SUKABUMIUPDATE.com - BMKG memprediksi cuaca berawan cerah berawan saat pagi berpotensi dialami banyak daerah di Jawa Barat (Jabar) pada Selasa (19/3/2024).
Kemudian, saat siang beberapa daerah berpotensi mengalami hujan dengan intensitas ringan dan sebagian lain berawan hingga cerah berawan.
Untuk daerah Sukabumi sendiri diperkirakan akan mengalami cuaca cerah berawan saat pagi dan mengalami cuaca berawan hingga hujan intensitas ringan ketika siang hingga malam.
Sebelum beraktivitas di luar ruangan, sebaiknya cek dulu prakiraan cuaca hari ini di wilayah Jawa Barat dari BMKG.
Baca Juga: Gerhana Matahari Total Akan Terjadi Sebelum Lebaran, Hanya Terjadi 20 Tahun Sekali
Pagi (07.00 - 13.00 WIB)
Daerah berpotensi cerah: -
Daerah berpotensi cerah berawan: Bandung, Cimahi, Soreang, Lembang, Tasikmalaya, Banjar, Ciamis, Singaparna, Garut, Purwakarta, Subang, Cianjur, Cipanas, Cisarua, Bekasi, Cibinong, Cikarang, Gadog, Depok, Karawang, Bogor, Parigi, Sukabumi, Palabuhanratu.
Daerah berpotensi Berawan: Cirebon, Indramayu, Kuningan, Majalengka, Sumedang.
Daerah berpotensi hujan: -
Baca Juga: Hilang Seharian, Bocah 7 Tahun di Kadudampit Sukabumi Ditemukan Meninggal di Kebun Warga
Siang (13.00 – 19.00 WIB)
Daerah berpotensi cerah: -
Daerah berpotensi cerah berawan: Banjar, Ciamis, Parigi, Singaparna, Tasikmalaya.
Daerah berpotensi berawan: Cipanas, Cimahi, Bandung, Soreang, Depok, Cibinong, Lembang, Cianjur, Garut, Bogor, Palabuhanratu, Sukabumi.
Daerah berpotensi hujan: Bekasi, Cikarang, Cirebon, Cisarua, Gadog, Indramayu, Karawang, Kuningan, Majalengka, Purwakarta, Subang, Sumedang.
Daerah berpotensi hujan petir: -
Baca Juga: Cocok Jadi Tempat Bukber, Cafe di Bogor Ini Langsung Menghadap View Gunung Gede
Malam (19.00 – 01.00 WIB)
Daerah berpotensi Cerah: -
Daerah berpotensi cerah berawan: -
Daerah berpotensi berawan: Karawang, Purwakarta, Subang, Cianjur, Cipanas, Cisarua, Gadog, Bogor, Banjar, Ciamis, Parigi, Tasikmalaya, Bekasi, Cibinong, Depok, Palabuhanratu, Singaparna, Cikarang, Sukabumi, Garut, Bandung, Cimahi, Cirebon, Indramayu, Kuningan, Lembang, Majalengka, Soreang, Sumedang.
Daerah berpotensi hujan: -
Baca Juga: 4 Fenomena Gerhana yang Akan Terjadi di 2024, Ada Matahari Total
Dini Hari (01.00 – 07.00 WIB)
Daerah berpotensi cerah: -
Daerah berpotensi cerah berawan: Cimahi, Lembang, Soreang, Palabuhanratu, Purwakarta, Garut, Indramayu, Bekasi, Cianjur, Cikarang, Cibinong, Cipanas, Cisarua, Depok, Gadog, Karawang, Bogor, Parigi, Sukabumi.
Daerah berpotensi Berawan: Bandung, Banjar, Ciamis, Singaparna, Subang, Sumedang, Tasikmalaya.
Daerah berpotensi hujan: Cirebon, Kuningan, Majalengka.
Peringatan Dini
Waspada potensi hujan sedang hingga lebat yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang pada skala lokal dan durasi singkat pada siang hingga menjelang malam hari di sebagian wilayah Sumedang, Majalengka, Kuningan, Karawang, Subang, Indramayu, Cirebon dan Bogor.
Sumber: BMKG