Johnny Depp Bakal Comeback ke Dunia Hiburan Usai Menang Lawan Amber Heard

Sabtu 04 Juni 2022, 20:03 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Johnny Depp akan kembali ke dunia hiburan setelah dinyatakan menang dalam persidangan kasus pencemaran nama baik dengan mantan istrinya, Amber Heard pada putusan juri yang dibacakan di Pengadilan Virginia pada Rabu, 1 Juni 2022. 

Mengutip dari tempo.co, Johnny Depp akan merayakannya dengan merilis album musik baru bersama Jeff Beck.

"Aku bertemu orang ini (Johnny Depp) lima tahun yang lalu dan kami tidak pernah berhenti tertawa. Sebenarnya kita sudah buat album. Aku tidak tahu bagaimana ini bisa terjadi. Album ini akan keluar pada Juli," kata Jeff Beck kepada kerumunan penonton yang dikutip dari Republic World, Jumat, 3 Juni 2022.

Album ini nantinya akan menandai proyek besar pertama Johnny Depp yang dirilis sejak akhir persidangan pencemaran nama baik yang dipublikasikan secara luas terhadap mantan istrinya, Amber Heard. 

Jeff Beck mengumumkan hal tersebut saat menggelar konser di Gateshead, Inggris pada Kamis, 2 Juni 2022. Jeff Beck sendiri merupakan teman musisi dan gitaris Johnny Depp yang sudah membuat kurang lebih delapan lagu dalam semalam setelah Jeff mengetahui bahwa Johnny Depp menang.

Baca Juga :

photoJohnny Depp saat tampil bersama band Hollywood Vampires. - (Getty Images)</span

Johnny Depp bergabung dengan Jeff Beck di atas panggung untuk membawakan enam lagu yang kabarnya termasuk cover dari Dennis Wilson, Marvin Gaye, Jimi Hendrix dan Killing Joke. 

Aktor Pirates of the Caribbean itu telah bergabung dengan Beck dalam serangkaian penampilan konser baru-baru ini di Inggris. Johnny Depp tampil bersama Jeff Beck di Royal Albert Hall London beberapa hari sebelum putusan diumumkan dalam sidang pencemaran nama baik, pada Selasa, 31 Mei 2022.

Kebahagiaan atas kemenangannya dalam kasus yang memakan waktu lama ini ia bagikan juga dalam Instagram pribadinya kemarin lewat sebuah tulisan. 

"Enam tahun lalu, kehidupan saya, kehidupan anak-anak saya, kehidupan orang-orang terdekat saya, dan juga, kehidupan orang-orang, yang selama bertahun-tahun telah mendukung dan percaya kepada saya semuanya diubah. Semua berubah dalam sekejap mata," demikian sepenggal tulisan Johnny Depp dalam unggahannya.

Tidak hanya itu, staf Folly Wildlife Rescue juga membagikan saat menerima kunjungan dari Johnny Depp dan istri Jeff Beck, Sandra di akun Facebooknya. 

Terlihat Johnny Depp tengah memeluk seekor musang di sebuah pusat penyelamatan hewan di Kent setelah dirinya resmi memenangkan kasus pencemaran nama baik. 

Rekan serta sahabat Johnny Depp juga turut meramaikan kolom komentar sosial medianya seperti Morgana Robinson, Ryan Adams, dan Ashley Benson dengan memberikan stiker hati merah.

SUMBER: TEMPO.CO

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Editor :
Berita Terkini
Food & Travel19 Januari 2025, 07:00 WIB

3 Resep Smoothies Buah untuk Sarapan Sehat di Pagi Hari, Cocok Buat Diet!

Smoothie populer di kalangan orang yang mencari gaya hidup sehat karena bisa menjadi cara enak untuk mengonsumsi lebih banyak buah dan sayuran.
Ilustrasi. Minuman Smoothies Buah, Sarapan Sehat di Pagi Hari untuk Diet. (Sumber : Freepik/@rorozoa)
Science19 Januari 2025, 06:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 19 Januari 2025, Sedia Payung Sebelum Keluar Rumah

Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca hujan di siang hari pada 19 Januari 2025.
Ilustrasi - Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca hujan di siang hari pada 19 Januari 2025. (Sumber : Freepik.com/@pvproductions)
Sukabumi18 Januari 2025, 23:13 WIB

