Promo Proteksi dan Investasi, Perlindungan Plus Hadiah Menarik bjb Bancassurance

Selasa 28 Februari 2023, 12:47 WIB
Program Join Promo bjb Bancassurance - DPLK Tahun 2023 (Sumber: bjb)

Program Join Promo bjb Bancassurance - DPLK Tahun 2023 (Sumber: bjb)

SUKABUMIUPDATE.com - Program Join Promo bjb Bancassurance - DPLK Tahun 2023 adalah program promosi pemberian hadiah kepada nasabah bank bjb yang melakukan pembelian produk bjb Bancassurance dan produk bjb DPLK sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

Di tengah aktivitas yang kian padat, memiliki perlindungan asuransi adalah sebuah keniscayaan. Apalagi jika asuransi tersebut berkaitan dengan perlindungan kecelakaan, cacat, hingga kematian. Asuransi memberi kenyamanan kita dalam melakukan semua aktivitas. Nilai perlindungan pun akan lebih besar ketimbang premi yang harus dibayarkan setiap bulannya. Walaupun kita berharap asuransi tersebut tak terpakai, namun tak ada salahnya kita mempersiapkan diri jika terjadi hal yang tidak diinginkan.

Selain itu, di satu sisi kita harus mempersiapkan rencana pengelolaan keuangan masa depan, dimana saat kita sudah tidak memiliki penghasilan tetap lagi, yaitu Dana Pensiun. Kebutuhan akan masa pensiun yang pastinya cukup besar di masa yang akan datang, dapat dipersiapkan sedikit demi sedikit sejak dini, di masa kita masih memiliki penghasilan yang cukup.

Baca Juga: Imbas Ditegur Sri Mulyani, Banyak Moge Dijual Serentak di Waktu Bersamaan

Nah, bagi Anda yang menganggap penting untuk memiliki perlindungan asuransi jiwa yang maksimal dan persiapan dana pensiun yang cukup di masa depan, program Join Promo bjb Bancassurance - DPLK Tahun 2023 adalah pilihan yang paling tepat.

Karena dengan mengikuti program ini, Anda langsung mendapatkan 2 (dua) manfaat, yaitu perlindungan asuransi jiwa yang maksimal, dan perencanaan dana pensiun. Selain itu juga, program ini memungkinkan Anda membawa pulang hadiah langsung berupa voucher belanja atau tambahan manfaat proteksi kecelakaan.

Program ini dibuat sedemikian rupa dengan tujuan untuk memberikan manfaat khusus bagi nasabah bank bjb. Manfaat khusus tersebut yaitu memberikan kenyamanan bagi nasabah yang sedang merencanakan pembentukan dana pensiun, sehingga apabila terjadi resiko tutup usia pada nasabah, maka manfaat nilai perlindungan asuransi yang cair akan menambah atau menggantikan dana pensiun yang sedang dipersiapkan.

Baca Juga: Kecelakaan di Gekbrong Cianjur! Tronton Wing Box Seruduk Rumah, 2 Truk Hancur

Apabila tidak terjadi resiko tutup usia di masa nasabah mempersiapkan pensiun, maka terdapat Nilai Tunai Pasti dari produk perlindungan jiwa sebagai tambahan atas dana pensiun yang telah dibentuk.

Produk dari bjb Bancassurance yang diikutsertakan dalam program ini yaitu SMiLe Life Care Plus bekerjasama dengan PT Asuransi Jiwa Sinarmas MSIG, Tbk, dan/atau Asuransi Warisan Keluarga (AWK) bekerjasama dengan PT Equity Life Indonesia, yang digabungkan dengan produk bank bjb lainnya yaitu Dana Pensiun Lembaga Keuangan (DPLK). Program ini berlaku mulai 2 Januari 2023 hingga 31 Maret 2023.

Jenis hadiah yang ditawarkan juga cukup menarik, yaitu berupa polis Asuransi Bringin Ajaib 50 dan/atau voucher belanja maksimal sebesar Rp100.000 (seratus ribu rupiah) sesuai dengan paket premi yang dipilih. Adapun hadiah polis Bringin Ajaib 50 dapat diganti dengan voucher belanja Rp. 50.000 (lima puluh ribu rupiah).

Baca Juga: Kasus Tindak Asusila Indra Bekti Diungkit Lagi Ditengah Gugatan Cerai Aldila Jelita

Untuk mengikuti program di atas, nasabah dapat memilih, untuk produk bjb DPLK mulai dari Rp. 100.000 (seratus ribu rupiah) per bulan atau setoran sekaligus mulai dari Rp. 10.000.000 (sepuluh juta rupiah). Tentunya digabung dengan produk bjb Bancassurance dengan setoran mulai dari Rp. 100.000 (seratus ribu rupiah) per bulan, sesuai dengan ketentuan program.

