Gejala Awal Covid-19, Sakit Kepala dan Lesu Kejutkan Tim Peneliti Ini

Rabu 07 Oktober 2020, 00:00 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Dari batuk kering sampai hilangnya indera penciuman, sejumlah gejala tak enak badan dikenal terkait dengan Covid-19. Belakangan, peneliti dari King’s College London, Inggris, memperingatkan beberapa gejala tambahan yang mengejutkan yang bisa menjadi isyarat awal untuk kehadiran infeksi virus corona dalam tubuh tersebut.

Menggunakan data dari aplikasi COVID Symptom Study, tim peneliti dari universitas itu menyusun daftar gejala paling sering dilaporkan para pasien Covid-19 di tujuh hari pertama mereka terinfeksi virus itu. Harapannya, bisa memampukan orang-orang lebih awal mendeteksi infeksi virus.

"Akan memampukan orang-orang untuk memulai isolasi mandiri sedini mungkin dan setop penularan yang tak sengaja dari infeksi virus itu," bunyi keterangan tim penelitinya.

Hasilnya, studi itu secara mengejutkan memunculkan dua gejala awal yang paling banyak dilaporkan adalah sakit kepala dan letih-lesu. Para penelitinya melabeli keduanya sebagai 'kuda hitam gejala Covid-19'.

Data mereka menunjukkan gejala awal yang disebut paling sering dialami adalah sakit kepala (82 persen) dan letih-lesu (72 persen). Laporan dua gejala ini datang dari seluruh kelompok umur. "Hanya 9% orang dewasa yang positif Covid-19 berusia 18-65 tahun tidak mengalami sakit kepala maupun letih-lesu."

Tapi, meskipun jumlah yang mengungkapkan besar, hanya satu persen dari orang-orang yang hanya melaporkan letih-lesu dan/atau sakit kepala di aplikasi itu berujung positif Covid-19. Sebagian besar disertai gejala lainnya. "Itu menunjukkan kalau sakit kepala saja atau letih-lesu saja atau keduanya saja tak cukup untuk mengindikasikan Covid-19."

Sebaliknya dengan demam tinggi, batuk kering menerus dan hilangnya penciuman ditemukan kuat sebagai indikator awal Covid-19. Sebanyak 40 persen dari seluruh kelompok umur dilaporkan memiliki demam di tujuh hari pertama, dan gejala ini atau hilangnya penciuman dan batuk-batuk masih menjadi gejala kunci yang harus diwaspadai.

"Jadi orang yang mendapati dirinya dengan tiga gejala klasik ini harus segera mencari tes Covid-19," bunyi hasil studi itu.

Sumber: Tempo.co

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkini
Sukabumi19 April 2024, 16:15 WIB

Pingsan dan Kejang Setelah Tes Lari, Siswi Sukabumi Meninggal saat Seleksi Paskibraka

Kayla meninggal setelah mengikuti tahapan tes lari bersama peserta lain.
Suasana rumah duka Kayla Nur Syifa di Desa Cibentang, Kecamatan Gunungguruh, Kabupaten Sukabumi, Jumat (19/4/2024). | Foto: SU/Asep Awaludin
Inspirasi19 April 2024, 16:13 WIB

6 Tanda Orang Tua yang Belum Dewasa dalam Mendidik Anak, Nomor 5 Sering Diabaikan

Orang tua yang tidak dewasa dalam mendidik anak akan terlihat pada pola asuhnya yang terlihat kurang bijaksana
Tanda-tanda orang tua yang belum dewasa dalam mendidik anak | Foto : Pexels/Gustavo Fring
Sehat19 April 2024, 16:00 WIB

3 Cara Membuat Rebusan Bunga Telang untuk Menurunkan Gula Darah Tinggi

Bunga telang (Clitoria ternatea) telah lama digunakan dalam pengobatan tradisional untuk membantu menurunkan gula darah pada penderita diabetes.
Ilustrasi - Bunga telang (Clitoria ternatea) telah lama digunakan dalam pengobatan tradisional untuk membantu menurunkan gula darah pada penderita diabetes. (Sumber : Freepik.com/@azerbaijan_stockers).
Sukabumi19 April 2024, 15:25 WIB

Inilah Finalis Terpilih Pasanggiri Mojang Jajaka Kabupaten Sukabumi 2024

Dinas Pariwisata (Dispar) Kabupaten Sukabumi telah sukses menggelar acara Pasanggiri Mojang Jajaka tahun 2024
Dinas Pariwisata Kabupaten Sukabumi menggelar Pasanggiri Mojang Jajaka Sukabumi 2024 | Foto : Ilyas Supendi
Inspirasi19 April 2024, 15:00 WIB

Lowongan Kerja Sebagai Cleaning Service di Salah Satu Coffe di Kota Sukabumi

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Ilustrasi - Lowongan Kerja Cleaning Service Lokasi Penempatan di Kota Sukabumi. (Sumber : Freepik.com/jcomp)
Sukabumi19 April 2024, 14:48 WIB

Gaji Belum Dibayar, Buruh Pabrik Tripleks Mengadu ke Disnakertrans Sukabumi

Terdapat 89 buruh yang belum menerima gaji, baik berstatus aktif maupun non-aktif.
Buruh pabrik pengolahan kayu tripleks (plywood) saat mendatangi kantor Disnakertrans Kabupaten Sukabumi pada Jumat (19/4/2024). | Foto: SU/Asep Awaludin
Opini19 April 2024, 14:36 WIB

Kartini Hari Ini: Refleksi Pemikiran Pemberdayaan Perempuan dalam Konteks Multikulturalisme

Pemikiran Kartini tentang emansipasi perempuan masih memiliki relevansi. Namun, dalam mengaplikasikan pemikiran tersebut, perlu dipertimbangkan juga konteks multikulturalisme yang menjadi realitas masyarakat Indonesia saat ini
Dr. Tetty Sufianty Zafar, MM, Dosen Universitas Muhammadiyah Sukabumi/Sekretaris Forum Doktor Sukabumi/Pembina Research & Literacy Institute | Foto : Sukabumi Update
Sehat19 April 2024, 14:30 WIB

7 Manfaat Kayu Manis untuk Kesehatan yang Jarang Diketahui

Kayu Manis : Rempah Asli Indonesia Satu Ini Ternyata Punya Sederet Manfaat untuk Kesehatan yang Jarang Diketahui.
Ilustrasi - Manfaat Kayu Manis untuk Kesehatan yang Jarang Diketahui. (Sumber : pexels.com/@Mareefe)
Sehat19 April 2024, 14:00 WIB

Selain untuk Gula Darah, Ini 10 Manfaat yang Luar Biasa dari Buah Mengkudu

Buah mengkudu memiliki banyak manfaat kesehatan yang baik untuk tubuh.
Ilustrasi - Buah mengkudu memiliki banyak manfaat kesehatan yang baik untuk tubuh. (Sumber : Pixabay.com/@ignartonosbg).
Sukabumi Memilih19 April 2024, 13:54 WIB

Politisi PKB Miftahul Janah Didukung Warga Maju Pilkada Kota Sukabumi

Sejumlah warga Kota Sukabumi yang tergabung dalam RMJ mendorong politisi PKB, Miftahul Janah Janah untuk maju menjadi calon walikota / wakil walikota Sukabumi.
Miftahul Janah, Politisi PKB didorong maju Pilkada Kota Sukabumi 2024 | Foto : Sy