SUKABUMIUPDATE.com - Dalam prakiraan cuaca yang dikeluarkan Badan Meteorologi dan Geofisika (BMKG), cuaca hari ini, Rabu (6/9/2023) sepertinya masih akan terjadi panas terik di berbagai daerah Jawa Barat.
Meski begitu, ada beberapa wilayah yang diperkirakan berpotensi mengalami ringan saat malam di sebagian kecil daerah.
Untuk wilayah Sukabumi sendiri, hari ini diprediksi masih akan mengalami cuaca cerah berawan saat pagi dan siang, kemudian mengalami cuaca berawan saat malam.
Baca Juga: 6-8 September, BMKG: Sukabumi Berpotensi Hujan Sedang Hingga Lebat
Berikut prakiraan cuaca hari ini menurut BMKG) untuk wilayah Jawa Barat.
Pagi (07.00 - 13.00 WIB)
Daerah berpotensi cerah: Bekasi, Cibinong, Cikarang, Cisarua Depok, Gadog, Karawang, Majalengka, Purwakarta, Subang, Bandung, Cianjur, Cimahi, Cipanas, Cirebon, Indramayu, Lembang, Palabuhanratu, Soreang.
Daerah berpotensi cerah berawan: Garut, Kuningan, Sukabumi, Sumedang.
Daerah berpotensi Berawan: Banjar, Ciamis, Parigi, Singaparna, Tasikmalaya.
Daerah berpotensi hujan:-
Baca Juga: 5 Fenomena Langit September 2023, Hujan Meteor hingga Penampakan Komet Nishimura
Siang (13.00 – 19.00 WIB)
Daerah berpotensi cerah: -
Daerah berpotensi cerah berawan: Banjar, Bekasi, Ciamis, Cibinong, Cikarang, Cisarua Depok, Gadog, Karawang, Majalengka, Purwakarta, Subang, Bandung, Cianjur, Cimahi, Cipanas, Cirebon, Garut, Indramayu, Kuningan, Lembang, Parigi, Palabuhanratu, Soreang, Sukabumi, Sumedang, Tasikmalaya.
Daerah berpotensi Berawan: -
Daerah berpotensi hujan: -
Malam (19.00 – 01.00 WIB)
Daerah berpotensi cerah: -
Daerah berpotensi cerah berawan: Bandung, Cimahi, Cikarang, Cirebon, Karawang, Indramayu, Kuningan, Majalengka, Lembang, Soreang, Sumedang.
Daerah berpotensi Berawan: Cianjur, Cipanas, Banjar, Bekasi, Ciamis, Depok, Garut, Parigi, Purwakarta, Singaparna, Subang, Sukabumi, Tasikmalaya, Cisarua, Gadog, Palabuhanratu, Cibinong.
Daerah berpotensi hujan: Bogor.
Baca Juga: Doa yang Dibaca Rasulullah SAW Saat Musim Kemarau Agar Turun Hujan
Dini Hari (01.00 – 07.00 WIB)
Daerah berpotensi cerah: -
Daerah berpotensi cerah berawan: Bekasi, Cibinong, Cikarang, Depok, Cirebon, Indramayu, Karawang, Lembang, Majalengka, Purwakarta, Subang.
Daerah berpotensi Berawan: Banjar, Ciamis, Cisarua, Gadog, Bandung, Cianjur, Cimahi, Cipanas, Garut, Parigi, Palabuhanratu, Soreang, Sukabumi, Tasikmalaya, Kuningan, Sumedang.
Daerah berpotensi hujan: -
Sumber: BMKG