5 Top Model Dunia Dengan Bayaran Fantastis

Rabu 08 Desember 2021, 15:35 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Top Model Dunia merupakan model papan atas dengan kemampuan modeling yang sudah profesional.

Dengan Kriteria yang telah memenuhi standar, para Top Model ini banyak dicari oleh berbagai komersial dalam segala bidang.

Dalam dunia modeling sendiri, memilih seorang model biasanya akan dilihat dari kualifikasi yang dianggap sempurna seperti bentuk tubuh dan wajah yang ideal serta kemampuan profesional dalam bidang modeling.

Menjadi Top Model Dunia tidaklah mudah, mereka yang masuk dalam industri pemodelan harus masuk dalam kualifikasi terbaik sebagai syarat mutlak.

Baca Juga :

Berbagai proses yang harus mereka lalui juga sangat ekstrim, seperti keharusan menjaga bentuk tubuh dengan menjaga pola makan, bahkan ada juga yang melakukan diet ekstrim.

Selain itu, menjaga bentuk muka agar tidak begitu chubby dan juga tidak terlalu tirus, kemampuan ini yang menjadikan seorang model dinobatkan dalam Top Model Dunia.

Pencapaian tersebut tentu saja dapat menguntungkan untuk model itu sendiri yakni bayaran yang tak sedikit.

Nah, berikut daftar lima Top Model Dunia dengan bayaran fantastis. Simak daftarnya dibawah ini!

1. Kendal Jenner

photoKendal Jenner - (Pinterest)

Kendal Jenner menjadi peringkat nomor satu dalam Dunia modeling dengan bayaran paling tinggi di Dunia. Dengan bayaran lebih dari 300 Miliar Rupiah atau USD 22 Juta per brand (per sekali Modeling/Catwalk).

Ranking ini sudah didapatkan sejak tahun 2018, setelah sebelumnya Chrissy Teigen menduduki peringkat pertama.

Selain menjadi nomor satu dalam industri modeling, model kelahiran 03 November 1995 ini juga menjadi salah satu teratas dalam Commercial sosial media Instagram dengan 185 juta pengikut dengan bayaran USD 40 Juta atau sekira 600 Milyar Rupiah.

Hal ini dapat Kendal raih karena ia disebut sebagai salah satu model dengan kualifikasi sempurna dalam industri modeling.

Meski banyak menuai kontroversi, pasalnya Kendal yang sudah terkenal karena latar belakang The Kardashian menjadi model dengan bayaran tertinggi di dunia.

Namun, Kakak kandung Kylie Jenner ini dapat membungkam orang-orang yang berspekulasi demikian.

Dalam sesi wawancaranya di sebuah acara untuk Fashion Show dunia, Kendal menjelaskan bagaimana ia harus berjuang demi mempertahankan dirinya yang dianggap sebagai model ideal dan sempurna.

Salah satu usaha yang Kendal lakukan untuk memiliki tubuh idela, ia sama sekali tidak pernah menyentuh makanan berkarbo dan mengandung lemak jahat yang berlebih.

2. Chrissy Teigen

photoChrissy teigen - (Pinterest)

Istri dari John Legend ini menduduki peringkat kedua sebagai Top Model Dunia dengan bayaran senilai USD 39 Juta atau sekira 559 Miliar Rupiah per sesi.

Meski banyak yang mempertanyakan Chrissy Teigen masih dalam urutan kedua, karena beredarnya kabar jika Chrissy sudah berpindah profesi sebagai koki masak dan menjadi pembawa acara Televisi ‘Lip Sync Battle’.

Namun peringkat ini belum ada yang mampu mendudukinya selain Chrissy, dengan demikian Chrissy masih bertahan di peringkat ini. Chrissy merupakan mantan bintang majalah sport dan majalah-majalah terkenal lainnya.

photoGisele Bundchen - (Pinterest)

Gisele Bundchen berada di peringkat ke tiga Top Model Dunia dengan bayaran sebanyak USD 35 Juta atau sekira 500 Miliar Rupiah.

Gisele merupakan model andalan Victoria’s Secret Angels selain Kendal Jenner, kakak beradik Gigi Hadid dan Bella Hadid, sejak tahun 2000 sampai di pertengahan 2007.

Karena keahliannya, Gisele menjadi pelopor jalan kuda dalam setiap Catwalk yang ia mainkan. Gisele juga adalah satu-satunya supermodel dengan bayaran tertinggi dari generasi 90-an dan bertahan hingga saat ini.

4. Rosie Huntington Whitely

photoRoise Huntington - (Pinterest)<

Hampir sama dengan Gisele, Rosie Huntington dikenal dengan Catwalknya dalam pagelaran Victoria Secret Fashion Show di tahun 2006.

Berkat itu, kini Rosie menjadi salah satu model dengan bayaran tertinggi sebanyak USD 32 Juta atau setara dengan 456 Miliar Rupiah dan menduduki peringkat ke empat dalam top model dunia.

5. Adriana Lima

photoAdriana Lima - (Pinterest)

Meski memutuskan resign dari bagian Victoria’s Secret Angels, namun hal ini tidak menurunkan ranking Adriana Lima sebagai model top dunia dengan bayaran sebesar USD 31 Juta atau sekira 441 Milyar Rupiah yang berada di peringkat lima.

Pesona Adriana tak dapat dipungkiri dalam berbagai sesion catwalk di berbagai pagelaran Fashion Show yang telah ia lewatkan, belum diketahui pasti alasan Adriana keluar dari bagian Angels Victoria’s Secret. Namun, kedudukanya di peringkat lima ini juga belum ada yang dapat mengubahnya.