5 Tempat Jogging Nyaman Di Sekitar Kota Sukabumi untuk Menjaga Kesehatan

Bagi warga Sukabumi yang ingin menikmati manfaat olahraga ini, berikut adalah delapan tempat jogging yang nyaman dan cocok untuk meningkatkan kesehatan:
Rekomendasi tempat jogging yang ada di sekitar Kota Sukabumi | Foto : Istimewa
Nasional18 Januari 2025, 22:24 WIB

MUI Tolak Dana Zakat Dipakai untuk Makan Bergizi Gratis

Wakil Ketua MUI, Anwar Abbas menolak anggaran program MBG diambil dari dana zakat. Menurutnya menggunakan dana zakat untuk mendukung program unggulan Presiden Prabowo tersebut bakal berpotensi menimbulkan masalah dan perbedaan
Kegiatan Dapur Umum Makan Bergizi Gratis Badan Gizi Nasional. Foto: IG/@badangizinasional.ri
Sukabumi18 Januari 2025, 20:39 WIB

Mulai Tahun Ini, Dinsos Sukabumi Akan Labelisasi Rumah Milik Peserta PBI

ebanyak 5.000 rumah warga tidak mampu di Kabupaten Sukabumi yang terdaftar sebagai peserta Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) penerima bantuan iuran (PBI) dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD)
Dinas Sosial Kabupaten Sukabumi akan labelisasi rumah milik warga penerima PBI ABPB | Foto : shutterstock.com
Gadget18 Januari 2025, 20:00 WIB

Spesifikasi HP Oppo Reno 13 yang Dibekali CPU Mediatek Dimensity 8350 dengan RAM 12 GB

Oppo Reno 13 hadir sebagai salah satu seri Reno terbaru yang menawarkan desain elegan, performa tinggi, dan fitur-fitur menarik lainnya.
Oppo Reno 13 hadir sebagai salah satu seri Reno terbaru yang menawarkan desain elegan, performa tinggi, dan fitur-fitur menarik lainnya. (Sumber : oppo.com).
Keuangan18 Januari 2025, 19:54 WIB

Jelantah Bisa Jadi Rupiah, Begini Cara Jual Minyak Goreng Bekas Ke Pertamina Rp 6000 / Liter

Minyak jelantah yang biasanya dibuang, kini bisa menjadi rupiah, dengan cara dijual ke Pertamina. Untuk apa Pertamina mengumpulkan minyak jelantah dan bagaimana cara menjualnya ke Petamina?
Cara jual jelantah ke Pertamina | Foto : Dok. Pertamina
Sukabumi18 Januari 2025, 18:29 WIB

Dinkes Apresiasi Operasi Katarak Gratis Polres Sukabumi, Sasar 200 Pasien

Ratusan pasien mengidap katarak melaksanakan oprasi di Mako polres Sukabumi yang berada di raya Jajaway, Desa Citepus, Kecamatan Palabuhanratu, Kabupaten Sukabumi, pada Sabtu (18/1/2025).
Puluhan pasien sedang antri untuk melaksanakan oprasi katarak di Mako Polres Sukabumi, Minggu (18/1/2024)  |  Foto : Ilyas Supendi
Life18 Januari 2025, 18:00 WIB

Amalkan Doa Ini Insya Allah Rezeki datang dari Segala Penjuru!

Membaca doa rezeki adalah salah satu cara untuk mendekatkan diri kepada Allah SWT dan memohon rezeki yang halal dan berkah.
Ilustrasi berdoa - Membaca doa rezeki adalah salah satu cara untuk mendekatkan diri kepada Allah SWT dan memohon rezeki yang halal dan berkah.(Sumber : Foto: Pixabay.com)
Sukabumi18 Januari 2025, 17:55 WIB

Sidak Peternakan Sapi Tak Berizin Di Cicurug, Ini Arahan DPMPTSP Sukabumi

Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kabupaten Sukabumi melakukan inspeksi ke eks gedung garmen yang kini digunakan sebagai ternak sapi di Kampung Nangklak, RT 06/06, Desa Tenjoayu, Kecamatan Cicurug
DPMPTSP Kabupaten Sukabumi inspeksi ke eks gedung garmen yang kini digunakan sebagai kandang sapi di Desa Tenjoayu, Kecamatan Cicurug, Sabtu (18/1/2025) | Foto : Istimewa