8 Potret Nathalie Holscher Melahirkan Anak Kelima Sule

Senin 13 Desember 2021, 19:20 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Nathalie Holscher melahirkan anak pertama dan merupakan anak kelima Sule pada 11 Desember 2021 di Brawijaya Hospital Saharjo.

Sebelumnya, Nathalie Holscher dijadwalkan melahirkan pada tanggal cantik 12-12-2021. Akan tetapi operasi caesar dimajukan sehari sebelumnya.

Baca Juga :

Karena jadwal operasi caesar tersebut dimajukan, Sule terpaksa meninggalkan syuting di acara "Amazing Concert" yang tengah dibawakannya dengan Andre Taulany secara langsung pada malam minggu.

Dilansi dari Matamata.com berikut 8 Potret Nathalie Holscher saat melahirkan. Simak Potret-potretnya dibawah ini.

1. Sule Menjadi Suami Siap Siaga

photoPotret Sule dan Nathalie Holscher - (Instagram)

Sule menjadi suami yang siap siaga sang istri Nathalie Holscher saat melahirkan. Ia bahkan sampai terpaksa harus meninggalkan syuting untuk mendampingi Nathalie di ruang operasi.

Meski merasa tegang, Sule tetap berusaha bersikap santai sambil merekam vlog detik-detik lahiran anak kelimanya melahirkan.

2. Para Dokter Sikap Santai

photoPotret Sule dan Nathalie Holscher - (Instagram)

Tak hanya sang Sule, para Dokter yang menangani operasi caesar Nathalie Holscher pun bersikap santai. 

Bahkan para dokter kerap melawan dengan sule agar suasana yang tegang tersebut  mencair. 

Sebelum operasi dimulai, semua memanjatkan doa terlebih dahulu sesuai dengan keyakinan masing-masing untuk kelancaran kelahiran sang buah hati.

3. Sule Tampak Tegang

photoPotret Nathalie Holscher Melahirkan - (Instagram)

Selama operasi, Sule tampak tegang. Meski demikian, Sule terus menenangkan Nathalie Holscher dengan mengusap-usap kepalanya.

Komedian tersebut juga terlihat tak sabar menantikan sang buah hati yang telah diketahui berjenis kelamin laki-laki.

4. Kelahiran Sang Buah Hati

photoPotret Nathalie Holscher Melahirkan 2 - (Instagram)

Setelah proses yang cukup panjang, akhirnya putra Nathalie Holscher dan Sule lahir. Dokter yang menangani persalinan tersebut pun langsung mempertemukan sang bayi kepada ibunya meski masih berjarak.

Momen Nathalie dan Sule bertemu sang putra diabadikan dengan manis oleh fotografer spesialis melahirkan, Nafas Pertama.

Selama proses operasi Nathalie Holscher kemudian dipertemukan dengan sang putra dari jarak dekat. Nathalie tampak mencium sang putra dengan penuh rasa haru. Sayangnya wajah bayi Sule dan Nathalie tersebut belum begitu terlihat jelas.

5. Sule berkesempatan Memandangi Wajah Sang Putra

photoPotret Nathalie Holscher Melahirkan - (Instagram)

Setelah sang buah hati lahir, Sule pun berkesempatan memandangi sang putranya itu dengan lekat. Sesuai dengan ajaran agama Islam, Sang putra akan dikumandangkan azan oleh sang ayah.

Sorot mata bahagia sekaligus haru tampak jelas dalam tatapan Sule yang kembali dianugerahi buah hati di usia 45 tahun.

Moment tersebut merupakan momen pertama Sule kembali menggendong bayi setelah terakhir kali saat Ferdinand lahir pada Desember 2011 silam. Sule tampak belum lupa cara menggendong bayi yang baru lahir.

7. Potret Tampan Bayi Sule

photoPotret Adzam Ardiansyah Sutisna - (Instagram)

Menurut Nathalie Holscher yang pertama kali melahirkan, sang putra memiliki lesung pipi.

Sule dan Nathalie memberikan nama Adzam Ardiansyah Sutisna untuk putra mereka. Menurut idenamaislami.com, Adzam berasal dari bahasa Arab yang berarti bertekad kuat.

Bayi laki-laki yang diberi nama Adzam diharapkan menjelma menjadi laki laki yang tidak mudah menyerah, tegas, sabar dan tegar.

8. Dukungan Keluarga

photoPotret Keluarga Sule dan Nathalie Holscher - (Instagram)

Sejumlah keluarga turut mendukung dan hadir saat Nathalie Holscher melahirkan. Putri Delina juga mendampingi sang bunda sebelum proses melahirkan.

Sedangkan anak sulung Sule, Rizky Febian belum bisa hadir karena harus mengisi penampilan perdananya manggung secara offline.

tampak Ibunda Sule pun datang memberikan doa sebelum Nathalie melahirkan. Sedangkan Rizwan dan Ferdinand baru terlihat setelah sang adik lahir.

Kebahagiaan begitu dirasakan keluarga Sule dan Nathalie Holscher. Sebelum hamil Adzam, Nathalie sempat mengalami keguguran yang membuat ia sempat stres.