Informasi lebih lanjut terkait program ini dapat menghubungi kantor cabang terdekat bank bjb, atau mengunjungi melalui website resmi bank bjb https://www.bankbjb.co.id/promo/bancassurance-dplk-tahun-2023 dan juga melalui Call Center bjb Call 14049.

Sumber: Rilis bank bjb (advertorial)

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Sukabumi18 Januari 2025, 17:07 WIB

Longsor Gerus Rumpun Bambu, Satu Rumah Warga Di Benda Sukabumi Terdampak

Longsor terjadi di Kampung Bangkongreang RT 1/4, Desa Benda, Kecamatan Cicurug, Kabupaten Sukabumi, pada Sabtu (18/1/2025) sekitar pukul 05.00 WIB
Longsor timpa teras rumah warga di Benda Cicurug Sukabumi | Foto : P2BK Cicurug
Musik18 Januari 2025, 17:00 WIB

Lirik Lagu ‘Mengapa Harus Shin Tae Yong’ - Icha Yolanda dan Om Nirwana

Lagu ‘Mengapa Harus Shin Tae Yong’ yang dipopulerkan Icha Yolanda dan Om Nirwana kini sedang viral.
Lagu ‘Mengapa Harus Shin Tae Yong’ yang dipopulerkan Icha Yolanda dan Om Nirwana kini sedang viral. (Sumber : Screenshot YouTube/ iYon Nirwana).
Bola18 Januari 2025, 16:00 WIB

Prediksi Madura United vs Barito Putera: Duel Dua Tim Papan Bawah!

Madura United akan menjamu Barito Putera dalam lanjutan Liga 1 2024/2025 pekan ke-19 malam ini.
Madura United akan menjamu Barito Putera dalam lanjutan Liga 1 2024/2025 pekan ke-19 malam ini. (Sumber : Instagram).
Sukabumi18 Januari 2025, 15:45 WIB

Buruh dan Pelajar Collab Edarkan Hexymer-Tramadol di Sukabumi, Ditangkap saat Transaksi

Barang bukti yang disita adalah empat paket hexymer dan lima setrip tramadol.
Kedua terduga pelaku kasus obat keras terbatas yang ditangkap di Kecamatan Sagaranten, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (18/1/2025). | Foto: Polsek Sagaranten
Sukabumi18 Januari 2025, 15:23 WIB

Lindas Material Longsor, Truk Terguling di Jalan Nasional di Simpenan Sukabumi

Longsor ini sempat menutup Jalan Nasional Bagbagan-Kiara Dua.
Truk terguling di Jalan Nasional Bagbagan-Kiara Dua, tepatnya di Kampung Cisarakan, Desa Loji, Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (18/1/2025). | Foto: Istimewa
Inspirasi18 Januari 2025, 15:00 WIB

Lowongan Kerja Sukabumi Sebagai Cook Sushi, Cek Kualifikasinya Disini!

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Ilustrasi - Lowongan Kerja Sukabumi Sebagai Cook Sushi, Cek Kualifikasinya Disini! (Sumber : Freepik.com/@ASphotofamily)
Sukabumi18 Januari 2025, 14:58 WIB

Pengendara Terjebak Berjam-jam, Jalan Nasional di Simpenan Sukabumi Buka Tutup Pasca Longsor

Saat ini jalan sudah dibuka, tetapi dengan sistem buka tutup.
Antrean kendaraan di Jalan Nasional Bagbagan-Kiara Dua, tepatnya di Kampung Cimapag, Desa Loji, Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (18/1/2025). | Foto: Dokumen Pengendara
Sukabumi18 Januari 2025, 14:13 WIB

Pulihkan Ekosistem Pasca Bencana, Penanaman Pohon di DAS Sungai Cikaso Sukabumi

Kegiatan ini untuk mencegah bencana serupa di masa depan.
Penanaman pohon di DAS Cikaso, Desa Cibadak dan Desa Pabuaran, Kecamatan Pabuaran, Kabupaten Sukabumi. | Foto: Dokumentasi Panitia
Food & Travel18 Januari 2025, 14:00 WIB

Menikmati Deburan Ombak di Pantai Karang Tawulan, Wisata Eksotis Mirip Tanah Lot di Tasikmalaya

Tersembunyi di wilayah selatan kabupaten, pantai Karang Tawulan menawarkan keindahan alam yang masih asri dan jauh dari hiruk pikuk kota.
Pantai Karang Tawulan adalah sebuah destinasi wisata pantai yang menarik di Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat. (Sumber : Instagram/@riskardr/@dadanwardana99).
Bola18 Januari 2025, 12:00 WIB

Prediksi PSM Makassar vs PSBS Biak di Liga 1: H2H, Susunan Pemain dan Skor

PSM Makassar vs PSBS Biak akan tersaji sore ini dalam lanjutan Liga 1 2024/2025.
PSM Makassar vs PSBS Biak akan tersaji sore ini dalam lanjutan Liga 1 2024/2025. (Sumber : Instagram/@psbsofficial/X/@psm_makassar).