SUKABUMIUPDATE.com - Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprakirakan sebagian besar wilayah di Jawa Barat (Jabar) berpotensi mengalami hujan dengan intensitas ringan hingga sedang pada Minggu (10/12/2023).
Bahkan, hampir semua daerah tidak mengalami cuaca cerah, melainkan berawan sepanjang hari ini.
Untuk daerah Sukabumi sendiri diperkirakan mengalami cuaca berawan saat pagi, dan berpotensi hujan dengan intensitas ringan saat siang hingga sore menjelang malam.
Sebelum beraktivitas di luar ruangan, sebaiknya cek dulu prakiraan cuaca hari ini di wilayah Jawa Barat dari BMKG.
Baca Juga: Ada 150 Meteor Per Jam, Ini 4 Hujan Meteor di Bulan Desember 2023
Pagi (07.00 - 13.00 WIB)
Daerah berpotensi cerah: -
Daerah berpotensi cerah berawan: -
Daerah berpotensi Berawan: Cianjur, Cisarua, Gadog, Cibinong, Depok, Sumedang, Bogor, Palabuhanratu, Tasikmalaya, Sukabumi, Bandung, Banjar, Ciamis, Cimahi, Cipanas, Garut, Kuningan, Lembang, Parigi, Singaparna, Soreang.
Daerah berpotensi hujan: Bekasi, Cikarang, Cirebon, Indramayu, Karawang, Majalengka, Purwakarta, Subang.
Baca Juga: Kenapa Aroma Hujan Unik dan Harum? Ternyata Ini Penyebabnya
Siang (13.00 – 19.00 WIB)
Daerah berpotensi cerah: -
Daerah berpotensi cerah berawan: Bekasi, Cikarang, Indramayu.
Daerah berpotensi Berawan:-
Daerah berpotensi hujan: Banjar, Ciamis, Cirebon, Garut, Majalengka, Parigi, Tasikmalaya, Singaparna, Bandung, Cianjur, Cipanas, Cimahi, Lembang, Soreang, Sumedang, Cisarua, Gadog, Bogor, Palabuhanratu, Sukabumi, Karawang, Purwakarta, Subang, Cibinong, Depok, Kuningan.
Baca Juga: 7 Wisata Bogor yang Lagi Hits, Cocok Jadi Tempat Liburan Tahun Baru
Malam (19.00 – 01.00 WIB)
Daerah berpotensi Cerah: -
Daerah berpotensi cerah berawan: -
Daerah berpotensi berawan: Banjar, Ciamis, Parigi, Palabuhanratu, Sukabumi, Tasikmalaya, Cianjur, Cipanas, Cirebon, Kuningan, Karawang, Purwakarta, Singaparna, Cibinong, Depok, Garut, Bogor, Cisarua, Sumedang, Majalengka, Bandung, Cimahi, Gadog, Lembang, Soreang.
Daerah berpotensi hujan: Bekasi, Cikarang, Indramayu, Karawang, Subang.
Baca Juga: Skybridge Bojonggede Bogor Diresmikan, Telan Anggaran Rp18,33 Miliar
Dini Hari (01.00 – 07.00 WIB)
Daerah berpotensi cerah: -
Daerah berpotensi cerah berawan: -
Daerah berpotensi Berawan: Bogor, Parigi, Sumedang, Singaparna, Banjar, Ciamis, Tasikmalaya, Cibinong, Cisarua, Gadog, Palabuhanratu, Sukabumi, Bandung, Cianjur, Cimahi, Cipanas, Garut, Lembang, Singaparna, Soreang, Kuningan, Majalengka, Cirebon, Indramayu, Bekasi, Cikarang, Depok, Karawang, Purwakarta, Subang.
Daerah berpotensi hujan: -
Baca Juga: Punya View Seperti di Negeri Dongeng, Tempat Camping Ini Gak Jauh dari Jakarta
Peringatan Dini
Waspada potensi hujan sedang hingga lebat yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang pada skala lokal dan durasi singkat pada siang hingga menjelang malam hari di sebagian wilayah Bogor, Bekasi, Karawang, Indramayu, Cianjur, Bandung Barat, Cimahi, Bandung, Sumedang, Majalengka, Depok, Bogor, Purwakarta dan Subang.
Sumber: BMKG