Tahukan Kamu ‘Ngorong’ Bikin Sehat dan Bahagia? Ini Penjelasan Peneliti

Rabu 15 Februari 2023, 10:00 WIB
Ilustrasi Ngupil yang Menurut Peneliti Bisa Bikin Sehat dan Bahagia (Sumber : Freepik)

Ilustrasi Ngupil yang Menurut Peneliti Bisa Bikin Sehat dan Bahagia (Sumber : Freepik)

SUKABUMIUPDATE.com - Ngupil atau orang Sunda sering menyebutnya ‘ngorong’ adalah sebuah kebiasaan naluriah untuk semua manusia. 

Ada perasaan lega saat seseorang mengeluarkan kotoran yang menumpuk di dalam lubang hidung.

Namun, pernahkah kamu berpikir jika ‘ngorong’ memiliki manfaat? Sebuah penelitian yang dilakukan beberapa tahun lalu yang dihimpun dari laman Independent via Suara.com menemukan jika ngupil memiliki pengaruh positif untuk pertumbuhan anak-anak.

Baca Juga: 7 Manfaat Olahraga Pagi untuk Kesehatan Tubuh, Bisa Menurunkan Berat Badan

Alasannya karena lendir yang dihasilkan dari kebiasaan tersebut dapat menghalangi bakteri jahat menginfeksi tubuh manusia. 

Bahkan peneliti dari Austria, Professor Fridrich Bischinger mengatakan jika orang yang sering mengupil lebih sehat dan bahagia dibandingkan dengan mereka yang tidak melakukan kebiasaan naluriah tersebut.

"Ngupil adalah cara yang baik dalam memperkuat sistem kekebalan tubuh dan secara medis ini baik untuk dilakukan," jelas Fridrich. 

Baca Juga: 5 Manfaat Tidur Siang untuk Kesehatan, Dapat Turunkan Risiko Penyakit Jantung

Peneliti bahkan mencari cara untuk membuat lendir sintetis yang bisa dijadikan permen karet atau pasta gigi untuk memberi manfaat yang sama. 

Terlebih lagi, ada bukti yang menunjukkan bahwa lendir dalam ingus bisa bertahan melawan infeksi saluran pernafasan, sakit maag, dan HIV.

Melalui penelitian tersebut, mereka berharap bisa meluruskan pendapat yang keliru soal kebiasaan ngupil sekaligus menyanggah pendapat ahli bahwa ngupil bisa mendorong penularan kuman dan menyebabkan pendarahan.

Baca Juga: 7 Manfaat Akupuntur Meningkatkan Kesuburan Sehingga Redakan Sakit Kepala

Selain itu, ada juga peneliti yang mengemukakan jika kotoran dalam hidung dapat meningkatkan kekebalan tubuh dan bagus untuk gigi.

Bahkan para peneliti percaya jika bakteri yang terkumpul di hidung bisa memperbaiki sistem kekebalan tubuh jika dimakan.

"Alam mendorong kita untuk melakukan hal sesuatu karena untuk menguntungkan kita memiliki perilaku tertentu, termasuk mengkonsumsi berbagai jenis makanan. Jadi, mungkin saat Anda memiliki keinginan untuk mengupil dan memakannya, sebaiknya Anda ikuti panggilan alam," papar Profesor biokimia di University of Saskatchewan, Kanada, Dr Scott Napper dilansir Daily Mail.

Baca Juga: 4 Manfaat Pisang Mentah untuk Kesehatan Tubuh, Bisa Turunkan Kolesterol

Dari perspektif evolusioner, lanjut dia, kita berkembang dalam kondisi sangat kotor dan mungkin keinginan untuk menjaga lingkungan dan perilaku kita steril tidak benar-benar bekerja untuk keuntungan kita.

Studi lain di Massachusetts Institute of Technology menyarankan lendir atau ingus dapat membantu mencegah infeksi dengan mencegah bakteri jahat. 

Para periset percaya lendir sintetis, dalam bentuk pasta gigi misalnya, bisa digunakan untuk menghentikan orang mendapatkan gigi berlubang pada gigi mereka.

Spesialis paru asal Austria Profesor Friedrich Bischinger, yang berbicara mengenai topik yang sama, mengatakan bahwa penelitian menunjukkan orang-orang yang sering mengupil, adalah orang-orang yang  lebih sehat, lebih bahagia dan lebih baik selaras dengan tubuh mereka.

