Bank Nusamba Sukaraja Sukabumi Raih Penghargaan BPR Terbaik se-Indonesia

Rabu 10 Agustus 2022, 13:54 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Bank Perkreditan Rakyat (BPR) Nusamba Sukaraja Sukabumi meraih penghargaan Infobank Award 2021 sebagai BPR dengan kinerja sangat baik. Selain itu Nusamba Sukaraja masuk lima besar BPR Nusamba grup dengan kategori aset 50-100 miliar.

PT BPR Nusamba Sukaraja yang berkantor pusat di Jalan Raya Sukaraja Blok Cigadog Nomer 452, Desa Pasirhalang, Kecamatan Sukaraja, Kabupaten Sukabumi memiliki 6 kantor pelayanan kas yaitu di Cisaat, Parungkuda, Pangleseran, Warungkiara, Palabuhanratu dan Sagaranten. 

Baca Juga :

Bupati Sukabumi Buka Pengundian Tabungan Harmoni Plus Ke X BPR Nusamba

Tim Digital Marketing BPR Nusamba Sukaraja Jamaludin Maulana Rizqi mengatakan, BPR Nusamba mendapatkan predikat 100 BPR terbaik dari ribuan BPR se-Indonesia. Hal itu dinilai dari semua aspek seperti aset, tabungan, kepercayaan nasabah, dan lainnya sebagainya yang memenuhi syarat dan standarnya melebihi nasional. 

"Alhamdulillah kita patut bersyukur masih bisa diberikan anugerah atas capaian kinerja sangat baik dari Infobank Award 2021. Ini menjadi motivasi kita untuk selalu meningkatkan produktivitas," Kata Jamaludin saat ditemui sukabumiupdate.com di ruang kerjanya, Rabu (10/8/2022) . 

Lebih lanjut kata Jamaludin, tidak mudah menjalani roda perbankan pada masa pandemi Covid-19 di dua tahun lalu. Berkat kekompakan dan kesolidan para karyawan akhirnya pihak BPR Nusamba mampu menghasilkan prestasi yang cukup memuaskan.

“Penilaian yang dilakukan Infobank ini dilakukan setiap tahun secara independen dengan tujuan untuk memberikan stimulus kepada BPR," tuturnya. 

Sementara untuk raihan capaian aset BPR Nusamba Sukaraja sendiri pada tahun 2021 lalu sebesar Rp 72,141 miliar atau 107,54 persen dari capaian Rencana Bisnis Bank 2021 sebesar Rp 67, 083 miliar. Adapun untuk tahun 2022 aset BPR Nusamba Sukaraja hingga bulan Juli kemarin mencapai Rp 72,4 miliar dari Target Rencana Bisnis bank (RBB) dikisaran angka Rp 82 miliar.

"Capaian ini tidak terlepas dari kinerja para karyawan yang luar biasa. Kita juga menerapkan berbagai strategi dalam mencapai target tersebut," ungkapnya. 

“Ada beberapa metode yang kita jalankan diantaranya meningkatkan, produktivitas waktu kerja, peningkatan sumber daya manusia, menggencarkan strategi promosi dan edukasi pelatihan secara berkelanjutan guna meningkatkan kapabilitas sumber daya manusia itu sendiri,” ujarnya.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkini
Sukabumi Memilih22 November 2024, 17:36 WIB

Serentak di 7 Kecamatan! Jalan Sehat SERASI Sukabumi Ngahiji untuk Fahmi-Dida

Kegiatan ini dapat dihadiri secara gratis dan menyediakan hadiah utama umrah.
Informasi kegiatan Jalan Sehat SERASI Sukabumi Ngahiji pada Sabtu, 23 November 2024. | Foto: Tim Fahmi-Dida
Sukabumi Memilih22 November 2024, 17:35 WIB

