamat kepada para pelajar yang melaksanakan Asesmen Nasional Berbasis Komputer (ANBK) tahun 2024. Berdasarkan informasi yang dihimpun, pelaksanan ANBK untuk jenjang SD telah dimulai pada akhir Oktober 2024.

"Selamat kepada seluruh siswa dan siswi, tenaga pengajar, dan tentu pihak sekolah, baik negeri maupun swasta, atas terlaksananya ANBK di Kota Sukabumi," kata Fahmi dalam keterangannya kepada wartawan pada Kamis (31/10/2024).

Fahmi yang juga merupakan tokoh pendidikan dan seorang guru, berharap program unggulan pemerintah seperti hadirnya kurikulum merdeka, merdeka belajar, dan merdeka mengajar, membuat pelajar di Kota Sukabumi dapat mengembangkan kreatifitasnya untuk masa depan mereka dan lingkungan serta mampu berwawasan global.

"ANBK penting untuk mengenalkan dunia digital sejak dini kepada siswa dan siswi sekolah dasar atau SD supaya generasi penerus ini menjadi ahli dan paham tentang digital dan ekosistemnya, baik skala nasional maupun dunia," ujarnya.

Baca Juga: Jurus Ampuh Serasi! Simak 13 Program Unggulan Fahmi-Dida untuk Kota Sukabumi

Diketahui, dalam Pilkada 2024, Fahmi maju bersama Dida Sembada sebagai wakil. Keduanya telah lama bekerja bersama untuk Kota Sukabumi. Selama 2018-2023, Dida sebagai Sekretaris Daerah (Sekda) mendukung Fahmi yang menduduki kursi Wali Kota dan mengeksekusi berbagai prorgam yang berbuah banyak penghargaan.

Pasangan ini berangkat dari lima partai koalisi yakni Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), Partai Gerindra, Partai Perindo, dan Partai Ummat.

Fahmi-Dida memiliki 14 kursi DPRD Kota Sukabumi hasil Pemilu 2024. Sebanyak 14 kursi dari total 35 kursi DPRD itu berasal dari PKS (8 kursi), PKB (2 kursi), dan Partai Gerindra (4 kursi). Sementara Partai Perindo dan Partai Ummat menjadi partai non-parlemen yang bergabung.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkait
Berita Terkini
Food & Travel31 Oktober 2024, 12:30 WIB

Pantai Pasir Putih Purwakarta, Yuk Coba Sensasi Renang di Tengah Hutan Tropis!

Wisata Purwakarta. Nimo Water Forest menawarkan pengalaman wisata hutan dan air yang unik dengan pemandangan yang asri dan udara segar khas pegunungan.
Ilustrasi. Pantai Pasir Putih, Pesona Wisata Purwakarta di Tengah Hutan Tropis. (Sumber : Pexels/BurcuBircan)
Entertainment31 Oktober 2024, 11:45 WIB

Febby Rastanty Resmi Bertunangan dengan Kekasihnya yang Anggota Polisi

Kabar bahagia datang dari artis Febby Rastanty yang resmi bertunangan dengan sang kekasih, Drajad Djumantara. Momen tersebut Febby bagikan melalui akun instagram pribadinya.
Febby Rastanty Resmi Bertunangan dengan Kekasihnya yang Anggota Polisi (Sumber : Instagram/@febbyrastanty)
Sukabumi31 Oktober 2024, 11:42 WIB

Pernah Terlibat Penggelapan, Pj Wali Kota Sukabumi Panggil Oknum ASN Soal Dugaan Pungli CPNS

Akmal meminta kasus ini menjadi perhatian dan evaluasi pihak-pihak terkait.
Pj Wali Kota Sukabumi Kusmana Hartadji ketika memimpin upacara Hari Kesaktian Pancasila tahun 2024 di Plaza Balai Kota Sukabumi. | Foto: Dokpim Kota Sukabumi
Jawa Barat31 Oktober 2024, 11:30 WIB

Lengkap! Tarif Baru Tiket Masuk Taman Nasional Gunung Gede Pangrango Per 30 Oktober 2024

Kenaikan tarif ini berlaku untuk berbagai jenis aktivitas, mulai dari wisata alam, berkemah, hingga pendakian di Taman Nasional Gunung Gede Pangrango.
Harga tiket masuk Taman Nasional Gunung Gede Pangrango (TNGGP) memang mengalami kenaikan per tanggal 30 Oktober 2024. (Sumber : Instagram/@bbtn_gn_gedepangrango).
Inspirasi31 Oktober 2024, 10:46 WIB

Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi PPPK Kabupaten Sukabumi 2024

Pengumuman Seleksi Administrasi PPPK Kabupaten Sukabumi sudah dapat diakses di web resmi BKPSDM pada Kamis, 31 November 2024.
Ilustrasi. CASN. Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi PPPK Kabupaten Sukabumi 2024 | (Sumber : menpan.go.id)
Nasional31 Oktober 2024, 10:46 WIB

Mobil Kru TV One Kecelakaan di Tol Pemalang, Sopir dan Penumpang Meninggal Dunia

Data awal yang diperoleh, korban meninggal dari kecelakaan tersebut adalah tiga orang, dari mobil minibus bertuliskan TV One B 1048 DKG.
Kecelakaan maut terjadi di Tol Pemalang KM 315A, Kamis (31/10/2024) antara mobil minibus bertuliskan TV One dan truk boks. (Sumber: istimewa)
Keuangan31 Oktober 2024, 10:35 WIB

Pegiat Medsos Soal Fenomena Sadbor: Joget Khas Warga Sukabumi Pencipta Sumber Ekonomi Baru

Joget Sadbor terkenal karena kesederhanaan dan unsur komedinya.
Aktivitas pembuatan konten Joget Sadbor di Kampung Babakan Baru, Desa Bojongkembar, Kecamatan Cikembar, Kabupaten Sukabumi. | Foto: SU/Turangga Anom
Life31 Oktober 2024, 10:00 WIB

7 Ciri Orang yang Hidupnya Penuh Kebahagiaan Meski Tidak Punya Banyak Uang

Orang yang hidup bahagia meski tanpa banyak uang biasanya memiliki ciri-ciri tertentu yang mencerminkan kebahagiaan sejati dan rasa syukur yang mendalam.
Ilustrasi - Orang yang hidup bahagia meski tanpa banyak uang biasanya memiliki ciri-ciri tertentu yang mencerminkan kebahagiaan sejati dan rasa syukur yang mendalam. (Sumber : Freepik.com)
Sukabumi Memilih31 Oktober 2024, 09:43 WIB

Dukungan Milenial dan Gen Z Mengalir untuk Ayep Zaki-Bobby Maulana di Pilwalkot Sukabumi

Menurut Ayep, semangat pemuda yang mengalir untuk mendukungnya menunjukkan iklim positif.
Dukungan dari kalangan milenial dan Gen Z untuk pasangan calon Walikota dan Wakil Walikota Sukabumi nomor urut 2, Ayep Zaki-Boby Maulana (AYEUNA). | Foto: Istimewa
Inspirasi31 Oktober 2024, 09:30 WIB

Bagaimana Cara Cepat Memahami Materi TWK CPNS? Lakukan 7 Tips Ini!

Tes Wawasan Kebangsaan menguji beberapa aspek penting para Calon PNS.
Ilustrasi. Ujian | Cara Cepat Menghapal Materi TWK CPNS. (Sumber : Freepik/@freepik)