Bobby Maulana Dukung UMKM Tempe Sambil Olahraga dan Kulineran di Kampung Halaman Sukabumi

Minggu 30 Juni 2024, 13:06 WIB
Bobby Maulana dan H. Ayep Zaki saat olahraga bareng di Lapang Merdeka Sukabumi, Minggu (30/6/2024). (Sumber : Istimewa)

Bobby Maulana dan H. Ayep Zaki saat olahraga bareng di Lapang Merdeka Sukabumi, Minggu (30/6/2024). (Sumber : Istimewa)

SUKABUMIUPDATE.com - Aktor dan presenter ternama, Bobby Maulana, menunjukkan dukungannya terhadap Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) tempe di kampung halamannya, Kota Sukabumi, Jawa Barat, Minggu (30/6/2024).

Dalam kunjungannya kali ini, Bobby tidak hanya terlibat dalam kegiatan olahraga, tetapi juga mencicipi kuliner khas daerah tersebut.

Bobby terlihat sangat antusias saat berbincang dengan pemilik pabrik tempe ternama "Azaki" produk tempe asli Sukabumi. H. Ayep Zaki memberikan semangat dan dorongan agar mereka terus berinovasi dan berkembang.

"UMKM tempe ini harus kita dukung bersama. Selain kaya gizi, tempe juga merupakan produk kebanggaan kita," ucap Bobby.

Selain itu, Bobby juga menyempatkan diri untuk berolahraga di lapang Merdeka Sukabumi. Kegiatan ini sekaligus menjadi ajang nostalgia baginya, mengenang masa kecil di kampung halaman.

Baca Juga: Jadi Bacalon Wakil Wali Kota? Bobby Maulana Bicara Masa Depan Kota Sukabumi

Tidak ketinggalan, Bobby menikmati berbagai kuliner khas Sukabumi, mengajak para pengikutnya di media sosial untuk turut melestarikan dan mendukung produk-produk lokal.

"Kulineran di sini selalu bikin kangen. Ayo kita support UMKM dan terus cintai produk lokal,agar cita cita membawa kuliner sukabumi ke tingkat nasional maupun internasional bisa tercapai" kata Bobby.

Dengan aksi nyata ini, Bobby Maulana berharap dapat menginspirasi banyak orang untuk turut serta dalam mendukung UMKM dan mencintai produk lokal Indonesia. (ADV)

AYO! main games di Sukabumi Update Games
Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkait
Berita Terkini
Sehat02 Juli 2024, 12:30 WIB

4 Resep Air Jeruk untuk Menurunkan Berat Badan, Cara Membuatnya Simpel!

Dengan mengonsumsi air jeruk secara bijak sebagai bagian dari diet seimbang, Anda dapat memanfaatkan manfaat kesehatannya dalam mendukung tujuan penurunan berat badan.
Ilustrasi. Air Jeruk untuk Menurunkan Berat Badan (Sumber : Pixabay/PhotoMix)
Life02 Juli 2024, 12:15 WIB

5 Trik Jitu Membangun Lingkungan Kerja yang Nyaman, Yuk Simak

Kondisi lingkungan kerja yang kondusif mempengaruhi suasana hati dan kinerja mereka. Suasana yang tenang dan menyenangkan membuat karyawan merasa nyaman dan tidak tertekan.
Ilustrasi rik Jitu Membangun Lingkungan Kerja yang Nyaman (Sumber : pixabay.com/@nouw22)
Food & Travel02 Juli 2024, 12:14 WIB

Nikmati Kuliner Sunda di Kota Sukabumi! 12 Restoran Menu Tradisional Wajib Dikunjungi

Sukabumi menyuguhkan berbagai pilihan restoran yang memikat bagi pecinta masakan Sunda.
Ilustrasi liwet dan aneka menu khas sunda (Sumber: Pinterest @cookpad.com)
Motor02 Juli 2024, 12:00 WIB

10 Penyebab Motor Injeksi Mati Saat Digas dan Bagaimana Solusi Mengatasinya

Jika motor injeksi Anda tiba-tiba mati saat digas, jangan panik. Segera menepi ke tempat yang aman dan matikan mesin.
Ilustrasi - Jika motor injeksi Anda tiba-tiba mati saat digas, jangan panik. Segera menepi ke tempat yang aman dan matikan mesin. (Sumber : Freepik.com/@marymarkevich)
Aplikasi02 Juli 2024, 11:58 WIB

Perketat Pengamanan Rumah dengan Sensor Motion Berbasis Android

Perancangan sistem kamera pengawas memanfaatkan teknologi wireless yang memungkinkan diakses jarak jauh, dimanapun dan kapanpun oleh pemilik rumah.
Ilustrasi sensor motion (Sumber: freepik)
Food & Travel02 Juli 2024, 11:45 WIB

Pemula Wajib Tahu, 5 Tips Aman Solo Travelling Untuk Liburan Nanti

Tips solo traveling adalah panduan yang sangat berharga bagi mereka yang ingin menjelajahi dunia sendirian tanpa kekhawatiran berlebihan.
Ilustrasi. Tips Liburan Sendirian, Solo Traveling Lebih Tenang! (Sumber : pixabay.com/@OvidiuNegrea)
Sukabumi02 Juli 2024, 11:41 WIB

Hujan Picu Banjir Luapan Sungai Cimunjul di Ciambar Sukabumi, Tiga Rumah Terendam

Tiga rumah terendam banjir luapan Sungai Cimunjul di Ciambar Sukabumi, tiga belas warga terdampak. Bencana alam ini dipicu hujan deras dengan durasi lama.
Kondisi rumah yang terendam banjir luapan Sungai Cimunjul di Ciambar Sukabumi. (Sumber : Istimewa)
Life02 Juli 2024, 11:30 WIB

Pusing Anak Laki-laki Tidak Mau Diam dan Sulit Diatur? Atasi dengan 10 Cara Ini!

Tetapkan aturan yang jelas dan rutinitas harian agar anak lebih tertib. Anak-anak cenderung merasa lebih aman dan tahu apa yang diharapkan ketika ada struktur yang konsisten.
Ilustrasi. Cara Mengatasi Anak Laki-laki yang Sulit Diatur dan Tidak Mau Diam (Sumber : Freepik/@freepik)
Food & Travel02 Juli 2024, 11:15 WIB

Yuk Simak, 7 Tips Liburan Seru dan Aman Bersama Keluarga

Merencanakan liburan saat mudik membutuhkan persiapan yang matang agar perjalanan bersama keluarga tetap nyaman dan menyenangkan.
Ilustrasi Tips Liburan Seru dan Aman Bersama Keluarga (Sumber : Pixabay.com/@labwan22)
Sehat02 Juli 2024, 11:00 WIB

5 Manfaat Latihan Plank Rutin Saat Olahraga, Bakar Kalori Perut Anti Buncit!

Anti Buncit! Plank cukup populer karena manfaat kesehatannya untuk membakar lemak perut.
Ilustrasi. Manfaat Latihan Plank Rutin Saat Olahraga, Bakar Kalori Perut Anti Buncit! (Sumber : Pexels/ElinaFairytale)