Asep Japar-Andreas: Bersama Wujudkan Sukabumi Maju, Berbudaya, dan Berkah

Asep Japar-Andreas siap wujudkan Sukabumi maju dan berkah! Dengan kolaborasi lintas sektoral, tata kelola prima, dan komitmen pro-rakyat, mereka hadir membawa perubahan nyata untuk masa depan Sukabumi.
Asep Japar-Andreas: Kolaborasi Nyata untuk Sukabumi Maju dan  Berkah! Dengan semangat kerja bersama, mereka hadir membawa komitmen nyata untuk pembangunan yang pro-rakyat. Siap mendukung? (Sumber : Youtube/@kpukab.sukabumi)
Musik22 November 2024, 17:00 WIB

Lirik dan Terjemahan Lagu Thats The Dream​ Shawn Mendes yang Viral di TikTok

Berikut Lirik Lagu Thats The Dream​ Shawn Mendes, cocok untuk playlist musik hari ini!
Official Video Lirik Lagu Thats The Dream Shawn Mendes. Foto: YouTube/Shawn Mendes
Sukabumi Memilih22 November 2024, 16:56 WIB

Iyos-Zainul: Komitmen Nyata untuk Sukabumi yang Lebih Baik, Bukan Sekadar Janji!

Iyos-Zainul hadir dengan komitmen nyata! Dari gizi balita, pasar murah, hingga 10 ribu lapangan kerja, mereka tawarkan solusi untuk Sukabumi yang sejahtera, agamis, dan inovatif. Yuk, kenali visi mereka!
Iyos-Zainul: Bersama Wujudkan Sukabumi yang Lebih Baik! Dari bantuan gizi hingga peluang kerja, mereka hadir membawa perubahan nyata untuk Sukabumi. Siap mendukung? (Sumber : Youtube/@kpukab.sukabumi)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 16:44 WIB

Debat Pilbup Sukabumi: Kata Kedua Paslon soal Isu Perikanan, Cold Storage Jadi Sorotan

Kata kedua Paslon soal isu perikanan dan kelautan dalam Debat Terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024.
Suasana debat publik terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024 membahas isu kelautan dan perikanan. (Sumber : YouTube Sukabumiupdate)
Sukabumi22 November 2024, 15:46 WIB

Sukabumi dalam Lingkaran Setan Judi Online

Sadbor merupakan fenomena gunung es kasus judi online di Sukabumi.
Foto ilustrasi tentang kasus judi online di Sukabumi. | Foto: SU
Food & Travel22 November 2024, 15:30 WIB

Curug Dengdeng, Surga Air Terjun Tersembunyi di Garut Selatan

Air Terjun Dengdeng adalah sebuah objek wisata alam tersembunyi yang terletak di bagian selatan Kota Intan, Garut.
Curug Dengdeng Garut Selatan. Foto: IG/curugdengdeng_grt
Sukabumi Memilih22 November 2024, 15:16 WIB

Debat Pilbup Sukabumi: Asep Japar-Andreas Sampaikan Kunci Wujudkan Sukabumi Mubarakah

Paslon nomor urut 2, Asep Japar-Andreas paparkan komitmen dan kunci dalam mewujudkan Kabupaten Sukabumi Mubarakah.
Paslon nomor urut 1 Asep Japar-Andreas saat memaparkan visi-misi dalam sesi pertama debat publik terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024. (Sumber : Youtube Sukabumiupdate)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 15:13 WIB

Debat Pilbup Sukabumi: Iyos-Zainul Sebut Solusi Masyarakat Sejahtera Tak Cukup Melanjutkan

Paslon Iyos-Zainul berkomitmen mengelola seluruh potensi demi mewujudkan Sukabumi yang Agamis, Sejahtera, Inovatif dan Kolaboratif.
Paslon nomor urut 1 Iyos-Zainul saat memaparkan visi-misi dalam sesi pertama debat publik terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024. (Sumber : Youtube Sukabumiupdate)
Inspirasi22 November 2024, 15:00 WIB

Loker Sukabumi Sebagai Cook/Commis 1 Minimal SMK, Cek Kualifikasinya Disini!

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Ilustrasi. Loker Sukabumi Sebagai Cook/Commis 1 Minimal SMK, Cek Kualifikasinya Disini! (Sumber : Freepik)