4 Cara Temenan Ala Google di Bulan Ramadan

Minggu 10 April 2022, 11:31 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Bulan Ramadan menjadi moment yang tepat untuk berkumpul dan saling terhubung bersama sanak saudara maupun teman lama.

Meski jarang jauh memisahkan, hal ini tetap dapat diwujudkan melalui berbagai fitur apik yang ada di Google.

Berikut cara temenan ala Google di bulan Ramadan seperti dikutip suara.com dari siaran pers Google Indonesia pada Sabtu, 9 April 2022.photoGoogle. - (Google Play Store)

1. Teman Puasa

Tahun ini, perubahan rutinitas terjadi akibat pandemi Covid-19.

Kamu cukup dengan mencari kata “Ramadan” atau “Ramadan 2021” di Google Search, berbagai informasi dari tanggal mulai puasa, ucapan, hingga jadwal sholat, dan informasi lainnya akan muncul.

Dengan Jam Kerja di Google Maps, pemilik bisnis juga dapat memperbarui informasi bisnis mereka di Google secara akurat dan terkini, terutama dengan waktu Imsak dan Buka Puasa.

Baca Juga :

Google Play Store Akan Sembunyikan Aplikasi Jadul

2. Teman Ngabuburit

Setelah seharian menjalani ibadah puasa, momen berbuka puasa merupakan hal yang dinantikan dan ingin dihabiskan bersama keluarga atau kerabat terdekat.

Memasak menjadi salah satu kegiatan mengisi waktu ngabuburit dan resep dari seluruh dunia tersedia di Google Search.

Pengguna dapat mencari "restoran delivery dekat saya" di Google Search dan Maps.

Ketika waktu berbuka puasa, Qibla Finder akan membantu untuk menemukan arah tetap menuju Ka'bah di Masjidil Haram di Makkah, Arab Saudi.

3. Teman Silaturahmi

Google Arts & Culture merilis Art Coloring Book — Ramadan and Eid Edition memungkinkan semua orang belajar dan mewarnai karya seni favorit mereka langsung di situs atau aplikasi.

Google Play juga menyediakan berbagai rekomendasi aplikasi, game menghibur, dan promo spesial di tab Editor's Choice untuk menemani masyarakat Indonesia di bulan suci ini.

Pastikan untuk memeriksa Google Play Points untuk menerima hingga 5x poin selama acara tertentu yang dapat Anda tukarkan ke aplikasi apapun pilihan Anda.

4. Teman Hari Raya

Khusus tahun ini, tonton live streaming dari kreator favorit seperti RaffiNagita, KinosGina, Melaney Ricardo dan lainnya di tanggal 26 April 2022 di channel mereka; dan dapatkan rekomendasi dan belanja langsung di YouTube Shopping dengan Shopee.

Jika terlewat, cukup arahkan lensa atau scan dengan Google Lens melalui fitur 'Shopping' dan dapatkan inspirasi lainnya.

Dengan berbagai fitur Google Duo seperti filter khusus Ramadan, Group Call, Video Message, Data Saving Mode, dan Duo on Web, diharapkan dapat membantu mempererat tali silaturahmi, melancarkan momen Idul Fitri dari rumah dan tetap sesuai dengan protokol kesehatan.

SUMBER: SUARA.COM

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Editor :
Berita Terkini
Sukabumi22 November 2024, 15:46 WIB

Sukabumi dalam Lingkaran Setan Judi Online

Sadbor merupakan fenomena gunung es kasus judi online di Sukabumi.
Foto ilustrasi tentang kasus judi online di Sukabumi. | Foto: SU
Food & Travel22 November 2024, 15:30 WIB

Curug Dengdeng, Surga Air Terjun Tersembunyi di Garut Selatan

Air Terjun Dengdeng adalah sebuah objek wisata alam tersembunyi yang terletak di bagian selatan Kota Intan, Garut.
Curug Dengdeng Garut Selatan. Foto: IG/curugdengdeng_grt
Sukabumi Memilih22 November 2024, 15:16 WIB