Selain menjadi model catwalk di berbagai event Fashion Show, ia juga sering muncul sebagai model dan bintang sampul dalam majalah-majalah ternama. Diketahui, Adriana memulai karirnya sebagai seorang model sejak usia 15 tahun.

Model asal Brazil ini banyak membintangi Commercial kosmetik dan berbagai brand terkenal lainya seperti, Super Bowls dan Maybelline.

Demikian lima list Top Model Dunia dengan bayaran harga yang sangat fantastis.

Writer: Widiya Novilanti

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Editor :
Berita Terkini
DPRD Kab. Sukabumi22 November 2024, 13:34 WIB

Apresiasi Kunjungan KPK, Ketua DPRD Sukabumi: Perkuat Komitmen Bersama Perangi Korupsi

Menurut Budi, kegiatan ini merupakan program rutin tahunan yang dilakukan oleh KPK untuk memberikan pendidikan antikorupsi kepada pemerintah daerah.
Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi, Budi Azhar Mutawali. (Sumber : SU/Ilyas)
Sukabumi22 November 2024, 13:30 WIB

KPK Beri Penyuluhan Pencegahan Korupsi untuk Anggota DPRD Kabupaten Sukabumi

Adapun penyuluhan yang diberikan yang pertama terkait pendidikan anti korupsi, kedua pencegahan dan ketiga penindakan.
Kepala Satuan Tugas Wilayah II Koordinasi dan Supervisi KPK RI, Arif Nurcahyo saat memberikan penyuluhan kepada 60 anggota DPRD Kabupaten Sukabumi. (Sumber : SU/Ilyas)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 13:11 WIB

Dipandu Yasmin dan Agung, Daftar Panelis Debat ke II Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024

Debat antara paslon 01, Iyos - Zainul dan paslon 02 Asep Japar - Andreas akan berlangsung Jumat (22/11/2024) di Hotel Sutan Raja Bandung, mulai pukul 14.00 WIB.
Presenter INews TV Yasmin Athania akan memandu (hots) debat publik II Pilkada Kabupaten Sukabumi, Jumat (22/11/2024) (Sumber: akun medsos Yasmin Athania)
Food & Travel22 November 2024, 13:00 WIB

Kebun Teh Cipasung, HTMnya Rp10.000 Spot Menarik untuk Healing di Majalengka

Biaya masuk ke Kebun Teh Cipasung cukup terjangkau, sehingga Anda tidak perlu mengeluarkan biaya yang besar untuk menikmati keindahan alam ini.
Dengan semua kelebihan yang dimiliki, Kebun Teh Cipasung memang layak untuk dijadikan tujuan wisata Anda. (Sumber : Screenshot YouTube/@Apri Subroto).
Bola22 November 2024, 12:00 WIB

Prediksi Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta di Liga 1: H2H, Susunan Pemain dan Skor

Persebeya vs Persija akan tersaji sore ini dalam lanjutan liga 1 pekan ke-11.
Persebeya vs Persija akan tersaji sore ini dalam lanjutan liga 1 pekan ke-11. (Sumber : X/@persebayaupdate/@Persija_Jkt).
Sukabumi22 November 2024, 11:58 WIB

Diduga Pecah Ban, Truk Muatan Pasir Masuk Jurang di Parungkuda Sukabumi

Berikut kronologi sementara kecelakaan tunggal truk muatan pasir masuk jurang di Parungkuda Sukabumi.
Kondisi truk muatan pasir yang masuk jurang di pinggir jalan raya di Parungkuda Sukabumi. (Sumber : SU/Ibnu)
Sukabumi22 November 2024, 11:51 WIB

Babi Hutan Masuk Sumur di Cidolog Sukabumi, Upaya Evakuasi Sampai Dua Jam

Warga Cidolog Sukabumi geger babi hutan masuk sumur 7 meter. Bahu membahu evakuasi hingga membutuhkan waktu dua jam.
Warga saat mengevakuasi babi hutan yang tercebur masuk ke dalam sumur di Cidolog Sukabumi. (Sumber : Tangkapan layar video/Istimewa)
Science22 November 2024, 11:13 WIB

14 Kecamatan di Sukabumi Waspada! BMKG Keluarkan Peringatan Potensi Banjir

BMKG memprakirakan intensitas curah hujan di sebagian besar wilayah Jawa Barat pada dasarian atau sepuluh hari ketiga November 2024 berkategori menengah hingga tinggi.
Ilustrasi. Motor terseret banjir di Gang Peda Pasar kawasan Ahmad Yani Kota Sukabumi, 5 November 2024. (Sumber: istimewa)
Sukabumi22 November 2024, 11:02 WIB

Warga Jampangtengah Sukabumi Dibacok OTK hingga Luka Parah di Kepala dan Dagu

Seorang pria di Jampangtengah Sukabumi mengalami luka parah di kepala dan dagu usai dibacok sajam oleh orang tak dikenal (OTK).
Ilustrasi. Seorang pria warga Jampangtengah Sukabumi dibacok OTK hingga luka parah. (Sumber Foto: Istockphoto/ Zoka74)
Inspirasi22 November 2024, 11:00 WIB

Sarjana dengan IPK 3,00 Cari Kerja? Cek Info Loker Jawa Barat Berikut!

Lulusan S1 masih nganggur? Berikut Info Loker Jawa Barat untuk Anda!
Ilustrasi. Karyawan Tetap. Info Loker Jawa Barat Lulusan Sarjana dengan IPK 3,00 (Sumber : Freepik/@katemangostar)