Pasar Sembako Murah Rutin Tiap Bulan, Program Iyos-Zainul bagi Warga Kabupaten Sukabumi

Kamis 03 Oktober 2024, 15:35 WIB
Iyos-Zainul launching program unggulan kedua mereka yaitu Pasar Sembako Murah Rutin Setiap Bulan di Setiap Kecamatan secara bergiliran. (Sumber : Istimewa)

Iyos-Zainul launching program unggulan kedua mereka yaitu Pasar Sembako Murah Rutin Setiap Bulan di Setiap Kecamatan secara bergiliran. (Sumber : Istimewa)

SUKABUMIUPDATE.com - Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Sukabumi nomor urut 1, H Iyos Somantri dan Zainul S, kembali merilis program prioritas yang akan segera dilaksanakan saat terpilih menjadi Bupati dan Wakil Bupati di Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024.

Program tersebut masih berhubungan dengan kesejahteraan ekonomi masyarakat, yaitu penyelenggaraan pasar murah secara rutin setiap bulan di setiap kecamatan secara bergiliran. Program ini digulirkan untuk merespon keluhan masyarakat akan harga-harga kebutuhan pokok yang dirasa semakin tidak mudah untuk dijangkau.

H Iyos Somantri dan Zainul S sebagai sosok yang sangat berpengalaman memahami hal ini selain dikarenakan kenaikan harga semata, tetapi juga pelemahan kemampuan daya beli masyarakat diakibatkan kondisi makro ekonomi Indonesia yang juga sedang tidak baik-baik saja.

Artinya kondisi pelemahan daya beli ini ini tidak hanya bersifat lokal di Sukabumi saja melainkan juga dialami oleh semua mayoritas masyarakat di seluruh Indonesia terbukti dengan pemberitaan yang muncul belakangan ini seperti data berkurangnya jumlah kalangan menengah di Indonesia yang turun tingkat menjadi rawan miskin serta data-data ekonomi lainnya.

Baca Juga: Telur Gratis untuk Keluarga Berbalita, Program Iyos-Zainul bagi Warga Kabupaten Sukabumi

Melihat fakta-fakta makro ekonomi tersebut H.Iyos Somantri dan Zainul S memahami bahwa upaya peningkatan daya beli masyarakat ini tidak akan cukup dilakukan ‘sendirian’ di tingkat daerah saja melainkan menyeluruh bersama-sama dibawah komando pemerintah pusat.

Hal yang kemudian diprioritaskan oleh pasangan ini dalam merespon kondisi tersebut adalah mengambil upaya defensif dengan menjaga dan memastikan ketahanan pangan masyarakat melalui program-program yang bersifat cepat dan dapat dirasakan oleh masyarakat dengan segera.

Salah satunya adalah Program Pasar Sembako Murah ini, yang akan dilakukan secara rutin dan terus-menerus di setiap kecamatan secara bergiliran hingga kondisi ekonomi berubah menjadi jauh lebih baik dengan daya beli masyarakat yang lebih prima.

Dalam keterangannya Iyos menjelaskan perbedaan program ini dari program yang sempat dilakukan oleh pemerintah saat ini adalah dari segi frekuensi pelaksanaan dan kuantitas sembako yang akan dihadirkan.

"Sebelumnya program seperti ini dilakukan tidak secara rutin dengan jumlah sembako yang dihadirkan relatif terbatas," kata Iyos.

Lebih lanjut Calon Bupati Sukabumi nomor urut 1 ini mengatakan bahwa kondisi saat ini sudah membutuhkan program ini dilakukan secara rutin dan merata tidak hanya di tempat-tempat tertentu saja serta dengan jumlah sembako yang disediakan diharapkan dapat lebih banyak demi terjaminnya ketahanan masyarakat Kabupaten Sukabumi. (ADV)

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkait
Berita Terkini
Life03 Oktober 2024, 18:00 WIB

Doa untuk Orang yang Sakit Agar Segera Sembuh, Amalan Langsung dari Rasulullah SAW

Dalam Islam, doa memiliki peran penting dalam proses penyembuhan, sebagaimana dicontohkan oleh Rasulullah SAW.
Ilustrasi - Dalam Islam, doa memiliki peran penting dalam proses penyembuhan, sebagaimana dicontohkan oleh Rasulullah SAW. (Sumber : pexels.com/RDNE Stock project)
Sukabumi03 Oktober 2024, 17:57 WIB

Bantu Perekonomian, Warga Berharap Batik Pakidulan Ciracap Sukabumi Hidup Kembali