Debat Pilbup Sukabumi: Asep Japar-Andreas Sampaikan Kunci Mewujudkan Sukabumi Mubarakah

Paslon nomor urut 2, Asep Japar-Andreas paparkan komitmen dan kunci dalam mewujudkan Kabupaten Sukabumi Mubarakah.
Paslon nomor urut 1 Asep Japar-Andreas saat memaparkan visi-misi dalam sesi pertama debat publik terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024. (Sumber : Youtube Sukabumiupdate)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 15:13 WIB

Debat Pilbup Sukabumi: Iyos-Zainul Sebut Solusi Masyarakat Sejahtera Tak Cukup Melanjutkan

Paslon Iyos-Zainul berkomitmen mengelola seluruh potensi demi mewujudkan Sukabumi yang Agamis, Sejahtera, Inovatif dan Kolaboratif.
Paslon nomor urut 1 Iyos-Zainul saat memaparkan visi-misi dalam sesi pertama debat publik terakhir Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024. (Sumber : Youtube Sukabumiupdate)
Inspirasi22 November 2024, 15:00 WIB

Loker Sukabumi Sebagai Cook/Commis 1 Minimal SMK, Cek Kualifikasinya Disini!

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Ilustrasi. Loker Sukabumi Sebagai Cook/Commis 1 Minimal SMK, Cek Kualifikasinya Disini! (Sumber : Freepik)
Sukabumi Memilih22 November 2024, 14:55 WIB

Debat Publik II Pilbup Sukabumi 2024, Tim Asep Japar - Andreas: Visi Misi

Ajang adu gagasan pasangan calon ini disiarkan secara langsung oleh stasiun tv nasional atau bisa diakses melalui kanal youtube sukabumiupdate.com.
Paslon 02 pilkada kabupaten sukabumi 2024, Asep Japar - Andreas (Sumber: dok kpu kabupaten sukabumi)
Life22 November 2024, 14:39 WIB

Media Sosial: Senjata Baru dalam Kampanye Politik?

Media sosial mengubah kampanye politik: cepat, luas, dan interaktif. Namun, hoaks dan manipulasi jadi tantangan. Bagaimana memanfaatkan peluangnya tanpa terjebak risikonya? Simak ulasannya di sini!
Media sosial: alat kampanye politik yang efektif, tapi penuh tantangan. Bijaklah dalam menggunakan dan menerima informasi! (Sumber : freepik)
Food & Travel22 November 2024, 14:30 WIB

Wisata Alam Karacak Valley, Menikmati Keindahan Hutan Pinus dan Curug di Garut Kota

Karacak Valley Garut adalah pilihan yang tepat untuk wisatawan yang mencari ketenangan dan keindahan alam yang masih asri.
Kawasan Taman Wisata Karacak Valley terletak di perbukitan dengan pemandangan hutan pinus yang masih asri. Foto: IG/karacak_valley
Sukabumi Memilih22 November 2024, 14:28 WIB

Debat Publik II Pilbup Sukabumi 2024, Tim Iyos-Zainul: Pengalaman 38 Tahun

Dengan pengalaman Pak Iyos selama 38 tahun di pemerintahan dan Pak Zainul yang juga berpengalaman dalam mengelola pemerintahan, kami tetap percaya diri.
Paslon 01 Pilkada Kabupaten Sukabumi 2024 (Sumber: dok kpu kabupaten sukabumi)
Bola22 November 2024, 14:00 WIB

Prediksi Persib Bandung vs Borneo FC di Liga 1 2024/2025: H2H, Susunan Pemain dan Skor

Persib Bandung vs Borneo FC akan tersaji malam ini Jumat (22/11/2024), mulai pukul 19.00 WIB.
Persib Bandung vs Borneo FC akan tersaji malam ini Jumat (22/11/2024), mulai pukul 19.00 WIB. (Sumber : X/@BorneoSMR/@persib).