Siswa SMPN Cibadak Sukabumi Korban Sabetan Celurit Dibawa Pulang

Selasa 19 Maret 2019, 14:57 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Seorang siswa kelas VIII SMPN 3 Cibadak berinisial RA (15 Tahun) menjadi korban sabetan celurit dalam kejadian penyerangan yang dilakukan oleh gerombolan anak SMP lainnya, Selasa (19/3/2019) sore di Jalan Raya Cibolang, Kecamatan Cisaat, Kabupaten Sukabumi.

BACA JUGA: Bilang Mau Kerja Kelompok, Siswa SMPN Cibadak Sukabumi Kena Bacok

RA langsung dibawa ke RS Betha Medika Cisaat untuk mendapat pertolongan. Saat disambangi ke RS Betha Medika, Salah satu petugas medis yang enggan menyebutkan namanya menuturkan bahwa pasien atas nama RA tersebut sudah dibawa pulang oleh pihak keluarga. Ia menyebut, RA sudah mendapatkan penanganan medis.

"Sudah dibawa pulang sama orangtuanya, sekitar pukul 18.00 WIB tadi. Kita sudah bersihkan lukanya tadi, kita jahit. Benar lukanya di bagian punggung dan cukup dalam," ungkapnya kepada sukabumiupdate.com, Selasa (19/3/2019).

BACA JUGA: Salip Geng Motor, Seorang Pemuda Tewas Dibacok, Motor Diambil

Diberitakan sebelumnya Saat itu RA dan teman-temannya berada di dalam angkot menuju arah Cisaat untuk kerja kelompok. Salah seorang teman RA, Arma Yuhda Azhary mengaku, saat itu ia hendak pergi main futsal, sementara korban bersama rombongan lainnya hendak kerja kelompok.

"Korbannya RA kelas VIII B. Dibacok pakai celurit. Udah gitu dia jatuh terkena sabetan di bagian punggung belah kanan. Kami juga hampir-hampiran jadi sasaran pembacokan anak sekolah lain. Alhamdulilah keburu ada mobil patroli dan para pelaku pada kabur," jelasnya.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Inspirasi16 April 2024, 15:00 WIB

Lowongan Kerja Juru Masak (Cook) di Salah Satu Coffee di Kota Sukabumi

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Ilustrasi - Lowongan Kerja Juru Masak (Cook) di Salah Satu Coffee di Kota Sukabumi (Sumber : Freepik.com/@wirestock)
Sukabumi16 April 2024, 14:50 WIB

Perumdam TJM Sukabumi Suplai Air Bersih untuk Kebutuhan Pemudik di Parungkuda

Perumdam TJM Sukabumi suplai puluhan ribu liter air bersih untuk kebutuhan pemudik melalui mobil toilet gratis di Parungkuda.
Mobil toilet gratis yang disediakan Kementerian PUPR di posko mudik disuplai air bersih dari Perumdam TJM Sukabumi. (Sumber : Istimewa)
Bola16 April 2024, 14:30 WIB

Link Live Streaming Persebaya vs Dewa United Liga 1: Bajol Ijo Incar 3 Poin di Kandang!

Bagi kamu yang ingin menyaksikan pertandingan Liga 1 2023/2024 antara Persebaya Surabaya vs Dewa United berikut kami sediakan layanan live streamingnya.
Bagi kamu yang ingin menyaksikan pertandingan Liga 1 2023/2024 antara Persebaya Surabaya vs Dewa United berikut kami sediakan layanan live streamingnya. (Sumber : persebaya.id/istimewa).
Sukabumi16 April 2024, 14:21 WIB

Ditinjau Pj Wali Kota, MPP Sukabumi Buka 83 Layanan saat Hari Pertama Kerja

Ada sekitar 100 layanan yang bisa digunakan masyarakat di MPP.
Pj Wali Kota Sukabumi Kusmana Hartadji saat meninjau MPP DPMPTSP pada Selasa (16/4/2024). | Foto: Website Pemkot Sukabumi
Sukabumi16 April 2024, 14:13 WIB

Ragam Potensi Wisata hingga Perikanan di Kecamatan Caringin Kabupaten Sukabumi

Sentra ikan hias, berikut ragam potensi wisata dan ekonomi di Kecamatan Caringin Sukabumi.
Kantor Kecamatan Caringin Kabupaten Sukabumi. (Sumber : SU/Asep Awaludin)
Sehat16 April 2024, 14:00 WIB

5 Manfaat Air Rebusan Daun Sirsak untuk Kesehatan, Bisa Mengatur Gula Darah

Kandungan dalam daun sirsak ini dapat membantu meningkatkan sistem kekebalan tubuh (imun) dan melindungi tubuh dari infeksi.
Ilustrasi. Manfaat Air Rebusan Daun Sirsak untuk Kesehatan (Sumber : Pexels/ArturoA)
Sukabumi16 April 2024, 13:52 WIB

220 Ton per Hari, Sampah di Pantai Sukabumi Selama Libur Lebaran 2024

Sampah yang berhasil diangkut selanjutnya dibawa ke TPA Cimenteng.
Sampah di salah satu objek wisata pantai di Kabupaten Sukabumi. | Foto: SU/Ilyas Supendi
Life16 April 2024, 13:30 WIB

8 Tips Agar Tetap Sabar Saat Ditimpa Banyak Masalah Hidup

Ayo Lakukan Sederet Tips Berikut Agar Tetap Sabar Saat Ditimpa Banyak Masalah Hidup.
Ilustrasi. Tenang. Tips Agar Tetap Sabar Saat Ditimpa Banyak Masalah. (Sumber : Pexels/OlexandrP)
Science16 April 2024, 13:21 WIB

Gempa Bayah M4,7 Terasa Hingga Sukabumi, BMKG: Akibat Aktivitas Sesar Bawah Laut

Gempa Bayah Banten M4,7 terjadi pada Selasa (16/4/2024) pukul 10:18:23 WIB.
Episenter gempa Bayah Banten M4,7 pada Selasa (16/4/2024). (Sumber : BMKG)
Sehat16 April 2024, 13:00 WIB

Mengapa Anda Tiba-tiba Sakit Maag? Simak 8 Penyebab dan Cara Mengatasinya

Sakit maag adalah kondisi yang relatif umum dan jarang menjadi serius.
Ilustrasi -  Sakit maag adalah kondisi yang relatif umum dan jarang menjadi serius.  (Sumber : Freepik.com)