Warga Ciracap Sukabumi menyayangkan sanggar batik pakidulan tutup. Berharap dibuka kembali.
Kondisi sanggar Batik Pakidulan di Kampung Cikaret, Desa Purwasedar, Kecamatan Ciracap, Kabupaten Sukabumi. | Foto: SU/Ragil Gilang
Sukabumi03 Oktober 2024, 17:38 WIB

6 Tahun Terakhir Nol Kasus Rabies, Pj Gubernur Jabar Apresiasi Pemkab Sukabumi

Pj Gubernur Jabar Bey Machmudin dan Bupati Sukabumi Marwan Hamami hadiri peringatan hari rabies sedunia di Komplek GOR Pemuda, Cisaat, Kamis (3/10/2024).
Pj Gubernur Jabar Bey Machmudin dan Bupati Sukabumi Marwan Hamami saat menghadiri peringatan hari rabies sedunia tingkat Provinsi Jabar di Cisaat Sukabumi, Kamis (3/10/2024). (Sumber Foto : Biro Adpim Jabar)
Sukabumi03 Oktober 2024, 17:30 WIB

Terekam CCTV: Pesan Burger, Pria Berjaket Ojol di Sukabumi Malah Curi Tablet

Pencurian di gerai Dtop Chicken and Burger Cipelang Kota Sukabumi Jawa Barat terekam CCTV, Kamis (3/10/2024).
Pria berjaket ojol curi tablet gerai Dtop Cipelang dekat pertigaan Sukakarya (Cemerlang) Kota Sukabumi (Sumber: cctv)
Food & Travel03 Oktober 2024, 17:30 WIB

Tutut Khas Sunda Jawa Barat, Cara Makannya Unik Pakai Jarum Pentul!

Tutut Khas Sunda Jawa Barat. Selain disedot, umumnya keong sawah dimakan dengan menggunakan jarum pentul atau tusuk gigi untuk mencongkel daging tutut dari cangkangnya.
Keong Sawah biasanya dimasak menjadi Tutut Kuah Kuning. | Foto: Instagram/warungmakdowerasli
Musik03 Oktober 2024, 17:00 WIB

Lirik dan Terjemahan Lagu Always Be A Fan Eva Grace yang Viral di Medsos

Kasus P Diddy membuat Lagu Always Be A Fan Eva Grace viral di media sosial karena dikaitkan dengan kisah asmara Justin Bieber, Selena Gomez dan Hailey Bieber.
Official Video Klip Lagu Always Be A Fan Eva Grace. Foto: YouTube/EvaGrace
Sukabumi03 Oktober 2024, 16:33 WIB

Dikirim ke Lapas Bandung, Tersangka Korupsi PKBM di Sukabumi Modus Manipulasi Dapodik

OS menjabat Kepala PKBM Perintis sejak 2016.
OS (66 tahun) saat akan dikirim ke Lapas Bandung pada Kamis (3/10/2024). Dia adalah tersangka kasus dugaan korupsi di PKBM Perintis, Kecamatan Ciambar, Kabupaten Sukabumi. | Foto: SU/Ibnu Sanubari
Entertainment03 Oktober 2024, 16:30 WIB

Video Agnez Mo Bongkar Sisi Gelap Hollywood Viral, Bikin Netizen Terkagum

Penyanyi Agnez Mo tengah menjadi perbincangan saat potongan video dirinya membahas sisi gelap industri musik Hollywood viral di media sosial Indonesia.
Video Agnez Mo Bongkar Sisi Gelap Hollywood Viral, Bikin Netizen Terkagum (Sumber : Instagram/@agnezmo)
Jawa Barat03 Oktober 2024, 16:09 WIB

Peran 3 Tersangka Baru Kasus Korupsi Dana Insentif Covid-19 RSUD Palabuhanratu

Berikut peran tiga tersangka baru kasus korupsi penyelewengan dana insentif tenaga kesehatan (nakes) Covid-19 di RSUD Palabuhanratu Sukabumi.
Konferensi Pers Polda Jabar terkait penetapan tiga tersangka baru dalam kasus korupsi dana insentif Covid-19 di RSUD Palabuhanratu Sukabumi. (Sumber : Humas Polda Jabar)
Life03 Oktober 2024, 16:00 WIB

Misteri 7 Sumur Keramat Beji Depok dan Legenda Mbah Raden Wujud Beji

7 Sumur Keramat Beji adalah salah satu situs bersejarah dan spiritual yang terletak di kawasan Beji, Depok.
7 Sumur Keramat Beji adalah salah satu situs bersejarah dan spiritual yang terletak di kawasan Beji, Depok. (Sumber : Instagram/@infodepok_id/Google).