Sumber: Suara.com

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkait
Berita Terkini
Sukabumi24 November 2024, 23:11 WIB

Mobil Jazz Merah Ngebut, Penyebab Kecelakaan Beruntun Maut di Sukaraja Sukabumi

Peristiwa kecelakaan beruntun maut di Sukabumi yang melibatkan empat mobil dan satu motor itu mengakibatkan satu orang tewas dan 6 orang lainnya terluka.
Mobil Honda Jazz merah penyebab kecelakaan beruntun di Sukaraja Sukabumi saat dievakuasi. (Sumber : Istimewa)
Sukabumi24 November 2024, 22:51 WIB

Kecelakaan Beruntun di Sukaraja Sukabumi Libatkan 5 Kendaraan, 1 Korban Meninggal

Berikut kronologi kecelakaan beruntun di Sukaraja Sukabumi yang libatkan 5 kendaraan.
Kondisi kendaraan yang terlibat kecelakaan di Sukaraja Sukabumi. (Sumber : Istimewa)
Nasional24 November 2024, 22:15 WIB

Siap-siap, Harga Rumah Diproyeksi Bakal Naik Imbas Kebijakan PPN 12 Persen

Kenaikan tarif PPN 12 Persen mulai tahun depan ini disampaikan Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati dalam rapat kerja dengan komisi XI DPR pekan lalu.
Ilustrasi rumah. (Sumber : Shutterstock)
DPRD Kab. Sukabumi24 November 2024, 21:24 WIB

Reses Loka Tresnajaya di Desa Kutajaya Sukabumi, Infrastruktur Mendominasi Aspirasi

Menurut Loka, Desa Kutajaya adalah salah satu desa terluas di Cicurug namun masih memiliki sejumlah wilayah yang belum tersentuh aspal.
Anggota DPRD Kabupaten Sukabumi dari Partai Golkar, H.M. Loka Tresnajaya menggelar reses di Kampung Pereng, Desa Kutajaya, Kecamatan Cicurug, Sabtu 23 November 2024. (Sumber : Istimewa)
Sehat24 November 2024, 21:02 WIB

Tukak Lambung Pada Anak : Ketahui Gejala dan Penyebabnya

Tukak lambung atau yang juga dikenal sebagai tukak peptik diketahui sangat jarang terjadi pada anak-anak dibandingkan orang dewasa, tetapi ternyata hal ini terjadi lebih sering daripada yang dibayangkan.
Ilustrasi seorang anak menderita tukak lambung (Sumber : Freepik/@freepik)
Sukabumi24 November 2024, 20:23 WIB

10 Penumpang Terluka, Kronologi dan Dugaan Penyebab Bus Terguling di Lingsel Sukabumi

Berikut kronologi dan dugaan penyebab bus terguling di jalur Lingkar Selatan atau Lingsel Kota Sukabumi.
Bus yang terguling di Jalur Lingkar Selatan Kota Sukabumi saat dievakuasi oleh mobil derek. (Sumber Foto: Istimewa)
Life24 November 2024, 20:00 WIB

3 Legenda Curug Sanghyang Taraje, Tapak Sangkuriang Hingga Tangga Menuju Kayangan

Konon, Sangkuriang ingin mengambil bintang untuk Dayang Sumbi, ibu yang sangat dicintainya. Untuk mencapai bintang, Sangkuriang melewati Curug Sanghyang Taraje, yang dianggap sebagai tangga menuju kayangan.
Curug Sanghyang Taraje. Foto: IG/smiling.westjava
Mobil24 November 2024, 19:26 WIB

Sejarah dan Kisah Angkutan Umum di Pajampangan Sukabumi

Keberadaan angkutan umum di wilayah Sukabumi Selatan tersebut sudah ada sekitar tahun 1921, dengan jurusan Soekaboemi-Soerade.
Angkutan umum pertama Surade-Sukabumi (Sumber : Istimewa)
Sukabumi24 November 2024, 19:05 WIB

Diduga Depresi, Lansia Asal Cidahu Sukabumi Tewas Tergantung di Rumah Kosong

Berikut kronologi dari keluarga terkait tewasnya lansia asal Cidahu Sukabumi yang ditemukan tergantung di dalam rumah kosong.
TKP pria lansia ditemukan tewas tergantung di Cidahu Sukabumi. (Sumber : Istimewa)
Sehat24 November 2024, 19:00 WIB

Donor Jantung untuk Penderita Gagal Jantung, Ketahui 4 Hal Berikut Ini!

Donor Jantung adalah orang yang memberikan jantungnya untuk transplantasi kepada penderita gagal jantung.
Ilustrasi. Donor Jantung untuk Penderita Gagal Jantung, Perhatikan 4 Hal Berikut. (Sumber : Freepik/freepik)