5 Buah yang Aman Dikonsumsi Penderita Stroke, Salah Satunya Jenis Sitrus

Selasa 14 Maret 2023, 14:30 WIB
Ilustrasi 5 Buah yang Aman Dikonsumsi Penderita Stroke, Salah Satunya Jenis Sitrus (Sumber : Freepik/azerbaijan_stockers)

Ilustrasi 5 Buah yang Aman Dikonsumsi Penderita Stroke, Salah Satunya Jenis Sitrus (Sumber : Freepik/azerbaijan_stockers)

SUKABUMIPDATE.com - Bagi penderita stroke atau orang yang pernah mengalaminya, ada banyak pantangan makanan yang tidak boleh untuk dikonsumsi, agar penyakit tersebut tidak semakin parah.

Oleh sebab itu, sangat penting bagi penderita stroke untuk menjaga pola makan yang perlu dipatuhi agar tidak memperburuk keadaan.

Selain pola makan sehari-hari, ada juga lho beberapa buah yang aman untuk disantap oleh penderita stroke, dan tentunya bagus untuk kesehatan.

Baca Juga: 50 Ucapan Menyambut Ramadan 2023, Penuh Makna dan Menyentuh

Berikut, lima buah aman dikonsumsi penderita stroke seperti menghimpun dari Hallosehat.com via Yoursay.id.

1. Buah-buahan Sitrus

Buah sitrus memiliki kelompok buah seperti jeruk nipis, jeruk limau gedang, jeruk sunkist, lemon dan lain sebagainya dengan memiliki jenis yang sama.

Buah-buahan sitrus ini bisa dikonsumsi serta bermanfaat untuk penderita penyakit stroke. Kandungan antioksidan yang terdapat pada buah sitrus apabila dikonsumsi bisa menurunkan tekanan darah serta kolesterol.

Baca Juga: Meski Menahan Lapar, Ini 5 Manfaat Puasa Ramadan untuk Kesehatan Tubuh

2. Jenis Buah Berry

Ragam jenis buah berry bisa dikonsumsi oleh penderita stroke. Buah berry memiliki kandungan yang kaya antioksidan serta fitokimia. 

Fitokimia merupakan senyawa yang biasa ditemukan pada bahan pangan nabati dan bermanfaat apabila dikonsumsi.

Sebagai penderita stroke, senyawa yang terdapat pada buah berry memiliki manfaat untuk menjaga kesehatan jantung serta pembuluh darah. 

Baca Juga: Link Nonton Open BO Episode 7, Aksi Wulan Guritno Kembali Bikin Panas

Ada beragam jenis buah berry seperti blackberry yang mengandung antioksidan serta blueberry dan stroberi yang mengandung bisa membantu memperlancar aliran darah.

3. Buah Apel

Buah apel memiliki kandungan flavonoid yang bisa menurunkan tekanan darah dan juga kolesterol jahat.

Oleh sebab itu, buah apel cukup dianjurkan untuk dikonsumsi oleh penderita yang mengalami stroke.

Baca Juga: 11 Drakor yang Pernah Dibintangi Song Hye Kyo, Salah Satunya The Glory

4. Buah Alpukat

Buah yang satu ini nikmat sekali jika dijus. Tak hanya bisa menyegarkan tenggorokan karena dijus, ternyata buah alpukat juga dipercaya bisa membantu menurunkan kadar kolesterol. 

Oleh karenanya, mengkonsumsi buah alpukat cukup baik untuk penderita penyakit stroke.

5. Buah Tomat

Buah tomat seringkali digunakan sebagai masakan atau saus. Namun disisi lain tomat juga dianjurkan untuk dikonsumsi oleh penderita stroke.

Baca Juga: 6 Drama Korea Ahn Hyo Seop, Pemeran Utama A Business Proposal

Tomat mengandung likopen yang sangat cocok sekali untuk penderita stroke. Likopen tersebut berfungsi untuk menurunkan kadar kolesterol jahat, mencegah peradangan pada pembuluh darah, serta berfungsi sebagai menjaga agar tekanan darah dalam tubuh tetap normal.

Itulah lima buah yang dianjurkan untuk dikonsumsi oleh penderita stroke karena kandungannya yang cukup bermanfaat karena kaya antioksidan, vitamin yang bermanfaat bagi penderita stroke.