Namun anugerah momongan langsung menghampiri Nathalie yang dinikahi Sule pada 15 November 2020. Hanya butuh waktu 1 tahun untuk akhirnya Nathalie resmi menjadi seorang ibu.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkini
Sehat14 Mei 2024, 06:00 WIB

Simpel! Cara Membuat Air Rebusan Daun Kelor untuk Menurunkan Gula Darah

Simpel Banget Ternyata! Begini Cara Membuat Air Rebusan Daun Kelor untuk Menurunkan Gula Darah.
Ilustrasi. Daun kelor. | Simpel Banget! Cara Membuat Air Rebusan Daun Kelor untuk Menurunkan Gula Darah (Sumber : Istimewa)
Science14 Mei 2024, 05:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 14 Mei 2024, Termasuk Wilayah Sukabumi dan Sekitarnya

Prakiraan cuaca hari ini wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya Selasa 14 Mei 2024.
Prakiraan cuaca hari ini wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya Selasa 14 Mei 2024. (Sumber : Freepik/@wirestock)
Sukabumi14 Mei 2024, 01:21 WIB

Berbisa Mematikan, Mengenal Ular Welang yang Gigit Balita Sukabumi hingga Meninggal

Balita perempuan di Kecamatan Cikole, Kota Sukabumi, meninggal dunia akibat gigitan ular yang diduga jenis ular welang (Bungarus fasciatus).
Ular Welang (Bungarus fasciatus) | Foto : Sukabumi Update
Sukabumi14 Mei 2024, 00:05 WIB

Resahkan Warga, Polisi Amankan 30 Preman dan Jukir Liar di Kota Sukabumi

Sebanyak 30 juru parkir liar dan preman di beberapa ruas Jalan maupun minimarket di Kota Sukabumi diamankan ke Mapolres Sukabumi Kota, Senin (13/5/2024) siang.
Juru Parkir dan Preman di Kota Sukabumi diamankan ke Mapolres Sukabumi Kota | Foto : Ist
Sukabumi13 Mei 2024, 23:37 WIB

Optimalisasi Layanan, Perumdam TJM Parakansalak Sukabumi Pasang Alat Antisipasi Water Hammer

Perusahaan Umum Daerah Air Minum Tirta Jaya Mandiri (Perumdam TJM) Kabupaten Sukabumi cabang Parakansalak melakukan optimalisasi pelayanan air yang akan didistribuikan ke wilayahnya.
Pemasangan pentil untuk optimalisasi pelayanan air di Perumdam TJM Parakansalak Sukabumi | Foto : Ibnu Sanubari
Sukabumi13 Mei 2024, 22:49 WIB

Belasan Murid SD di Sukaraja Sukabumi Diduga Keracunan Jajanan, Ini Kronologinya

Polisi ungkap kronologi belasan murid SD di Sukaraja Sukabumi diduga keracunan makanan usai santap jajanan asal China.
Belasan murid SD di Sukaraja Sukabumi yang diduga keracunan jajanan saat dibawa ke Puskesmas oleh pihak sekolah. (Sumber : Istimewa)
Sukabumi Memilih13 Mei 2024, 22:23 WIB

Waktu Persiapan Mepet, Fahmi Gagal Melaju di Pilkada Kota Sukabumi dari Perseorangan

Seorang anak muda yang peduli terhadap kemajuan Kota Sukabumi, Fahmi Dzikri gagal meneruskan perjuangannya untuk maju dalam Pilkada Kota Sukabumi melalui jalur perseorangan (calon independen).
Fahmi Dzkri, Bakal Calon Wali Kota/Wakil Wali Kota Sukabumi dari jalur perseorangan | Foto : SU
Sukabumi13 Mei 2024, 21:55 WIB

Buka Bimtek Strategi Pemasaran Pariwisata Lewat Medsos, Ini Harapan Plt Kadispar Sukabumi

Plt Kadispar Kabupaten Sukabumi Jujun Juaeni membuka kegiatan Bimbingan Teknis Strategi Komunikasi Pengembangan Pemasaran Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Melalui Media Sosial.
Plt Kadispar Kabupaten Sukabumi Jujun Juaeni saat membuka bimtek strategi pemasaran pariwisata dan Ekraf melalui medsos. (Sumber : Istimewa)
Sehat13 Mei 2024, 21:15 WIB

11 Jenis Ikan Laut dengan Kandungan Tinggi Purin yang Tidak Aman untuk Asam Urat

Ikan laut tinggi purin sangat dilarang dikonsumsi untuk penderita asam urat.
Ilustrasi - Ikan laut tinggi purin sangat dilarang dikonsumsi untuk penderita asam urat. (Sumber : pexels.com/@energepic.com).
Sukabumi13 Mei 2024, 21:14 WIB

Menderita Hidrosefalus, Bayi Asal Ciracap Sukabumi Butuh Bantuan

Siti Syazia Almaira (1 tahun) asal Kecamatan Ciracap Kabupaten Sukabumi menderita penyakit Hidrosefalus dan membutuhkan biaya untuk pengobatan.
Siti Syazia Almaira (1 tahun) asal Ciracap Sukabumi menderita penyakit  Hidrosefalus dan membutuhkan biaya untuk berobat | Foto : Ist