Ngeri! Jembatan Gantung Cibitung Sukabumi Miring, Warga Putar Jalan 10 Kilometer

Senin 27 Januari 2020, 13:15 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Jembatan gantung atau jembatan rawayan di atas Muara Sungai Ciseureuh, Desa Cibitung, Kecamatan Cibitung, Kabupaten Sukabumi kondisinya miring dan nyaris putus. Padahal jembatan tersebut merupakan akses utama warga empat kampung, yakni Kampung Ciniti, Cilopang, Panunggulan dan Calincing.

BACA JUGA: Beralaskan Papan, Jembatan Antar Kampung di Desa Cibitung Sukabumi Bikin Was-was Warga

Warga Kampung Simpang Dago RT 07/01 Desa Cibitung, Kecamatan Cibitung, Heru Hadiwibowo (38 tahun) mengatakan, jembatan beralaskan kayu tersebut mulai terlihat miring pada Senin (27/1/2020) sore sekitar pukul 16.00 WIB.

BACA JUGA: Menerjang Bahaya, Pelajar di Cibitung Setiap Hari Lintasi Jembatan Rawayan Lapuk

"Jembatan ini panjangnya sekitar 60 meter dan lebarnya 1,5 meter. Sekarang kondisinya miring, sudah tidak mungkin bisa dilewati. Kawat sling putus tertimpa batang pohon kelapa yang menopang besi jembatan sebelahnya," kata Heru kepada sukabumiupdate.com.

BACA JUGA: Batang Kelapa di Jembatan Cibitung Sukabumi Bukan Penyangga, BPBD: Rampung 2020

Sementara itu Ketua RT Cilopang Engkus Kusnadi menambahkan, jembatan tertimpa batang pohon kelapa yang selama ini menjadi penopang besi jembatan yang belum kunjung rampung pengerjaannya.

BACA JUGA: Jembatan Cibitung Sukabumi Belum Tuntas, BPBD akan Lelang Ulang

"Jadi si batang pohon kelapa tersebut dihantam sama air sungai yang cukup deras, sehingga roboh dan menimpa jembatan rawayan tersebut. Untuk sementara ini warga menggunakan jalan Calingcing - Cibodas Desa Banyuwangi dengan kondisi jalan tanah dan jaraknya lumayan jauh sekitar 10 kilometer," pungkasnya.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Life23 April 2024, 14:30 WIB

5 Penyebab Seseorang Menaruh Rasa Iri, Ada Perbandingan Sosial

Artikel ini akan mengeksplorasi beberapa penyebab umum dari perasaan iri dan cara-cara untuk mengatasinya.
Ilustrasi. Tatapan mata seseorang yang iri. Sumber Foto : Pixabay/galery21
Sukabumi23 April 2024, 14:16 WIB

10 Tahun Alami Kebutaan, Titin Hidup Sebatang Kara Huni Rumah Reyot di Surade Sukabumi

Kehidupan Titin sangat memperihatinkan, hidup sebatang kara dan mengalami kebutaan. Titin sudah hampir 10 tahun tak bisa melihat.
Titin (56 tahun), dan kondisi rumahnya yang sudah lapuk | Foto : Ragil Gilang
Sukabumi23 April 2024, 14:09 WIB

Ada di Utara Sukabumi, Kapolres Soal Potensi Terorisme yang Harus Diwaspadai

Polres Sukabumi telah beberapa kali melakukan penangkapan terduga teroris.
Kapolres Sukabumi AKBP Tony Prasetyo. | Foto: SU/Ibnu Sanubari
Aplikasi23 April 2024, 14:00 WIB

Cara Perpanjang SIM Secara Online: Begini Tata Cara, Syarat dan Biayanya

Memperpanjang SIM (Surat Izin Mengemudi) adalah proses yang harus dilakukan oleh setiap pemilik SIM yang masa berlakunya telah habis.
Ilustrasi. Memperpanjang SIM (Surat Izin Mengemudi) adalah proses yang harus dilakukan oleh setiap pemilik SIM yang masa berlakunya telah habis. | Foto: Istimewa
Science23 April 2024, 13:51 WIB

Mengapa Terkadang Ada Bau Tanah Saat Hujan? Ternyata Ini Alasannya!

Artikel ini akan mengeksplorasi beberapa faktor yang mempengaruhi bau tanah pada saat hujan turun, dari proses dekomposisi tanaman hingga senyawa geosmin.
Ilustrasi. Air hujan. Sumber Foto : Pixabay/sunnySS2
Sukabumi23 April 2024, 13:30 WIB

Perkuat Pencegahan Korupsi, Pemkot Sukabumi Rapat Koordinasi dengan KPK

Rakor ini untuk memperkuat komitmen dan strategi pencegahan korupsi di Sukabumi.
Pj Wali Kota Sukabumi Kusmana Hartadji dan Sekda Dida Sembada mengikuti Rapat Koordinasi Program Pemberantasan Korupsi Wilayah II secara virtual pada Selasa (23/4/2024) di Setda Kota Sukabumi. | Foto: Dokpim Kota Sukabumi
Life23 April 2024, 13:30 WIB

5 Bahaya Kebiasaan Memendam Emosi Terhadap Kesehatan, Segera Berhenti!

Memendam emosi rupanya tidak baik bagi kesehatan, sehingga perlu diwaspadai untuk menghindari kebiasaan demikian.
Ilustrasi. Bahaya memendam emosi bagi kesehatan. Sumber Foto : Pexels/Nathan Cowley
Kecantikan23 April 2024, 13:15 WIB

Mengapa Tangan Lebih Mudah Kusam Dibandingkan Wajah?

Tangan cenderung terpapar sinar matahari secara lebih langsung dan intensif daripada wajah. Itulah Mengapa Tangan Lebih Mudah Kusam Dibandingkan Wajah.
Ilustrasi. Wajah kusam. Sumber Foto : Pixabay/beautyG
Sehat23 April 2024, 13:00 WIB

Rahasia Sehat Bebas Asam Urat: 13 Tips Mengatasinya dengan Cara yang Alami

Dengan mengikuti tips-tips ini dan mengelola asam urat, Anda dapat mencegahnya datang kembali.
Ilustrasi - Dengan mengikuti tips-tips ini dan mengelola asam urat, Anda dapat mencegahnya datang kembali. (Sumber : Freepik.com)
Sukabumi23 April 2024, 12:54 WIB

Komisi 2 DPRD Kabupaten Sukabumi Apresiasi Pemkab Soal Inovasi Pembangunan

Ketua Komisi 2 DPRD Kabupaten Sukabumi, Deni Gunawan mengapresiasi capaian pemerintah daerah dalam inovasi pembangunan
Deni Gunawan, Anggota Fraksi Golkar DPRD Kabupaten Sukabumi | Foto: Sy