Sumber: Yoursay.id (Portal Suara.com)

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Sehat21 November 2024, 19:30 WIB

Gagal Jantung Sisi Kiri : Ketahui Jenis dan Gejalanya

Gagal jantung sisi kiri adalah kondisi di mana sisi kiri jantung tidak mampu memompa darah dengan efisien ke seluruh tubuh. Hal ini menyebabkan darah menumpuk di paru-paru dan menimbulkan gejala seperti sesak napas.
Ilustrasi gagal jantung sisi kiri (Sumber : Freepik/@msgrowth)
Food & Travel21 November 2024, 19:00 WIB

Pesona Sunset dan Pasir Putih, Wisata Pantai Santolo Garut HTM Cuma Rp10.000!

Pantai Santolo Garut memiliki pasir putih yang lembut dan bersih, yang sempurna untuk berjemur dan bermain air.
Sunset di Pantai Santolo Garut. Foto: IG/ummifatravelling
Sukabumi21 November 2024, 18:46 WIB

Kesurupan Massal Melanda Ratusan Karyawan PT GSI Cikembar Sukabumi

Peristiwa kesurupan massal menggemparkan PT Glostar Indonesia (GSI) I Cikembar, Kamis (21/11/2024) pagi. Ratusan karyawan di pabrik yang berlokasi di Jalan Raya Pelabuhan II, Kecamatan Cikembar, Kabupaten Sukabumi.
Ratusan karyawan GSI Cikembar Sukabumi kesurupan massal | Foto : Istimewa
Entertainment21 November 2024, 18:30 WIB

Profil Girl Grup 2NE1 yang Bakal Konser Dua Hari di Jakarta

Girl grup asal YG Entertainment, 2NE1 akan menggelar konser di Indonesia bertajuk WELCOME BACK selama dua hari, pada 22 dan 23 November 2024 di Beach City International Stadium, Ancol, Jakarta.
Profil Girl Grup 2NE1 yang Bakal Konser Dua Hari di Jakarta(Sumber : Instagram/@_minzy_mz)
Life21 November 2024, 18:00 WIB

Doa Selamat Perjalanan, Amalkan Saat Bepergian Keluar Rumah Agar Selamat Sampai Tujuan

Dengan membaca doa selamat perjalanan, kita memohon perlindungan Allah dari segala macam bahaya dan kesulitan yang mungkin kita hadapi selama aktivitas di luar rumah.
Bacaan Doa Selamat Perjalanan, Yuk Amalkan Sebelum Pergi Untuk Beraktivitas (Sumber : Freepik.com /@fanjianhua).
Entertainment21 November 2024, 17:30 WIB

Baim Wong Lega Dapat Serahkan Bukti di Sidang Perceraian dengan Paula Verhoeven

Dalam persidangan tersebut Baim Wong menyerahkan sejumlah bukti mengenai perselingkuhan yang dilakukan oleh Paula Verhoeven. Bahkan, begitu sidang cerai selesai ia tampak semringah.
Baim Wong Lega Dapat Serahkan Bukti di Sidang Perceraian dengan Paula Verhoeven (Sumber : Instagram/@baimwong)
Sukabumi21 November 2024, 17:25 WIB

Longsor dan Pohon Tumbang di Jalur Wisata Pondok Halimun Sukabumi

Jalan menuju spot wisata Pondok Halimun di Kecamatan/Kabupaten Sukabumi longsor, hingga menutup akses kendaraan.
Longsor di jalur wisata pondok halimun Sukabumi, Kamis (21/11/2024) (Sumber: istimewa/netizen)
Sukabumi21 November 2024, 17:12 WIB

Pelatihan Barista, Cara Diarpus Sukabumi Kuatkan Literasi Lewat Aroma Kopi

Diarpus Kabupaten Sukabumi sebut pelatihan barista kopi ini merupakan bagian dari transformasi perpustakaan berbasis inklusi sosial.
Pelatihan Barista Kopi yang diselenggarakan Diarpus Kabupaten Sukabumi. (Sumber : Istimewa)
Musik21 November 2024, 17:00 WIB

Lirik Lagu Setengah Mati Ghea Indrawari, OST Film Bila Esok Ibu Tiada

Lagu Setengah Mati yang dinyanyikan Ghea Indrawari adalah Original Soundtrack atau OST Film Bila Esok Ibu Tiada yang sedang tayang di Bioskop.
Lagu Setengah Mati Ghea Indrawari, OST Film Bila Esok Ibu Tiada (Sumber : Ist)
Sehat21 November 2024, 16:49 WIB

5 Cara Membersihkan Bagian Dalam Dispenser Air dengan Benar

Berikut 5 cara membersihkan bagian dalam dispenser air dengan benar. Nomor 3 gunakan campuran air hangat dan cuka.
Ilustrasi dispenser air. | Foto: Ruparupa